Fiksi remaja
48 stories
Neraka [TERBIT] by Yohananic_
Yohananic_
  • WpView
    Reads 8,650,637
  • WpVote
    Votes 1,048,561
  • WpPart
    Parts 69
🚫 SEBAGIAN CHAPTER DI PRIVATE; FOLLOW AUTHOR TERLEBIH DAHULU 🚫 "Kita putus." "Hah? Oh, oke." "Gue bakal punya cewek baru Athena, lo jangan berharap lagi sama gue." "Iya Neraka aku tau. Akhir-akhir ini Fabian perhatian sama aku," "ATHENA!!" "Iya Neraka?" **** Neraka Kriminal Bramasta; cowok ganteng dengan sejuta pesonanya yang mampu memikat banyak perempuan tapi tidak dengan Athena. Athena Goddess benci Neraka karena dia nakal. Semua ciri-ciri manusia memuakkan versi Athena melekat jelas pada lelaki bernetra coklat itu. 1. Neraka suka merokok di kantin belakang sekolah. 2. Neraka jarang masuk kelas. 3. Neraka sering berantem dan masuk BK. 4. Neraka nggak pernah senyum. 5. NERAKA SUKA MENINDAS! ⚠️ BANYAK KATA-KATA KASAR ⚠️ YOUNG ADULT CONTENT ⚠️ AMBIL POSITIFNYA TINGGALKAN NEGATIF ⚠️ DON'T COPY MY STORY! ⚠️ BANYAK ADEGAN UWU #20 di Fiksi Remaja (08-11-2021) #17 di Fiksi Remaja (10-11-2021) #3 di Teenfiction (17-11-2021) #23 di Teenfiction (19-11-2021) #25 di Teenfiction (23-04-2022)
My Lecturer Is My Husband?✅ by Cndyntk
Cndyntk
  • WpView
    Reads 3,694,432
  • WpVote
    Votes 214,219
  • WpPart
    Parts 49
Part untuk season satu masih lengkap ya🤗 ~ ~ "Loh Bapak ngapain di sini?" "Mau jemput istri saya." "Lah istri Bapak siapa? Dimana?" "Kamu." ~ ~ Aisya Humaira Sanjaya yang biasa dipanggil Aisya, seorang mahasiswi berparas cantik nan Solehah, begitulah penilaian teman-temannya. Ia sangat terkejut ketika tahu bahwa lelaki yang menjabat tangan ayahnya seraya mengucap ijab qobul adalah dosennya sendiri. Ahmad Alvian Dharmawan yang biasa dipanggil Alvian, seorang dosen tampan namun memiliki sifat dingin dan kaku. Ia diam-diam memiliki rasa pada salah satu mahasiswi didikannya. . . . NO COPAS!! Asli ide penulis bukan jiplakan... Jadi kalau ada kesamaan nama tokoh atau jalan cerita, hanya kebetulan. Syukron yang mau dukung cerita aku... Jazakumullahu-Khairan😘 Start: 6 April 2020
High school romance by martinaptrs
martinaptrs
  • WpView
    Reads 1,844,773
  • WpVote
    Votes 85,782
  • WpPart
    Parts 55
Relis harlana zaquilsya seorang gadis,ralat, seorang wanita yang harus menjadi ibu pada usianya yang masih 17 tahun. Desvan arghaza magenta, dia seorang ketua dari brigtoria, sebuah geng motor yang namanya sudah dikenal banyak orang, namun siapa sangka pria tampan dan dingin itu akan segera menjadi seorang ayah karena sebuah insiden yang tidak disengaja. "gue hamil" "besok gue kerumah lo" "gue tunggu" tanpa mereka ketahui orang tua mereka sudah merencanakan sebuah perjodohan. Dan semua kebahagiaan berubah menjadi derita setelah sesuatu terungkap dan terbongkar. START : 29 Januari 2021 END : 5 Mei 2021 [ FIRST STORY ] HAPPY READING!!!!
