Fv
9 stories
Eshal Renjana (Lengkap)✔ by Nana_Kiyowoo
Nana_Kiyowoo
  • WpView
    Reads 971,807
  • WpVote
    Votes 35,229
  • WpPart
    Parts 56
"Gala.." lirih gadis itu yang kini menatap nanar ke arah laki-laki disampingnya. "Kenapa hem?" Tanya nya kemudian, satu tangannya terangkat mengusak rambut hitam itu yang dibiarkan tergerai. Cantik, sangat cantik. "Papah.." Gadis tersebut berhenti sejenak, tak kuat melanjutkan kalimatnya tatkala suara isakan lolos begitu saja dari kedua belah bibirnya. Hatinya gundah. "Papah mau nikah Gal, gue takut-" "Gue takut papa gak sayang lagi sama gue. Gue gak bisa." Tangisnya pecah, takut, sebelumnya ia tidak pernah merasakan ketakutan seperti ini. Ia sungguh tidak bisa walaupun hanya untuk sekedar membayangkan bagian terburuknya. Laki-laki disampungnya hanya bungkam. Tak pandai mengucapkan kalimat-kalimat menenangkan direngkuhnya tubuh itu kedalam dekapannya. Dipeluknya erat, seolah-olah mengatakan bahwa gadis itu akan baik-baik saja. "Dengerin gue, kalaupun itu terjadi. Lo masih punya gue. Rumah kedua lo. Orang yang akan selalu ada disamping lo." -------------- "Gala....tolong jangan tinggalin gue." Mohon Renja. Kedua air matanya kian berderai ketika Gala justru malah bangkit berdiri dari duduknya. "Maaf Ren, gue gak bisa. Dia butuh gue." Ucapnya dan segera bergegas pergi. Meninggalkan Renja sendirian yang kian menganga lukanya dan sama membutuhkannya. Atau bahkan sangat membutuhkannya. Dan untuk yang kesekian kalinya ia ditinggalkan oleh orang-orang tersayangnya. Nyatanya manusia itu berubah. Ia menyesal karena pernah begitu percaya.
Mr Triplek by AmbarGuys
AmbarGuys
  • WpView
    Reads 4,435,860
  • WpVote
    Votes 274,181
  • WpPart
    Parts 54
[CHAPTER LENGKAP] Backstreet dengan Bos sekantor, bagaimana rasanya? Via adalah primadona kantor, memiliki tubuh semampai dan wajah cantik tak ayal membuatnya mendapat julukan tersebut. Di sisi lain, Agam adalah CEO sekaligus anak pemilik perusahaan. Agam sangat dingin, cuek, dan datar kayak papan triplek. Via yang slengekan dan Agam yang dingin, bagai air dan minyak saat bertemu, keduanya selalu terlibat cekcok untuk segala hal. Tapi apa jadinya kalau Agam tiba-tiba memaksa Via menjadi pacar pura-pura nya untuk menghindari perjodohan. Awalnya sih cuma pura-pura, tapi lama-kelamaan kok jadi sayang beneran? Publish : 01-01-2020. Finish : 27-07-2020. *** #Series 2 #Cerita ringan tanpa konflik berlebihan.
Arsentha [END] by jeonelva
jeonelva
  • WpView
    Reads 443,617
  • WpVote
    Votes 11,586
  • WpPart
    Parts 62
[PLAGIAT HARAP MENJAUH ❗❗❗] [CERITA INI MURNI DARI IDE SAYA SENDIRI ❗❗❗] Claretha Vernita atau biasa dipanggil Aretha merupakan seorang gadis yang cantik dan manis. Aretha memiliki impian yaitu menjadi sekretaris di sebuah kantor yang terkenal. Dan ternyata impian nya tersebut menjadi kenyataan. Ia mendapatkan pekerjaan itu di sebuah kantor yang bernama Dirgantara Group. Namun siapa sangka, jika atasan nya itu adalah pria yang pernah melukai hati nya demi perempuan lain Arsen Nathanael Dirgantara merupakan CEO terkenal dan kaya. Di usia nya yang masih 25 tahun, ia mampu untuk memimpin perusahaan besar yaitu Dirgantara Group. Saat ini, Arsen sedang membutuhkan seorang sekretaris. Dan tidak menunggu waktu lama, ia berhasil mendapatkan sekertaris baru menggantikan sekretaris lama nya itu. Namun tak di sangka, sekretaris baru nya itu adalah seorang gadis yang pernah ia lukai perasaan nya semasa SMA. "Apa kabar Aretha?" "A-Arsen?" Start : 18 March 2021 End : 27 December 2021 @jeonelvastories
Epilog (lanjutan I Don't Love You Anymore) by genitest
genitest
  • WpView
    Reads 702,352
  • WpVote
    Votes 123,689
  • WpPart
    Parts 34
"Paham, kan? Kamu cuma alat yang aku pakai untuk lari dari kenyataan. Untuk melupakan."
