Fav Horor
7 stories
Misteri Perpustakaan (Sudah Terbit) by IniSeblakk
IniSeblakk
  • WpView
    Reads 221,470
  • WpVote
    Votes 19,725
  • WpPart
    Parts 38
{SUDAH DI BUKUKAN, DAN MASIH BISA DI PESAN DI IG @lxna.felisa} ◌⑅●♡⋆♡WATTPAD♡⋆♡●⑅◌ Alasya Hydra Alexsandri atau yang sering di panggil Asa harus kembali pindah sekolah karna orangtua nya yang memiliki banyak cabang perusahaan, membuat keluarga Asa harus pindah-pindah rumah. Jadi mau tidak mau Asa harus mengikuti orangtua nya. Disini sekolah baru Asa, SMA MELATI. Mungkin hanya perasaan Asa saja saat awal masuk sekolah aura nya berbeda begitu sangat dingin. Beberapa hari Asa sekolah disana mulai terjadi keanehan. Mau tau kelanjutan cerita Asa di sekolah baru nya? Kuy baca! Story by:IniSeblakk #1 in indigo (24/06/23) #1 in fakta (13/05/23) #1 in misteri (30/01/23) #1 in scholl (19/11/22) #1 in devan (22/10/22) #1 in pembunuhan (22/10/22) #1 in pengakuan (05/07/22) #1 in perpustakaan (26/07/22) #1 in asa (16/04/22)
𝐁𝐥𝐨𝐨𝐝𝐲 𝐒𝐦𝐢𝐥𝐞 [END] by TheCupedCake
TheCupedCake
  • WpView
    Reads 613,144
  • WpVote
    Votes 77,204
  • WpPart
    Parts 41
Tembok putih bagian pojok kantin sekolah penuh dengan warna merah. Banyak coretan abstrak di sana. Langit si murid badung yang suka membolos, melihat seorang gadis mengenakan seragam, berdiri di pojok kantin dan tersenyum padanya. Namun temannya mengatakan tidak melihat apapun, bahkan dimata orang lain, tembok itu tetap berwarna putih kusam. Ada apa sebenarnya dengan penglihatan Langit? Siapa gadis yang tersenyum di pojok kantin? Mengapa gadis itu selalu membuntutinya? ©Copyright 2021 Rank 1 in #bully [5/01/2022] Rank 1 in #arwah [14/05/2022] Rank 1 in #fiksiremaja [30/06/2022] Rank 1 in #horor [30/06/2022] Rank 1 in #hantu [30/06/2022] Rank 1 in #badboy [2/07/2022] Rank 1 in #mistery [2/07/2022] Rank 1 in #teenfiction [13/07/2022]
[✔] Sixth Sense by lcsv17
lcsv17
  • WpView
    Reads 10,151,348
  • WpVote
    Votes 902,917
  • WpPart
    Parts 51
#1 In Horor #1 In Teenlit (20.05.20) Tahap Revisi! Vasilla Agatha yang dijauhi orang tuanya dan tak memiliki teman satupun. Dia menjalani setiap harinya sendirian tanpa siapapun. Bahkan orang tuanya saja pergi meninggalkannya dan tinggal diluar kota. Hanya Gatha Samuel kakak laki lakinya yang menemaninya sehari hari. Dia terlahir spesial, dia terlahir berbeda, dia terlahir dengan kekurangan dan kelebihannya sendiri. Indra ke 6. Dia dijauhi teman temannya. Teman teman yang takut padanya, dan merasa enggan untuk mendekatinya. Dia santai dan tenang, karena sudah terbiasa dengan sifatnya yang menyukai kesendirian itu. Dia dianggap monster, selalu menerima caci makian, dan terkadang tatapan tidak enak juga menyerang dirinya. Sixth Sense. (END!!)✔ By : @lcynaa_
Indigo Tapi Penakut | END by nnnylegna
nnnylegna
  • WpView
    Reads 6,456,624
  • WpVote
    Votes 1,091,313
  • WpPart
    Parts 58
"Gue jadi ekor lo, boleh?" - Axelleon Kastileo. *** Axel itu seorang indigo, tapi dia penakut. Setiap hari Axel harus olahraga jantung dan menangis di dalam hati. Untung saja dirinya sudah terlatih untuk berwajah datar, jadi setidaknya harga dirinya masih ada. Tapi semua mulai berubah setelah ia bertemu dengan sang anak baru yang memiliki sorot mata tajam dan wajah datar sebelas duabelas sama Axel, Valetta. Semua hantu entah mengapa menghindari Valetta. Membuat Axel, menganggap Valetta sebagai tameng berjalan. Pokoknya dimana ada Valetta, disitu selalu ada Axel. *** "Axel suka sama Valetta, ya?" itu yang orang-orang tanyakan. "Gak!" Axel selalu menjawab itu. Tapi... "VALETTA!!!" pekik Axel mengejar sosok Valetta. 'Bilangnya gak suka, tapi nempel terus, manja manjaaa...' ©nnnylegna, 2021 SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA
My Ghost (TAMAT) by AyaEmily2
AyaEmily2
  • WpView
    Reads 6,958,747
  • WpVote
    Votes 494,290
  • WpPart
    Parts 24
