nahdxyz's Reading List
1 story
3 Pondok 1 Cinta by NahdiaHidayah
NahdiaHidayah
  • WpView
    Reads 3,732
  • WpVote
    Votes 2,203
  • WpPart
    Parts 16
Adalah Nadara Chyntia, seorang Santriwati yang jatuh cinta pada seorang Gus dipondok yang berbeda. Seseorang yang mengajarkannya apa itu arti kebahagiaan, yang membuatnya termotivasi untuk rajin ngaji dan menghafal, yang selalu ada disaat dia down. Namun kenapa? Saat mereka jatuh hati dan memutuskan untuk memiliki hubungan yang halal, Abah Kyai malah menjodohkan Gus dengan teman dekat yang sudah dianggap sebagai adiknya. Bagaimana dengan kisah cinta Mereka? Apakah Mereka berhasil sampai dititik halal? "Kesalahan terbesarku adalah, saat aku mencintai sesuatu melebihi cintaku pada tuhanku" WARNING! 🍁FOLLOW DULU SEBELUM BACA🍁 #2inPondokan(1April2021) #1inAnakPondok(4April2021) #1inPondokan(6April2021) #1inPondokan(21Juni2021) #1inAnakpondok(21Juni2021) #1inNayyarafeeza(27juni2021) #2inPuisi(27juni2021) #1inSunda(19Juli2021) Kamis,29April2021