I Don't Love You Anymore by genitest
genitest
  • WpView
    Reads 927,881
  • WpVote
    Votes 148,307
  • WpPart
    Parts 34
Satu saat nanti, aku akan berhenti mencintai kamu. [CERITA INI DILARANG DIPLAGIAT]
ARTHAN | PERJODOHAN  by lolimilkyy
lolimilkyy
  • WpView
    Reads 28,172,593
  • WpVote
    Votes 3,086,441
  • WpPart
    Parts 67
Dijodohin sama ketua geng motor ?! *** ⚠️JADILAH PEMBACA YANG BIJAK, VISUAL DISINI HANYA UNTUK MENGHIDUPKAN TOKOH, JANGAN SANGKUT PAUTKAN SAMA KEHIDUPAN ASLI VISUAL⚠️ *** "Kan lo bisa nolak Than ! gue ga mau nikah muda !" "Gue juga gamau" "Terus kenapa ga nolak aja ?!" "Gue ga mau kalau bukan lo calonnya" *** Beby mengira hal itu hanya akan ada dicerita fiksi remaja namun na'as ternyata kejadian itu nyata terjadi padanya. Harus dijodohkan dengan ketua geng motor sekolahnya. Arthan namanya, laki-laki angkuh dan licik itu akan menjadi suaminya. Beby juga berstatus sebagai ketua geng motor. Padahal sehari-hari mereka hanya ribut, saling adu kesalahan ke guru, mencaci maki satu sama lain, intinya mereka ga pernah damai deh. Bagi Arthan, Beby adalah perempuan kepala batu dan tidak kenal takut. Bagi Beby, Arthan adalah laki-laki menyebalkan, pemaksa dan pemarah. Dan yang lebih parahnya lagi adalah kedua ketua geng motor itu bermusuhan dan memiliki dendam abadi nan jaya. Bagaimanakah mereka melewati perjodohan ini ? *** 1 #humor (29-03-2021) 2 #badgirl (01-04-2021) 1 #perjodohan (04-04-2021) 1 # possessive (15-04-2021) 1 #fiction (12-05-2021) 1 #enemy (11-06-2021) 1 #perjodohan (26-06-2021) - 26,6k 2 #baper (02-07-2021) -107k 2 #love (30-07-2021) 251k _________________________________________ ⚠️ Mengandung bahasa kasar ⚠️ Mengandung pukul-pukulan ⚠️ Mengandung emosi dan baper ⚠️ Mengandung kalimat & kata² yang astaghfirullah ⚠️ BIJAK DALAM MEMBACA ⚠️
Jodoh Dari Allah [ Terbit ] by raysaanazwaa
raysaanazwaa
  • WpView
    Reads 12,748,992
  • WpVote
    Votes 971,810
  • WpPart
    Parts 59
Follow dulu sebelum baca ! Jangan jadi silent readers! (Terbit di Cloudbookspublishing, tersedia di toko buku online dan gramedia) "Pelajaran saya cukup disini, Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh." "Wa'alaikum salam warahmatulllahi wabarakatuh." "Untuk kamu yang baru saja bangun dari tidur, ikut saya!" "Saya hanya akan bertanya satu hal pada kamu, kenapa kamu tidur dijam saya?" "Saya minta maaf pak atas perbuatan saya, alasan saya cuman satu saya tidak suka dengan matematika." . . . Pembicaraan singkat itu awal dari semua perjodohan. Genna fikir perjodohannya tidak berjalan lancar namun ternyata sangat luar biasa. Sosok dingin gevanno mulai mencair setelah menjalin ikatan dengannya. # Peringkat 3 Spiritual 21 Juni 2020 # Peringkat 1 Fisabilillah # Peringkat 2 Dokter 6 Juli 2020 # Peringkat 5 Roman 9 Juli 2020 # Peringkat 2 Roman 11 Juli 2020 # Peringkat 3 Roman 12 juli 2020 # Peringkat 1 Dokter 22 Juli 2020 # Peringkat 1 Dosen 2 Agustus 2020 # Peringkat 2 Jodoh 9 Agustus 2020 # Peringkat 1 Menikah 10 Agustus 2020 # Peringkat 1 Fiksiremaja 20 Agustus 2020 # Peringkat 1 Acak 4 September 2020 # Peringkat 1 Perjodohan 6 Spetember 2020 # Peringkat 1 Jodoh 28 September 2020 # Peringkat 1 Coldboy 1 Desember 2020 # Peringkat 1 Halal 7 Agustus 2021 # Peringkat 2 Spritual 4 Februari 2022 Warning : Hanya cerita fiktif imajinasi semata!