My Husband Is Captain  by Nayeon17_
Nayeon17_
  • WpView
    Reads 374,968
  • WpVote
    Votes 11,641
  • WpPart
    Parts 35
"Susah senang pacaran sama kapten basket" Adel "Berusaha buat deket sama bu ketos" Fahry •Typo bertebaran mohon dimaklumi karena typo adalah manusiawi•
Cool Boy vs Cool Girl by prismacintya
prismacintya
  • WpView
    Reads 39,050,767
  • WpVote
    Votes 1,830,468
  • WpPart
    Parts 66
[TERSEBAR DI GRAMEDIA & SUDAH DISERIESKAN] Bad boy Naufan dan Queen Bee Kesya membenci satu sama lain. Namun, mereka setuju untuk berpura-pura sebagai pasangan kekasih untuk menjauhkan musuh Naufan, Rafi, dari Kesya. Apa yang awalnya hanyalah tipu daya, perlahan bersemi menjadi cinta yang tulus, begitu rasa cemburu menghampiri hati keduanya. *** The most wanted bad boy, Naufan akhirnya menemukan tandingannya Keysa, the Queen Bee, yang sama sekali tidak tertarik kepadanya. Meskipun mereka sering kali digosipkan berpacaran karena status nomor satu mereka di sekolah, keduanya jarang saling bicara sampai suatu hari wali kelas mereka memasangkan keduanya sebagai ketua kelas dan sekretaris. Hubungan Naufan dan Keysa perlahan membaik, tapi tidak lebih dari teman. Sampai suatu hari musuh bebuyutan Naufan, Rafi mencoba mendekati Keysa. Naufan khawatir kalau Rafi punya niatan buruk. Sehingga tercetuslah ide untuk berpura-pura pacaran untuk melindungi Keysa.
RAZELLA by Niaawd
Niaawd
  • WpView
    Reads 20,930,497
  • WpVote
    Votes 1,394,894
  • WpPart
    Parts 59
Laki-laki itu menyeringai, "Kerjakan atau ...." "Atau apa?" tanya Zella berani. Laki-laki itu melirik sekilas bibir Zella, "Gue cium." Zella tersenyum remeh, ia berani bertaruh bahwa laki-laki ini hanya mengancamnya. Dengan berani ia berjalan ke depan mengikis jarak antaranya dengan laki-laki itu. "Boleh, gue pengen tau gimana rasanya di cium ketos." Kata orang Zella itu pembuat onar, beberapa dari mereka berkata bahwa Zella mengesalkan. Gadis itu memang terlihat begitu, tapi apakah mereka tahu bagaimana diri Zella sesungguhnya? Apa mereka tahu bagaimana kehidupan Zella sesungguhnya? Gadis itu punya ceritanya tersendiri. Raqueenla Razella nama lengkapnya. Dan ini kisahnya. 28 April 2020
COLD KETOS [TAMAT] by AniintnPtr
AniintnPtr
  • WpView
    Reads 9,301,338
  • WpVote
    Votes 877,182
  • WpPart
    Parts 50
[BEBERAPA PART DI PRIVATE, FOLLOW SEBELUM BACA] 'Sequel MY ANNOYING HUSBAND' Note: sebelum baca COLD KETOS, baca terlebih dahulu cerita MY ANNOYING HUSBAND. #Gen3 Romance-Humor Warning! Membaca cerita ini akan membuat anda sakit perut karena selalu tertawa disetiap part-nya🔥 *** Arthur merupakan seorang ketos di SMA Trisakti yang memiliki paras tampan. Ditambah lagi, Arthur merupakan siswa kesayangan guru-guru dikarenakan prestasi dan kepintarannya. Kejadian-kejadian di masa lalu membuat Arthur bersikap dingin tak tersentuh. Sebelumnya, Arthur tidak pernah memiliki hubungan dengan perempuan. Hingga seluruh kehidupannya berubah saat Arthur bertemu dengan Alexa. Alexandra Maheswari, gadis bar-bar yang