History
9 stories
Jurnal Tentang Kamu [Sudah Terbit] by triviaindriani
triviaindriani
  • WpView
    Reads 681,403
  • WpVote
    Votes 22,399
  • WpPart
    Parts 28
[Dihapus sebagian] Tirta Ayudisa. Seorang gadis 17 tahun yang gemar menyendiri. Tidak ada satupun teman yang dimilikinya. Gadis baik yang dianggap aneh semua orang karena sikap introvertnya. Karena kedua orang tuanya meninggal, Tata terpaksa harus pindah sekolah dan tinggal bersama omanya. Dia tidak memimpikan hal lain, hanya ingin hidup tenang untuk mencari ilmu, tanpa harus menjadi korban bullying. Bara Hadrian. Siswa SMA Pertiwi terkenal karena segala kesempurnaan yang menempel pada dirinya. Salah satu dari tiga serangkai yang banyak dipuja para siswi. Tapi, tidak ada satupun dari mereka yang bisa membuat hati Bara terpikat. Hatinya sedingin es kutub utara dan sekeras batu karang di samudera. Entah sengaja atau tidak, mereka pertama kali bertemu di antara banyaknya manusia yang lain. Lalu takdir mempertemukan mereka dalam kisah yang terus berlanjut, naik turun, berkelok-kelok. Akhirnya? Siapa yang tahu? (17 September 2019-26 Oktober 2019) *** Cerita ini pure bin murni hasil imajinasi dan renungan keras author. Mohon dihargai dengan cara terbaik versi kalian.
Sillage (Doctor Soldier Romance) by kinkaaa
kinkaaa
  • WpView
    Reads 9,811,791
  • WpVote
    Votes 809,412
  • WpPart
    Parts 36
"Seperti Ibram yang kerap datang dan pergi, meninggalkan jejak kehadirannya di setiap sudut apartemenku, di sweater yang selalu menemaniku tiap malam hingga terlelap, ia juga meninggalkan kesan mendalam di dalam hatiku. Bahkan sejak awal kami bertemu. If a perfume has its own Sillage, Ibram definitely has the best one." - Alina
Kelas Sebrangan ( AS1 ) TERBIT by Salwaliya
Salwaliya
  • WpView
    Reads 8,018,905
  • WpVote
    Votes 367,886
  • WpPart
    Parts 28
SUDAH TERBIT DI BUKUNE PUBLISHING Alega Series 1 IPA 5 kalau ketemu sama IPS 5 udah kayak Mr.Crab ketemu Plankton. Bawaannya berantem. Sehari aja tanpa gosip dari dua kelas itu, Alega Highschool mendadak hampa. Keputusan Bu Fatin memindah kelas mereka jadi berseberangan adalah kesalahan besar. Bukannya jadi akur, justru nambah catatan BP. Tapi gimana jadinya kalau kelas mereka mendadak jadi akur gara-gara ada gosip Nayya si jenius IPA 5 deket sama Jaja bapaknya IPS 5. "Kalo gue baper sama Jaja gimana? Siapa yang mau tanggung jawab?" - Nayya. "Jangan, Nay. Jaja masih gamon dari kelas sepuluh." - Luna.
Azzam [Republish] by ladyedelweis_
ladyedelweis_
  • WpView
    Reads 2,108,786
  • WpVote
    Votes 86,475
  • WpPart
    Parts 19
⚠BAPER STORY Cover by @jc_graphicc "Mulai sekarang lo harus biasa dipanggil Sya sama gue." "Terserah." "Tapi sama gue doang." "Terserah." "Tambahin Yang, yah?" "Hm?" "Sya ... Yang." *** Azzam adalah lelaki seribu modus. Lalu, suatu hari, takdir membuatnya mengenal gadis bernama Aisyah Ar-Rasyi. Gadis berjilbab itu berbeda dari setiap gadis yang pernah Azzam temui. Aisyah tidak mempan dengan segala modus-modusnya. Hal itu membuat Azzam semakin bersikeras mendekatinya, dan juga membuat Aisyah semakin bersikeras menjauhinya. "Apa yang buat lo selalu menghindar dari gue? Apa yang kurang dari gue di mata lo?" tanya Azzam, menggebu. "Iman." Detik itu juga, detak jantung Azzam semakin terasa melambat, lalu kembali berdebar lebih cepat dan semakin cepat. Itu hanya karena ia mendengar satu kata yang terucap dari bibir mungil milik gadis yang duduk di depannya. Hati kecil Azzam seakan menyutujui ucapan Aisyah. Azzam merasa, seperti ada yang mengetuk hatinya. *** Dalam cerita ini, kita akan mengingat sebuah kisah dari Nabi Yusuf dan Zulaikha. Ketika Zulaikha mengejar cinta Nabi Yusuf, semakin jauh Nabi Yusuf darinya. Namun, ketika Zulaikha mengejar cinta Allah, Allah datangkan Nabi Yusuf untuknya. Dan dalam kisah ini, Azzam lah yang ada di posisi Zulaikha. Azzam hanya memiliki dua pilihan. Menjauh dari Aisyah, atau mengejar cinta-Nya. *** Hak cipta dilindungi undang-undang Don't Copy My Story! CopyRight©2019 AdeliaNR Genre: Teenfict-spiritual-komedi-romance Dipublish: 28 Juni 2019
