Yang dibaca
4 stories
KIASA [SUDAH DITERBITKAN] by Putriaja2310
Putriaja2310
  • WpView
    Reads 13,295,164
  • WpVote
    Votes 852,145
  • WpPart
    Parts 69
Cerita ringan untuk menemani karantina kalian. Start: 7 Mei 2020 End: 22 Juni 2020 [Masih suka update meskipun udah tamat] ❄❄❄ "Emang kalau saya mau sama kamu, kamu siap nikah sama saya? Saya tidak dalam waktu menunggu, kamu tau itu!" Kata-kata Pak Satria menggema, seharusnya Kiana sadar kalau dia hanya obsesinya saja. Menyukai seorang dosen memang tidak ada di list 'what must i do' yang Kiana tulis sebelum kuliah. Kehidupan percintaannya yang juga lempeng-lempeng saja malah kacau ketika dia menuju tingkat akhir. Tidak, Kiana tarik perkataannya dia tidak suka tapi hanya kagum dengan ketampanan sang dosen. Tapi satu hal membuatnya merasa bodoh karena kebanyakan membaca series manis Pak Dos tampan dan Mahasiswi cantik. "Aish, seharusnya dari awal aku sadar kalau dosen muda tanpa buntut dan pawang itu cuma ada di novel." Buntut dan Pawang? Apa benar Pak Satria memilikinya? Cek kebenarannya disini! Update suka suka. #1 Komedi 28 Mei 2020 #2 romcom 2 Juni 2020 #2 Daddy 8 Juni 2020 #3 Chicklit 11 Juni 2020 #2 Chicklit 14 Juni 2020 #1 ChickLit 14 Juni 2020 #1 Komedi 14 Juni 2020 #1 Roman 16 Juni 2020 #1 Romcom 16 Juni 2020 #1 Humor 17 Juni 2020 #2 Daddy 17 Juni 2020
Kaisar, Tolong Abaikan Saya! [END]  by Eurika_Nathsy
Eurika_Nathsy
  • WpView
    Reads 3,305,263
  • WpVote
    Votes 440,909
  • WpPart
    Parts 82
[SUDAH TERBIT] [TIDAK TERSEDIA DI TOKO BUKU MANA PUN!] [PART LENGKAP!!] (Judul Alternatif di Fizzo : Male Lead, Please Ignore Me!) (Fantasy Series - Reinkarnasi #1) Aku adalah seorang pencinta buku terutama novel fantasi, oh jangan lupa juga penggemar komik dan webtoon. Teman dekatku adalah seorang penulis novel yang sedang naik daun saat ini. Novelnya meraih peringkat best seller selama beberapa bulan berturut-turut. Jika ada dunia paralel atau dimensi ruang waktu di dunia ini aku masih percaya. Tapi aku tidak percaya dengan dunia isekai yang notabene hanyalah cerita khayalan yang dibuat oleh penulis novel lainnya. Masa iya aku terdampar di dunia asing fantasi ini? Aku berusaha mengubah jalurku dari seorang villainess sejati menjadi gadis biasa-biasa saja. Aku tidak berniat menjadi protagonis wanita yang akan happy ending dengan tokoh utama pria!! "Kita akan menikah! Aku tidak terima penolakan!" "Apa Anda sedang bercanda, Yang Mulia?!" 💢 Bertemu dengan protagonis pria lebih awal daripada di novel, alur novelnya berubah secepat ini? (Note : Bukan Novel Terjemahan!! Murni karya pribadi dari otak, hanya imajinasi liar yang tertuang kedalam secarik kertas akibat terinspirasi di sana sini.Tidak ada sangkut-pautnya dengan sejarah mana pun!! TOLONG JANGAN PLAGIAT DALAM BENTUK APA PUN!!) PUNYA MATA DIBACA BAIK-BAIK!!! BUKAN LAPAK PLAGIAT!!!! R17+ Semua pict diambil dari Pinterest. (Start : 14 September 2020) (Last : 24 Januari 2021) Selamat membaca :) #1 Fantasi (19/02/21) #1 Kingdom (29/12/20) #1 Protagonis (25/10/20) #1 Original (30/11/20) #1 Kolosal (26/12/20) #1 Villain (14/01/21) #1 Transmigration (15/02/21) #2 Reinkarnasi (19/02/21) #4 Reinkarnasi (28/12/20) #4 Fantasi (15/02/21) #5 Fantasy (06/02/21) #8 Novel (25/12/20) #8 Romance (19/02/22) #27 Cogan (04/12/20) ©2020 Eurika Nathsy