selalu membuat onar. Sifat Elang (Daddy Alexa) pada masa mudanya benar-benar menurun pada Alexa. Hingga Alexa dibuat penasaran pada sang ketos di sekolah barunya. Sikapnya yang dingin dan irit bicara membuat Alexa tertantang untuk mendekatinya. Berbagai rahasia yang Arthur sembunyikan selama ini pun mulai terkuak. Akankah Alexa memilih bertahan atau menyerah? *** Highest rank #1 in sma #1 in humor #1 in boy #1 in girl #1 in cool #1 in childish #1 in badgirl #1 in sekolah #1 in trouble #2 in sahabat #6 in ketos #12 in teenfiction #23 in bad
Fate Of Tania  by Katalia03_
Katalia03_
  • WpView
    Reads 8,361,971
  • WpVote
    Votes 776,374
  • WpPart
    Parts 44
[Yuk follow dulu sebelum baca❤] Rank #1 in Fiksi remaja [26-11-2020] Rank #1 Romance [30-11-2020] Rank #1 in Teenficion [20-11-2020] Rank #1 in Baper [27-11-2020] Rank #1 in Broken Home [5-11-2020] Rank # 1 in Alex [5-11-2020] Rank #1 in Broken [12-11-2020] Rank #1 in Teenlit [14-11-2020] Rank #1 in Highschool [1-12-2020] Rank #1 in Sister [20-11-2020] Rank #1 in 15 [3-12-2020] Rank #1 in Keluarga [20-12-2020] Rank #1 in protect [20-12-2020] Rank #1 in Baper [18-01-2021] Rank #1 in Teenlit [23-01-2021] Rank #1 in Possesive [22-2-2021] Rank #1 in Sadlife [23-01-2021] Rank #1 in Tania [22-2-2021] Rank #1 in Posessive [11-5-2021] ***** Titania Azura Luciana, Nama yang bagus sesuai dengan wajahnya yang cantik dan terkesan polos. Namun, kehidupannya tak sesuai dengan wajahnya yang mulus. Ucapan dan perilaku kasar, kerap ia terima dari Ayah ataupun Kakak-nya.Takdir mengharuskan Tania untuk melewati perjalanan hidup dengan penuh luka dan kepedihan. Hingga tiba-tiba kehidupannya berubah kala ia memasuki SIHS, sekolah yayasan bertaraf Internasional. Dan puncaknya saat ia bertengkar hebat dengan Ayah dan Kakak-nya, ia pikir ia tak dapat melihat indahnya dunia lagi. Namun, semuanya terasa aneh ketika ia terbangun ditempat asing dan menemukan sosok lelaki dengan mata biru kelamnya. ***** 03/05/20
Sesuai Titik, Ya?   by Stephn_
Stephn_
  • WpView
    Reads 7,667,160
  • WpVote
    Votes 792,478
  • WpPart
    Parts 56
[PROSES PENERBITAN] "Setahu gue ada banyak banget abang ojek online di Indonesia. Kenapa selalu lo yang muncul? Sebenernya lo siapa?" "Jodohnya Mbak Adel, hehe.." *** Bagaimana jika kamu tidak sengaja memesan ojek online dan mendapatkan driver yang bikin darah tinggi? Suka merayu mulai dari rayuan tingkat kelurahan hingga naik ke tahap norak berlebihan. Jika pernah maka selamat, cerita ini akan mengingatkanmu perasaan kesal dan risih yang pernah kamu alami bersama driver ojek. Jika belum maka kamu harus bertemu dengan dia. Pria norak dengan ribuan rayuan maut yang membuat semua orang tidak tahan untuk melemparinya sandal. Penasaran? Bacalah cerita ini, kalian akan bertemu dengannya. Jumardi Kariman , lelaki tiada tanding yang memegang prinsip pria bertanggung jawab dan tidak akan meninggalkan pasangan saat sedang sayang-sayangnya. - Judul sebelumnya: Go-Jack In Love Genre: Romance x Comedy #Rank 1 Humor (13 Juni 2020)