✨ punya aku ✨
1 story
gavinca: Puppy Love  by caishast
caishast
  • WpView
    Reads 4,729
  • WpVote
    Votes 563
  • WpPart
    Parts 46
-Ketika sapaan itu menjelma kebiasaan yang menjadikannya sebuah kerinduan.- Gavin, manusia yang entah asal muasalnya tiba-tiba datang, menyapa tanpa henti, tanpa letih, tanpa lelah gadis cantik yang terjebak di hujan. Katanya, ia mau jadi hujan, tidak mau jadi pelangi karena cepat hilang. Katanya ia mau memeluk semua orang, menemani yang kesulitan dan menjauhi yang merisihkan. Dan kenyataannya, gadis itu perlahan menjelma sebagai pelangi yang indah. Yang cantik, yang memikat mata, yang mampu menghilang dalam seketika. --------------------- Start : 5 Juli 2020 End : (Maafkan jika ada kesamaan alur, tokoh, latar, dsb. Karena itu termasuk unsur ketidaksengajaan. Seluruu alur cerita ini murni dari pikiran saya sendiri)