Ayo Putus by AnandaRyu
AnandaRyu
  • WpView
    Reads 17,839,476
  • WpVote
    Votes 1,616,314
  • WpPart
    Parts 37
SUDAH TERBIT TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN TBO [Sebelum baca follow akun ini dulu biar lebih enak, bro. Terima kasih] _______________________________________________________ SELATAN AZADA DIRGANTARA Panggilan : Selatan Hobi : Godain, modusin, dan bucinin Alma Skill : Bikin cewek baper. Pacarin selama tiga hari. Tinggalin Status : Sebentar lagi putus Buat gue, cewek itu ... Mahkluk yang baperan. Gampang banget dibuat jatuh cinta. Gampang juga buat ditinggalin. Dan, tiga hari adalah waktu yang cukup buat pa-ca-ran, habis itu, pu-tu-sin. ALMA AMRILIAZZIA Panggilan : Alma. Selatan namain gue dikontaknya 'Alm' Hobi : Bergerak, bernapas, minum yoghurt, main basket, tersakiti oleh Selatan Skill : Bikin orang gemes tanpa usaha Status : Belum mau kawin Gue adalah siswi baru di sekolah. Belum pernah pacaran sama sekali. Tapi, gue punya satu sahabat cowok yang super baik, namanya Bryan. Dan satu sahabat cewek, namanya Luna. Kenapa dulu gue nggak mau pacaran, karena belum ketemu yang asyik aja. Hingga akhirnya ... Pandangan gue sama cowok berubah ketika ketemu Selatan. Sayangnya, kata satu sekolahan, dia playboy. Jadi, gimana? Jadiin atau nggak? _______________________________________________________ All picture ©Pinterest TW: Harsh words, etc. P. S. Sebagian jokes saya terinspirasi dari Twitter.
Dangerous Dragon by alvinanora
alvinanora
  • WpView
    Reads 7,473,306
  • WpVote
    Votes 1,035,922
  • WpPart
    Parts 63
Karya pertama yang dibuat pada 18 Februari 2021, selesai pada 23 Mei 2021, diterbitkan tanggal 22 Agustus 2021 oleh Glorious Publisher, dan diadaptasi menjadi mini series oleh Global Cemerlang Indonesia yang tayang di Genflix © alvinanora seluruh hak cipta dilindungi undang-undang. Bagaimana jadinya jika kamu akan dibunuh oleh segerombolan pembunuh bayaran tetapi malah berakhir dibantu mereka untuk membalas dendam? Bahkan diperlakukan layaknya seorang ratu dan dicintai oleh ketua pembunuh bayaran tersebut. Hal mustahil itu terjadi pada hidup Anna Alessia, cewek berusia 18 tahun yang hampir tak mendapatkan keadilan dalam hidupnya selama beberapa tahun belakangan ini. Semenjak papanya koma dan semenjak ia menduduki bangku kelas 11 di SMA EF dia menjadi sosok yang lemah tanpa bisa melawan orang-orang yang menyakitinya. Hingga akhirnya, ia bertemu dengan seorang laki-laki yang dibayar untuk membunuhnya, namun siapa sangka? Lelaki itu justru memilih untuk membantu Anna menjadi sosok yang lebih berani. "Orang yang punya banyak dendam di hatinya, lebih mudah berubah jadi iblis." Sejak saat itu, Anna menjadi bagian dari mereka, kelompok pembunuh bayaran yang dikenal dengan sebutan DANGEROUS DRAGON. Ini bukan tentang protagonis yang mencari cinta sejati, ini tentang para antagonis yang hobi memanipulasi. 🏅HIGHEST RANGKING : #1 FIKSI PENGGEMAR 09-05-2021 #1 FIKSI REMAJA 19-03-2021 #1 PEMBUNUH 14-05-2021 #1 PSIKOPAT 25-05-2021 #1 LAGA 31-05-2021 #1 MAFIA 04-06-2021 #1 CRIME 24-09-2021 #1 AKSI 24-09-2021 #2 FANFICTION 04-05-2021 #2 JAEHYUN 08-10-2021 #6 TAEYONG 28-07-2021 #8 MYSTERY 01-05-2021 Cover by @res.graphic