Reading list
27 stories
TELUK ALASKA 2  by ekaaryani
ekaaryani
  • WpView
    Reads 3,946,884
  • WpVote
    Votes 335,906
  • WpPart
    Parts 25
[SEQUEL TELUK ALASKA] Alistasia Reygan, semua orang menganggapnya sempurna dan bisa mendapatkan segalanya dengan mudah. Dia tidak pernah memiliki kesalahan di mata semua orang karena sikapnya yang rendah hati. Dan tiba-tiba saja kesalahan pertamanya muncul karena dia sekolah di tempat yang salah. Membuatnya kembali bertemu dengan teman kecil yang dia sukai sebagai musuh bebuyutan. Dia bukan musuh biasa, dia sangat terkenal dengan sosok yang angkuh dan ditakuti semua orang. Cowok itu adalah Bara William. [SEQUEL TELUK ALASKA - BISA DI BACA TERPISAH!] Note: CHAPTER NGGAK ADA YANG DI PRIVATE, KALIAN BEBAS BACA TANPA RIBET! Copyright© 2020 By: Eka Aryani
Reynandhita by aliciaafsheen
aliciaafsheen
  • WpView
    Reads 5,621,454
  • WpVote
    Votes 237,163
  • WpPart
    Parts 73
[Completed] Mengisahkan seorang siswa bernama Reynand Putra Nandathama, yang dijuluki sebagai 'Ice Prince' di sekolahnya. Hidupnya nyaris terlihat sempurna bagi kebanyakan orang. Namun, menjadi putra mahkota penerus kekuasaan Nandathama Group sama sekali tak menjamin kebahagiaannya. Ada sesuatu yang tak bisa ia dapatkan, meski dengan kekuasaan semacam itu. Sejak kecil, ia hampir tak punya kesempatan untuk memilih. Jalan hidupnya seakan telah digariskan tanpa bisa ia kehendaki. Harus terjebak dalam sebuah pertunangan bahkan tak pernah terlintas dalam benaknya sama sekali. Belum lagi, kejadian kelam yang menimpa saat ia masih kecil telah membangun karakternya menjadi seorang lelaki berhati dingin, hingga membuatnya jarang menunjukkan emosi atau perasaannya pada orang lain. Dengan begitu banyaknya tekanan yang ia dapatkan, mampukah ia bertahan? Kelak, dapatkah ia menciptakan kebahagiaannya sendiri? 🍁🍁 Tak hanya Reynand yang tak diberi kesempatan untuk memilih, ada Andhita yang juga terpaksa menerima rencana pertunangan ini. Gadis itu bahkan harus rela melepaskan cinta pertamanya dan berusaha membuka hati untuk Reynand. Namun, masalahnya tak hanya berhenti sampai di situ. Berbagai kejadian tak terduga muncul begitu saja setelah ia menerima rencana pertunanganya dengan Reynand. Hidupnya yang nyaris sempurna itu berubah dan dipenuhi awan kelabu. But, life doesn't have to be perfect to be beautiful, right? Ia selalu percaya, tak ada akhir yang tak bahagia. Namun, bagaimana jika ia dihadapkan pada kenyataaan bahwa tak ada yang bisa mencegah takdir untuk menghentikan hidup seseorang, meskipun cerita itu belum berakhir? Akankan ia menjadi sumber kebahagiaan bagi Reynand? Atau ... mungkinkah ia bisa menjadi alasan bagi lelaki itu untuk bertahan? 🍁🍁 Note : Cerita ini tak hanya berisi tentang kisah cinta remaja, tapi juga konflik keluarga dan persahabatan. ^^kalau penasaran, baca aja dulu~ Warning! Jangan lupa siapin tisu yang banyak :3
GERALDMARSYA [SUDAH TERBIT] by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 2,644,623
  • WpVote
    Votes 296,578
  • WpPart
    Parts 34
GERALDMARSYA by PoppiPertiwi | Gerald Tangkas Negara. Semua orang mengenalnya dengan perawakan murid laki-laki bertubuh besar dengan gelar Ketua Geng sekaligus preman sekolah di SMA Liberty. Dia juga anak Ketua Mafia dari New York city yang sangat kaya yang akan meneruskan Gilbert, ayahnya. Tidak ada sekalipun yang berani menentangnya. Bahkan semua wilayah pada sekolahnya adalah hak milik kekuasaan Gerald. Gerald adalah sosok yang paling ditakuti dengan tenaga yang sangat kuat bahkan jika melawan seratus orang sendirian Gerald akan menghabisinya dengan kedua tangannya. Marsya Cempaka. Semua orang mengenalnya perempuan yang sangat cantik seperti bidadari di SMA Liberty. Selain cantik dan pintar Marsya juga pandai merangkai kata dalam kepala dan tulisan tangannya. Perempuan yang semasa hidupnya pernah menolong Ibu Gerald. Kisah ini berawal dari Gerald seorang anak mafia dan Marsya gadis pujangga yang menjalin hubungan. Gerald pikir semuanya akan baik-baik saja selama mereka berdua. Namun ada satu rahasia di mana Gerald tahu bahwa Marsya tidak seperti yang ia pikir. Belum lagi dengan kebiasaan Gerald yang suka memukul, menembak dan menghukum siapa saja yang menentang dalam perjalanannya. Akankah semua jalan bisa Gerald dan Marsya lalui? [WARNING STORY: Mafia, Gangster, Lifestyle Luxury, Teror, Kill, Baper, Love, Bestfriend, Car Life, Motorcycle Life, Mansion, Geng, Elite] WBA86 SMA Liberty 12 April 2020