[CERITA MASIH LENGKAP SAMPAI END] Syafira tak menyangka apartemen yang disewanya ternyata berhantu. Pantas saja harga sewanya sangat murah dan para tetangga bergidik ngeri saat tahu Syafira menempati apartemen itu. Tapi dia sama sekali tidak merasa takut. Hantu itu berwajah tampan dan membuat otak pengkhayal Syafira memikirkan berbagai adegan cinta. Hingga akhirnya dia benar-benar terjerat. Mulai merasa nyaman dengan kehadiran si hantu. Menikmati sentuhannya yang dingin. Rindu saat dirinya jauh. Namun perlahan kenyataan menghantam dirinya. Mereka berasal dari dua dunia yang berbeda. Akankah mereka terus bersama dan bahagia selamanya seperti dalam novel yang biasa Syafira tulis atau perpisahan tetap terjadi? --------------------------- Dipublikasikan pertama kali : 19 Mei 2019 Selesai : 27 Agustus 2019 Copyright © Mei 2019 by Aya Emily
SECRET MISSION GENK [SELESAI] by cupangpena
cupangpena
  • WpView
    Reads 260,254
  • WpVote
    Votes 41,424
  • WpPart
    Parts 50
Sebuah genk yang mempunyai misi untuk memecahkan teori di sekolahnya, sekolah SMA ALASKA yang terlihat mapan bahkan tidak sembarang murid bisa masuk ke sekolah itu, tapi siapa sangka delapan remaja yang mempunyai kemampuan lebih itu harus tau kenyataan dan rahasia terbesar sekolah yang dulunya mereka banggakan. Teori peneroran hantu dan hilangnya murid setiap tahun akan menjadi konflik besar bagi mereka, sebelumnya mereka belum tau bahwa setiap tahun sekolah ini kehilangan murid tapi setelah teror hantu itu mereka jadi tau bahwa hantu itu adalah salah satu dari menghilangnya murid-murid tersebut. Teror hantu itu seperti sebuah malapetaka besar bagi mereka, harus menghadapi masalah yang begitu besar dan harus memecahkan teka-teki yang hantu tersebut kasih. Akankah mereka berhasil memecahkan teorinya? Atau ... mereka yang dalam bahaya? -Yang terlihat baik belum tentu yang terbaik- ⚠️Jangan berhenti di part awal, karna di ending bakal ada plot twist ⚠️ ⚠️ CERITA INI ASLI DARI IMAJINASI SANG AUTHOR DAN 'TERINSPIRASI' DARI BEBERAPA SERIES, TIDAK ADA YANG MENJIPLAK KARYA ORANG LAIN, JIKA ADA KEMIRIPAN TEMPAT ALUR ATAUPUN NAMA TOKOH, ITU HANYA KEBETULAN!⚠️ Start: 01-12-21 Ending: 25-07-22 🎖️ Rank! #1 misi [04-06-22] #1 fiksi remaja [19-04-23] #1 misteri sekolah [11-06-23]
Alexandra's Memories by Dheyamela
Dheyamela
  • WpView
    Reads 1,817,089
  • WpVote
    Votes 220,871
  • WpPart
    Parts 82
Book 1 : Ursa Minor [Completed on 23-02-19] Book 2 : Ursa Mayor [Completed on 13-08-20] Book 3 (Final Book) : Nut, The One Who Holds a Thousand Souls [On Going] Cana Berly Alexandra dikenal sebagai gadis cerdas dengan kepribadian hangat dan ceria. Ia selalu memberikan energi positif kepada siapa pun yang ada di sekitarnya. Namun, tiba-tiba hidupnya jungkir balik. Ia mengalami kecelakaan yang membuat matanya tak lagi bisa melihat. Ia berhenti sekolah selama beberapa bulan. Hingga akhirnya, ia mendapatkan donor mata dari orang yang tidak ia kenal. Cana memulai hidup barunya di sekolah baru. Ia pikir, hidupnya akan seindah dulu. Nyatanya tidak. Ia selalu dihantui mimpi buruk yang tak kunjung usai. Cana berubah menjadi gadis yang sangat tertutup. Terutama, ia merasa kenangannya sering bertubrukan dengan kenangan orang lain. Entah siapa. Cana bertemu Cakrawala Alam, laki-laki super menyebalkan yang selalu ingin tahu dan sok tahu. Suatu hari, Cana melihat seorang gadis kecil berbaju merah muda dengan banyak bercak darah di bajunya yang compang-camping. Wajahnya penuh darah, tangan kanannya terpotong, rambut dan matanya hilang, kulit kepalanya terbuka menampilkan tulang tengkoraknya. Gadis itu tumbang di samping Alam. Sejak saat itu, Cana meragukan Alam. 17+. Campuran antara unsur teenfict, mystery, thriller, horror, mengandung unsur kekerasan. Jadi bijaklah sebelum membaca :) Stop plagiarism! Be original! Ditulis mulai 3 Juni 2018 Rank : #1 kategori Mystery, 10/1/19 #1 kategori Thriller, 10/1/19