Girl OverProtect 🌸
19 stories
Only you by Junz06
Junz06
  • WpView
    Reads 969,812
  • WpVote
    Votes 31,498
  • WpPart
    Parts 48
Dingin dan tidak tersentuh, adalah dua kata untuk menggambarkan Alexander Black Testa, seorang pengusaha property yang kaya dan tampan. Banyak wanita yang berlomba-lomba untuk mencuri perhatiannya ataupun melewatkan satu malam dengannya. Tapi tidak ada seorang pun yang berhasil. Alex secara terang-terangan mengusir dan tidak menghiraukan setiap wanita yang mendekatinya. Pandangannya yang dingin akan melembut pada satu wanita. Wanita yang berhasil mencuri hatinya dan meluluhkan hatinya. Wanita yang kini masih tertidur. Ketika wanita itu membuka mata, Alex berjanji untuk tidak melepaskannya lagi.
My Cute Girl by Myhandsomeboo
Myhandsomeboo
  • WpView
    Reads 561,232
  • WpVote
    Votes 22,177
  • WpPart
    Parts 33
"Diantara Lo semua jangan pernah berharap ada yang berani ngedeketin milik gue!!. Biar gue tegasin ANGELINA ROBERT milik gue!!" Xavier Mathew Houston "Xavi ga boleh kasar, angel takut~" Angelina robert "DONT JUDGE THE STORY BY THE COVER!" typo bertebaran Warn!!!! 16+++ #1 scream #1 xavier
More Than Brother by lazzyfrans
lazzyfrans
  • WpView
    Reads 238,094
  • WpVote
    Votes 7,457
  • WpPart
    Parts 27
"Im not your bro, im your man" -Samuel Gibson. Seorang kakak laki-laki pada umumnya berusaha melindungi dan berbagi kasih dengan adik perempuannya. Namun apa yang Samuel lakukan sedikit berbeda, atau bahkan lebih dari itu? Start : 18 jan 2020
THE CUTE GIRL by sunshinewritting_
sunshinewritting_
  • WpView
    Reads 290,175
  • WpVote
    Votes 12,916
  • WpPart
    Parts 31
"lucu." ucap Farrel -- "stress" ucapnya lagi -- Itulah pandangan dan ucapan dari lelaki bernama Kelvinio Rakha Farrel. Ia mengatakan ucapan itu kepada gadis kecil yang ceroboh dan selalu bertingkah kekanak-kanakan. Gadis itu bernama Aura Scienta Wijaya. Anak perempuan dari Bapak Sevenio Scienta Sanjaya dan Ibu Audina Scienta Widarma yang ternyata pemilik sekolah SMA Scienta Internasional School. Tak lupa kakak laki-laki Aura yang bernama Sevio Scienta Wijaya. Ya mereka dari keluarga Scienta. Farrel yang sebelumnya tidak pernah bertemu perempuan seperti Aura, kaget. Kaget karena tingkahnya. Ada saja kelakuan yang dilakukan Aura yang membuat pusing. Namun lucu menurutnya. Menggemaskan. tapi, kadang menyebalkan. Sanggupkah Farrel menghadapi tingkah Aura ini?
ZUCO's Obsession by Duskcarys
Duskcarys
  • WpView
    Reads 1,109,292
  • WpVote
    Votes 81,174
  • WpPart
    Parts 50
Zulleon Corner, seorang pemuda yang terobsesi pada seorang gadis yang menghentikan aksi bunuh dirinya. Awalnya ia mengira, dirinya hanya merasakan kesepian lalu nyaman dengan gadis yang dengan senang hati menjadi temannya. Ternyata perkiraannya salah, semakin hari ia semakin takut untuk kehilangan gadis itu. "Aish... sial, untuk pertama kalinya gue nyesel nolongin orang." gadis itu menggeram dalam hati ketika Zuco memeluknya dari arah belakang.