SR ( Sudah Terbit ) by Maisa_risa
Maisa_risa
  • WpView
    Reads 2,023,281
  • WpVote
    Votes 33,506
  • WpPart
    Parts 11
Baca dulu yang Sani dan Rani. *** Kata mereka cinta itu bahagia, kata mereka cinta itu petaka, bahkan kata mereka cinta itu adalah sihir dan juga reaksi kimia. Namun bagi Sani cinta adalah perjuangan dan bertahan. Berjuang dan bertahan untuk cinta yang sama, Rani Pradipta. Setelah mejalani operasi dan mengalami amnesia retrograde, Sani sadar perjalanan hidup terlebih masalah percintaan tidak akan ada yang mulus. Sani Delva Adhitama! Keyakinan akan cinta itulah yang membuatnya mempertahankan akan hal itu. " Lo nggak mau berhenti San?." " Sudah gue bilang, gue akan berhenti ketika gue benar-benar nggak ada lagi didalam hatinya." " Nggak abis pikir gue sama jalan cerita cinta kalian. melebihi mellownya drama India tau nggak sih?." *** Ketika nama yang tidak bisa diingat ketika perasaan yang tidak tau arah kemana ia akan berlabu. Lalu bagaimana dengan pertemuan mereka selanjutnya, seperti yang pernah dikatakan Sani. " Mereka akan bertemu dengan situasi dan keadaan yang berbeda."
RAENZIA by salsaalfn
salsaalfn
  • WpView
    Reads 3,939,572
  • WpVote
    Votes 267,636
  • WpPart
    Parts 51
"Andai kita bisa atur hati untuk sayang sama siapa, mungkin gue nggak akan nyakitin lo kaya gini. Iya kan?" "Kalaupun kita bisa atur hati untuk sayang sama siapa, gue akan tetap atur hati gue untuk sayang sama lo. Ya walaupun lo nggak sayang sama gue."
Tiga [Sudah Terbit] by natasya_naa
natasya_naa
  • WpView
    Reads 1,707,071
  • WpVote
    Votes 233,616
  • WpPart
    Parts 60
[SEBAGIAN PART DI-UNPUBLISH UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN] SEQUEL of FIREFLIES Satu ... Dua ... Tiga ... Empat. Tiga adalah tokoh utama di dalam cerita ini. Eits! Tiga di sini bukan angka loh ya. Dia Tiga, si gadis aneh, konyol dan menyebalkan. Tiga adalah Timmy Zazasya. Keturunan dari pasangan fenomenal Tommy Alvano dan Zafana Zarea Aisyah. Hidupnya nyaris sempurna. Dia dibesarkan dengan penuh cinta. Timmy tumbuh menjadi gadis ceria. Dia juga mudah bergaul dengan laki-laki. Namun, pada kenyataannya, tidak ada yang sempurna di dunia ini. Setiap manusia pasti punya kekurangan masing-masing. Begitu pula Timmy. Selamat datang di kisah Tiga! Timmy akan mengajak kalian untuk menjelajahi dunia remaja anti-mainstream versinya. So, selamat membaca. *** Awal publish: 02 Juni 2020 Akhir publish: 22 Desember 2020 Highest rank: #2-wattpadindo, 25 Juni 2020 #1-kocak, 7 Januari 2022 #1-teka-teki, 6 Januari 2021 #1-Tiga, 7 Februari 2021 #1-Enemy, 30 Maret 2024
SEPTIHAN by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 57,438,042
  • WpVote
    Votes 4,304,649
  • WpPart
    Parts 60
Selamat membaca cerita SEPTIHAN: Septian Aidan Nugroho & Jihan Halana BAGIAN Ravispa II Spin Off Novel Galaksi | A Story Teen Fiction by PoppiPertiwi❤️❤️ [PART MASIH LENGKAP] [DAPAT DIBACA TERPISAH OLEH Galaksi & Galaksikejora] [NOVEL SEPTIHAN SUDAH TERBIT 31 JULI 2020 OLEH PENERBIT COCONUT BOOKS] Septian Aidan Nugroho. Murid laki-laki dengan bandana merah di lengan kiri seragamnya. Sangat pintar dan pendiam. Dalam hidupnya, perempuan seperti Jihan Halana tidak akan pernah dibiarkan masuk. Jihan Halana. Murid yang sangat cantik di sekolahan. Orang-orang mengenalnya perempuan yang sangat ekspresif. Mudah menggambarkan apa pun yang dia rasakan. Termasuk kepada Septian-laki-laki yang sudah sejak dulu Jihan suka walau hanya sebatas diam. Perasaan diam-diam yang muncul ketika pertama kali melihat Septian. Jihan yang ceria dan sendu selalu berusaa agar Septian menyukainya. Tahun ini Jihan kembali menyatakan perasaannya pada Septian. Hingga Septian memberinya sebuah syarat, "Belajar dulu yang bener. Kalau dapet peringkat 1. Baru bisa jadi pacar gue. Itu syaratnya." Semua orang pikir Jihan tidak akan mampu. Namun ketika melihat kesungguhan dan ketulusan Jihan membuat Septian ragu. Lantas apa mungkin sejak dulu Septian sudah menaruh hati pada Jihan sehingga Septian mengajukan syarat tersebut? 