Lope
4 stories
Bumi dan Lukanya by jjaejaepeach
jjaejaepeach
  • WpView
    Reads 2,676,828
  • WpVote
    Votes 320,304
  • WpPart
    Parts 34
"Kamu tahu gak alasan kenapa Tuhan ngasih semua rasa sakit ini sama kamu? Karena untuk bahagia itu perlu luka Bumi. Tuhan tahu kamu hebat makanya Dia ngasih semua rasa sakit ini ke kamu. Ini semua biar kamu paham bagaimana caranya bertahan dan bagaimana caranya kamu bangkit. Jadi Bumi, tolong bertahan, ya?" - Senjani
Sadewa✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 190,500
  • WpVote
    Votes 43,352
  • WpPart
    Parts 13
Part of "Antologi Bulan Desember" Di antara 12 bulan yang ada, Sadewa paling suka bulan desember. Bulan dimana pohon-pohon flamboyan favoritnya mulai bermekaran. Bulan dimana hujan mulai kerap mengguyur daratan. Bulan dimana ia bertemu dengan Aryo. Sadewa suka desember, tapi dia lebih suka Aryo. "Aryo sudah besar, Mas. Jadi Mas Dewa nggak usah ngurusin hidup Aryo lagi." anak itu berkata begitu. Meski dadanya sakit, Sadewa lebih suka Aryo dibanding bulan desember. ©tenderlova | Sadewa, 2020
Janji Terakhir [HIATUS] by madeby0shm
madeby0shm
  • WpView
    Reads 625
  • WpVote
    Votes 213
  • WpPart
    Parts 9
CERITA TAK KAN PERNAH DI TAMAT KAN Seorang wanita berwajah cantik, putih dan bersih. Terlahir dari keluarga kaya raya. Ya benar, karna papahnya adalah seorang yang mempunyai perusahaan besar, dan ibu nya memiliki toko butik dimana-mana. Namanya Syifa, Syifa Mulida Nafisa dari dua bersaudara. Dan dua bersaudaranya itu lelaki. Dan Syifa mempunyai tiga teman disekolahnya. Satu hal lagi, Syifa membenci seorang pria. Yang muncul untuk mencari kesalahannya, padahal pria tersebut modus. Benar-benar modus! tapi siapa sangka? Syifa dan pria tersebut pada akhirnya berpacaran, keduanya mengikatkan janji untuk tidak saling meninggalkan, hingga suatu ketika pada malam hari. Saat pria tersebut mendatangi Syifa mengalami kecelakaan, membuatnya gagar otak. Koma selama berbulan-bulan. Janji keduanya yang sempat terlontarkan akhirnya ingkar, karna semesta mengambilnya sepihak. Syifa tidak percaya dengan janji, pikirnya dulu seharusnya mereka berdua tidak saling mengucapkan janji. Hingga akhirnya Syifa trauma dengan jatuh cinta, dan seorang pria datang membuatnya percaya bahwa sebuah ketraumaan bisa diatasi dengan kita benar benar percaya. Keduanya saling mencintai, mereka mengikatkan janji untuk hidup lebih lama bersama dan bahagia. [Ini cerita pertamaku, tolong dimaklumi jika ada typo dan juga salah alur] Rank #6 IN BERDUA 09-10-20 #8 IN SIAL 09-10-20 #5 IN BERSAMANYA 09-10-20 #5 IN LOVESMA 09-10-20 ©2020, 1st
ETERNIA: BEGINNING OF DESTINY (ON-GOING) by XIII_Ryu
XIII_Ryu
  • WpView
    Reads 536
  • WpVote
    Votes 142
  • WpPart
    Parts 35
Cerita tentang dunia fantasy yang sebenarnya. Pahlawan, penjahat, dewa, monster, hewan magis, berbagai makhluk hidup lainnya memiliki berbagai cerita di dunia ini. Kehidupan mereka yang berjalan di atas roda takdir. Membentuk berbagai cerita, menyampaikan kebahagiaan, meneriakan kesedihan, menyerukan kemenangan. Permulaan akan dunia yang terbawa takdir telah dimulai.