5G [On Going]
Nama gue Gani, anak paling kecil di keluarga gue. Kalau diibaratin taneman tebu gue cuma jadi sepahnya doang, sisa-sisa. Aih. Gue punya kakak-kakak super cantik dan ganteng tapi gue nggak termasuk. Walaupun mereka orang yang berbeda mereka punya satu kesamaan, sama-sama ngeselin. Walupun begitu gue sayang sama mereka...