7 Mei 2018 2 [RAVISPA] Solidaritas Tanpa Batas! 1 IN TEEN FICTION 20 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 21 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 22 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 23 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 24 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIHAN 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIAN 12 NOVEMBER 2020
Fireflies [Sudah Terbit] by natasya_naa
natasya_naa
  • WpView
    Reads 19,370,310
  • WpVote
    Votes 898,410
  • WpPart
    Parts 73
SUDAH TERSEDIA DI SHOPEE @natasyayulia dan @Reneturosgroup SEBAGIAN CHAPTER TELAH DI-UNPUBLISH UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN Ini kisah Rea. Seorang gadis yang baru beranjak SMA. Semua kisah tentang persahabatan, hati, bahkan persoalan keluarga beradu menjadi satu dalam kisah ini. Rea itu seperti kunang-kunang tanpa sayap. Bersinar. Namun tak ada artinya. Adakah yang mau meminjamkan sayapnya untuk Rea? Oh,ralat. Adakah yang sudi menemani Rea disaat gelap mulai melanda? *** Awal publish: 9 April 2019 Akhir publish: 7 April 2020 Nb: QUOTES DI SETIAP PART HANYA SEBAGAI PELENGKAP! Highest rank: #1-wattpadindo, 28 Januari 2020 #1-wattpaders, 28 Januari 2020 #1-fireflies, 28 Januari 2020 #2-hati, 10 Maret 2020 #1-fiksi remaja, 20 April 2020 #1-Enemy, 26 Juni 2020 #1-Teenfiction, 11 Juni 2020 #1-persahabatan, 28 Juni 2020 #1-family, 29 Juni 2020 #1-Sad, 11 Juli 2020
HARMONY [SUDAH TERBIT] by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 1,969,530
  • WpVote
    Votes 225,455
  • WpPart
    Parts 31
HARMONY by PoppiPertiwi| Selamat Membaca Cerita Flora Aubie Hermawan & Alden Nicholas Grahasa❤️❤️ Alden Nicholas Grahasa. Ketua geng Guestavo. Bertubuh tinggi, besar dan proposional membuatnya menjadi terkenal sekaligus orang paling ditakuti di SMA Airlangga. Dia adalah pemimpin berdarah dingin ketika menghadapi musuh-musuhnya. Selama menjabat tidak ada satu pun orang yang bisa mengalahkannya Flora Aubie Hermawan. Perempuan paling cantik di SMA Airlangga. Sangat pemberontak dan susah diatur. Dia adalah ratu sekolah pujaan semua murid laki-laki. Ibunya Barbara adalah Supermodel ternama dengan brand-brand terkenal yang kini Dinasti Kejayaannya menurun pada Flora. Produk apapun yang Flora pakai & bintangi akan habis dalam hitungan detik bahkan dengan jumlah yang sangat fantastis Menjadi pacar Flora & menjaga gadis itu tidaklah mudah namun Alden menyanggupinya. Akankah waktu akan berpihak pada mereka? WARNING: [Cerita Ini Mengandung Banyak Unsur Baper, Teror, Banyak Hal-Hal Diluar Kendali, Gengster, Leader, Geng & Young Adult] Rekomendasi di Halaman Depan Wattpad (Wattpadstar): 25 Desember 2020 26 Desember 2020 27 Desember 2020 28 Desember 2020 29 Desember 2020 30 Desember 2020 31 Desember 2020 1-15 Januari 2020 18 Mei 2020 Copyright by PoppiPertiwi
Game Over: Falling in Love by sirhayani
sirhayani
  • WpView
    Reads 6,932,779
  • WpVote
    Votes 513,389
  • WpPart
    Parts 56
[1] TERBIT 📖 - Aku jadi target Geng Rahasia selanjutnya? Tidak mungkin aku dijadikan target, tapi aku juga tidak mengelak sepenuhnya. Satu per satu kenyataan terkuak terlebih lagi mustahil jika 5 cowok secara bersamaan mendekatiku, sementara tampangku biasa-biasa saja. Kak Sean dan ada 4 cowok lain lagi yang mendekatiku. Akan tetapi, apa benar Kak Sean juga termasuk ke dalam lima utusan dari Geng Rahasia itu? Jika benar, apa mungkin aku yang terlalu berharap tinggi padanya? Apa Kak Sean mendekatiku karena hanya ingin 'bermain' permainan Game Over? Bukan karena benar-benar menyukaiku? copyright ©2019 by Sirhayani