Cinta dari Allah [SUDAH TERBIT] by nurhoiriah_
nurhoiriah_
  • WpView
    Reads 137,758
  • WpVote
    Votes 6,266
  • WpPart
    Parts 11
Teenfiction - Spiritual | Tersedia di Shopee Jaksa Media Gladys Anastasya terlahir sebagai anak yang cerdas, bahkan mendekati kata genius. Akan tetapi saat menginjak SMA, kehidupannya berubah 180 derajat. Bahkan, dia dijuluki sebagai siswi bermasalah. Masa lalu yang menyakitkan, itulah yang membuat dirinya berubah. Gladys merasa Allah tidak adil untuk hidupnya. Allah telah merebut kebahagiaan untuknya. Bahkan, dia sangat membenci Allah. Hingga akhirnya Allah memberikan cinta untuknya. Cinta yang sangat luar biasa kepada hamba-Nya.
Dosenku Suamiku (TAMAT)                            [TERSEDIA DI GRAMEDIA] by kepojanganberlebihan
kepojanganberlebihan
  • WpView
    Reads 59,163,844
  • WpVote
    Votes 3,434,085
  • WpPart
    Parts 102
Telah terbit di Penerbit Romancious. Cerita ini tidak di revisi, jadi masih berantakan. Kalau mau baca yang lebih bagus penulisannya bisa beli bukunya di Gramedia atau pun toko online yang menjual novel Dosenku Suamiku yang ORI. Terima kasih<3 Warning (18+) Rank #1 Takdir/6.16k stories #1 GakPeka/219 stories #1 Cuek/5.12k stories #1 Perjodohan/15.4k stories #1 Kampus/4.53k stories #1 Mahasiswi/734 stories #1 Nikah/1.08k stories #1 Kuliah/7.72k stories #1 Dingin/13.6k stories #1 Jodoh/7.9k stories #2 Dosen/1.26k stories "Hah?! Nikah?! Kuliah Dira belom selese Yah, Bun. Gimana mau nikah?" -Anindira Maheswari . Gadis cantik yang baru menginjak usia 22 tahun, dan menyandang status sebagai Mahasiswi disalah satu Universitas ternama di Indonesia. Dira adalah orang yang ceria, humoris, dan baik. Tapi tidak kepada semua orang. Jadi tidak heran jika orang yang Dira tidak kenal menganggap Dira sombong, cuek, dan pendiam. "Anindira Maheswari!" -Abraham Reynand . Lelaki tampan yang baru menginjak usia 27 tahun ini berprofesi sebagai Dosen disalah satu Universitas ternama di Indonesia. Abraham Reynand, atau yang akrab disapa Rey ini adalah orang yang memiliki sifat sabar, tegas, berwibawa dan bijak. Rey tidak akan segan-segan memarahi Mahasiswa/i jika memang mereka salah. Rey adalah orang yang juga memiliki sifat penyayang, tetapi ia tidak mudah untuk menunjukkan sifat penyayang dan perdulinya terhadap orang lain. Katakan dia cuek, karna ia tidak akan berbicara kecuali terkait hal yang menurutnya penting. . Cerita ini bukan menceritakan tentang dunia perkuliahan, tetapi menceritakan perjalanan hidup seorang Anindira Maheswari setelah menikah. . Happy reading 🤗❤️ Maaf jika salah atau tidak tepat dalam menggunakan kata baku dan non baku. Sebenarnya Author juga belum mengerti tentang dunia perkuliahan, karena Author masih ditingkat menengah😅 Tapi Author ingin mencoba menulis cerita ini😁 Jadi tolong maafkan jika ada kesalahan didalam cerita ini🙏