CINTA? by ddeounuu
ddeounuu
  • WpView
    Reads 908,441
  • WpVote
    Votes 49,832
  • WpPart
    Parts 38
Cerita halu tentang sebuah percintaan, jadi dilarang baper. Penulis tidak bertanggung jawab apabila pembaca terkena syndrom halu tingkat menengah ke atas. Disarankan untuk pembaca yang memiliki mental sekuat kapas dan selembut aspal. sekian terima nasib ______________ 15+ DILARANG PLAGIAT!!! _Cover by pinterest_
QUEEN [Possesive Family] by Agrea_30
Agrea_30
  • WpView
    Reads 556,769
  • WpVote
    Votes 32,834
  • WpPart
    Parts 27
Aqila Queen Adithama putri bungsu dan satu-satunya cucu perempuan dari keluarga Adithama dan Pratama. Queen sendiri memiliki 5 pangeran yang begitu possesive akan dirinya. Bukan hanya ke-5 pangerannya, tetapi seluruh keluarga baik Adithama maupun Pratama begitu possesive akan dirinya. Kebahagian Queen dengan keluarganya membuatnya tak henti-hentinya bersyukur apalagi kasih sayang yang mereka berikan begitu tulus kepadanya. Hingga sebuah fakta yang mengejutkan terungkap bahwa Queen bukanlah anak & cucu kandung dari keluarga Adithama dan Pratama. Queen sebenarnya adalah putri bungsu dari keluarga Wijaya yang menghilang 15 tahun yang lalu karena penculikan. Keluarga Wijaya sendiri memiliki 5 putra yang ketampanannya tak kalah dari ke-5 pangeran Queen Akankah Queen kembali kepada keluarga kandungnya?? Atau kah tetap bersama keluarga angkatnya yang selama ini merawatnya? Bagaimna hidup Queen yang ternyata memiliki 10 kakak yang sangat possesive padanya?? Ini bukan sepenuhnya cerita yang menceritakan kisah cinta Queen tapi ini adalah cerita tentang Queen dan ke-Possesivean keluarganya "Tuhan mengapa engkau menghadapkanku pada pilihan yang sangat sulit ku pilih"_Aqila Queen Adithama Penasaran?? Silahkan di baca😊
POSSESSIVE FAMILY & BROTHER'S (END) by Aall_Lya
Aall_Lya
  • WpView
    Reads 1,312,877
  • WpVote
    Votes 59,101
  • WpPart
    Parts 55
[PART LENGKAP] Menceritakan tentang seorang gadis yang sering disiksa oleh orang tua angkatnya selama 15 tahun, ia sangat menderita. Namun suatu hari datang lah sebuah keluarga yang mengaku bahwa mereka adalah keluarga kandungnya. Dan tentunya gadis itu sangat senang mendengar bahwa keluarga kandungnya telah datang. Dan gadis itu pun ikut bersama keluarga kandungnya. Gadis itu merasa bahagia, karena bertemu dengan keluarga nya. Namun, seiring berjalan nya waktu, masalah terus saja menghampiri nya secara bertubi-tubi. Akankah dia sanggup menghadapi masalah nya itu? Atau dia akan menyerah ketika dia sudah merasa lelah? Highest Rank : #2-Keluarga (29-01-2020) #1-Kasih Sayang (24-07-2020) #2-Abang (01-08-2020) #1-Aqila (01-08-2020) #2-High (01-08-2020) #1-Athala (01-08-2020) #2-Keluarga Besar (01-08-2020) #1-Twins (08-08-2020) [Tolong Follow Akun Author Terlebih Dahulu!!!] Copyright2019© CERITA INI MURNI DARI HASIL PEMIKIRAN AUTHOR SENDIRI!!! ⛔NO PLAGIAT⛔
My Possessive Brother's (TELAH TERBIT) (Part Of Possessive) by calistalovely01
calistalovely01
  • WpView
    Reads 3,823,613
  • WpVote
    Votes 176,793
  • WpPart
    Parts 78
'Complete' Tidak ada seorangpun yang ingin menjadi dirinya. Selalu menjalani kehidupannya dengan masalah. Dia tidak ingat sama sekali bagaimana masa kecilnya. Entahlah dia tidak yakin itu. Yang terpenting sekarang untuk dirinya adalah sang ibu. Hanya ibu yang dia miliki. Tapi, Semenjak mereka masuk ke dalam kehidupannya. Semuanya berubah. "Kita semua kakak kamu" "Kamu gak boleh pergi kemanapun sendirian" "Tidak boleh" "Engga" "Tidak ada bantahan" "Kamu adalah cahaya keluarga. Akan begitu selamanya" Yang dia tahu, semuanya akan berbanding terbalik dari kehidupan sebelumnya sebelum bertemu mereka. start 31-12-2018 Finish 04-11-2019 Sequel : My Story Rank : 1. #Family (4/12/2019) -------------------- Murni pemikiran aku sendiri. Memang ada beberapa yang terinspirasi dari cerita cerita yang lain. tapi selebihnya itu aku yg buat sendiri. PLAGIATOR? PERGI!!! SAMPAH DILARANG MASUK, APALAGI SAMPE PLAGIAT CERITA GEU!!!
Hurt Me Again (END) by Fannieap
Fannieap
  • WpView
    Reads 63,176
  • WpVote
    Votes 1,878
  • WpPart
    Parts 43
Jika sang mentari bisa menyalurkan hangatnya walaupun sesaat, akan ada senja yang akan mengobati kehilangannya. Lalu, pada akhirnya malam lah yang menutupi kesedihannya . Karena semuanya akan pergi pada waktunya . Begitulah hidup, jika kamu siap atas sebuah pertemuan, maka kamu juga harus siap untuk menerima kehilangan. Karena setiap pertemuan akan selalu ada perpisahan pada akhir episodenya. Lalu, selintas pertanyaan mulai terbesit dipikiran. Untuk apa dipertemukan jika akhirnya dipisahkan? Setiap pertemuan tak ada yang sia-sia, karena disetiap detik,menit bahkan jam yang akan kita lewati bersamanya memiliki makna yang nantinya akan kosa sadari betapa pentingnya. Oleh sebab itu hargai setiap pertemuan sebelum perpisahan menjadi sebuah penyesalan.