My Nerd Girlfriend (JUPITER SERIES #2) [REVISI] by Puspaw22
Puspaw22
  • WpView
    Reads 1,545,192
  • WpVote
    Votes 148,418
  • WpPart
    Parts 51
[WARNING : BANYAK SCENE YANG MENYEBABKAN BUTTERFLY EFFECT DAN BUCIN AKUT!! GAK SUKA, SKIP AJA!!] "Seorang Upik Abu nggak akan pernah pantas bersanding dengan seorang Pangeran." "Seorang pangeran yang melepaskan tahtanya akan menjadi orang biasa. Masih belum pantaskah semua itu?" *** Gabriel Nolan Handoko, seorang Petinggi Geng Jupiter yang cukup terkenal di sekolahnya. Bersama kelima sahabatnya, Samudera sebagai Kapten, serta Bagus, Anggara, Gilang,dan Junior. Mereka membangkitkan geng yang sebelumnya pernah runtuh. Berawal dari permainan dare or dare yang membawa Nolan ke dalam rencana taruhan bersama kelima temannya. Ia mendapat tantangan untuk berpacaran dengan gadis cupu di sekolah selama satu bulan. Jika Nolan tidak bisa melakukannya, maka jam tangan mahal kesayangannya yang akan menjadi taruhan. Semua berjalan lancar dengan keinginan Nolan, walau ia harus menggunakan cara yang licik untuk mewujudkan semua itu. Namun, permasalahan cinta yang ia pikir tidak akan pernah ada ternyata hadir setelah taruhan selesai. Pertentangan keluarga, rahasia dibalik taruhan konyol itu, pemberontakan, serta perselisihan dalam Geng-nya. Semua datang dalam waktu yang bersamaan. **** #1 in kutubuku 03/07/2020 #4 in kakakkelas 12/07/2020 #2 in culun 19/07/2020 #3 in cool 25/07/2020 #1 in fight 17/08/2020 #1 in bestseller 28/08/2020 #2 in kakakkelas 23/09/2020 #83 in fiksiremaja 12/10/2020 #76 in fiksiremaja 18/10/2020 #2 in cupu 18/10/2020 #1 in nerd 09/02/2021 #3 in fiksiremaja 10/04/2021 #2 in romance 31/05/2021 #13 on teenfiction 31/05/2021
Miserable 2  by Chairunnisamptr
Chairunnisamptr
  • WpView
    Reads 1,482,216
  • WpVote
    Votes 138,997
  • WpPart
    Parts 36
[ FOLLOW SEBELUM MEMBACA] "Jika KITA begitu kelabu. Apakah bisa menjadi satu?" -Miserable 2 21/05/20 Note : Disarankan baca Miserable 1 dulu, biar paham sama alurnya:)
AKBAR by maulidyaspu
maulidyaspu
  • WpView
    Reads 527,081
  • WpVote
    Votes 33,050
  • WpPart
    Parts 45
kisah tentang seorang cowok tampan sedikit badboy yang digemari oleh para wanita karena ke humorisannya. jadi langsung baca ajaa yukkk. yang belum tau siapa diaa bisa baca cerita sebelumnya disana udah dijelasin siapa dia. happy reading ❤
SAMUDERA RAGA by niqceye_
niqceye_
  • WpView
    Reads 1,666,298
  • WpVote
    Votes 160,673
  • WpPart
    Parts 35
Alin dan rahasianya yang membuat Raga menyesal telah menyakiti Alin. Maaf. Dari aku, yang pernah menyakiti dan mengkhianati mu. -Raga [FOLLOW SEBELUM MEMBACA] [SEKUEL Hi, Captain! Kalau mau, kalian bisa baca cerita Hi, Captain terlebih dahulu] Start, 25 Mei 2020. ©2020, nqceye_ Dilarang plagiat dalam bentuk apapun.
ARANA by AniyaDewi
AniyaDewi
  • WpView
    Reads 571,175
  • WpVote
    Votes 53,721
  • WpPart
    Parts 33
(cerita ini mengandung bawang+emosi) "Happy birthday.. Ara..." "Happy birthday Ara...." "Happy birthday... happy birthday... Happy birthday.... Ara...." "Happy birthday untuk diri kamu sendiri Ara..." Arana. Gadis pecinta hujan. Menyukai pelangi. Namun sayang pelangi hanya datang sekejap. Dari sekejap itu pelangi nampak ada. Ada namun cepat hilang. Mampukah Ara mencari pelangi yg akan menetap dengan nya? Yg akan terus menjadi teman hidup nya? Ingin tahu kisah nya? Ini kisah berjuta kesedihan nya, sedikit kebahagian nya.. Squel ke-2 dari GPG..