alletha_alxaviera
- Reads 364
- Votes 129
- Parts 16
"jika penderitaan adalah sesuatu yang mudah di deskripsikan, maka beritahu aku cara mengatakan semuanya"
-Isabella Gracia.
"jika aku sudah berada di titik jatuh, hampir menyerah, hilang arah, dan berada di titik terendah seorang anak perempuan 16 tahun, maka tolong ayah dan bunda beritahu anakmu ini, kalau ini hanyalah dunia.. "
-Isabella Gracia
"engkau adalah makhluk ciptaan Tuhan yang sangat indah, saking indahnya dulu Tuhan tidak memberikan kesempatan untuk mendapatkan mu. "
-Darrell Alvarenza
Isabella Gracia, seorang wanita yang berumur 27 tahun yang kembali ke masalalu saat umurnya 17 tahun untuk melakukan balas dendam, kepada Divo Zelgara dan Ashelia Cathabella yang merupakan dua sosok yang sangat Isabell percayai. Namun, ia dihianati dua orang itu, dan naasnya lagi Isabell di b*nuh dengan cara yang kejam oleh kedua orang tersebut. Sebelum mati, Isabell diberikan tawaran untuk kembali ke masalalu tepat 10 tahun sebelum kejadian, dan Isabell menyetujuinya. Di kehidupan ini, masih sama seperti dulu, Isabell kembali sebagai siswi baru di sekolah menengah atas, dan Isabell bertemu dengan seorang lelaki bernama Darrell Alvarenza. Apakah Isabell akan berhasil membalaskan dendamnya?
disclaimer cerita ini terinspirasi dari sebuah cerita, yang ngubah sudut pandang saya terkait story awalnya, but saya tetep ambil story awal lebih banyak ya dari inspirasi(pada awal kematian karakter dan beberapa scene yang berasal dari inspirasi saya) juga saya membuat cerita ini karena au yang saya baca yang membuat saya termotivasi membuat cerita ini dan tidak ada kaitannya dengan kehidupan asli! jika ada kesamaan dgn kehidupan asli, maka itu adalah sebuah KETIDAKSENGAJAAN!
14+ dan diharapkan sudah siap membaca cerita yang bertema bersama ini, harap bijak dalam memilih cerita!!
start : 19 Desember 2025