My fav.stories
12 stories
Tulisan Sastra✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 16,079,046
  • WpVote
    Votes 1,769,173
  • WpPart
    Parts 31
[SUDAH TERBIT] "Sahara, hidup itu perihal menyambut dan kehilangan. Kamu tahu lagu Sampai Jumpa-nya Endank Soekamti, kan? ya kira-kira begitu lah. Tapi kamu tahu alasan kenapa manusia punya perasaan? sebab itu adalah satu-satunya cara kamu mengingat dengan kesan yang tak habis-habis. Jadi jangan terlalu sedih jika menemukan kehilangan-kehilangan lainnya. Sedihlah seperlunya, lalu ingat bahwa sebenarnya kamu tidak benar-benar kehilangan. Sesuatu itu abadi dalam kenang yang kamu bawa dalam perasaanmu. Sampai sini paham, kan?" "Sastra, kamu lupa tentang satu hal. Semakin singkat suatu cerita, semakin dalam luka yang tertoreh. Kehilangan memang akan terus terjadi. Tapi kalau boleh aku memilih, aku belum siap kehilangan kamu." Catatan: baca cerita ini di rumah aja, jangan ditempat umum. Demi keselamatan kita bersama. Terima kasih. Copyright© Tenderlova, 2020 LovRinz Publishing Hak cipta dilindungi undang-undang.
[✔] 1. DEAR J by tx421cph
tx421cph
  • WpView
    Reads 49,642,761
  • WpVote
    Votes 4,166,353
  • WpPart
    Parts 38
[Telah Dibukukan, Tidak tersedia di Gramedia] ❝Untukmu, Na Jaemin. Laki-laki tak sempurna Sang pengagum hujan dan sajak❞ ©tx421cph
IMAMA AL-HAFIDZH [sebagian bab dihapus] by triilyynaa
triilyynaa
  • WpView
    Reads 11,215,379
  • WpVote
    Votes 371,916
  • WpPart
    Parts 18
[TIDAK LENGKAP, SEBAGIAN BAB DIHAPUS] SUDAH TERBIT] Novel Imama Al-Hafidzh tersedia di Gramedia dan TBO [shopee] Apakah kalian pernah menemukan seorang pemuda laki-laki yang rela membakar jari-jari tangannya di api lilin, karena seorang gadis SMA? Imama Al-Hafidzh, dialah yang melakukannya. "Demi Allah, pikiran kotor saya terhadap gadis itu, lebih menyakitkan, daripada sekadar membakar jari-jari saya." -Imama Al-Hafidzh Start : 12 Januari 2022 Republish : 15 Maret 2022 End : 22 desember 2022
[ √  ] AMERTA ¦ Ft Huang Renjun by filiananur_
filiananur_
  • WpView
    Reads 2,750,490
  • WpVote
    Votes 327,959
  • WpPart
    Parts 34
"....Amerta berarti abadi, sama seperti takdir tuhan untuk Renjun" "Pa? Renjun mau makan malem bareng papa lagi boleh?" Menceritakan kepahitan hidup yang ditakdirkan pada Huang Renjun, putra haram dari sang ayah membuat Renjun harus merasakan pahitnya hidup. Ketika orang-orang di lingkungan sekolahnya iri dengan kemewahan yang mereka lihat dari seorang Renjun, Renjun malah meng-irikan sebuah keluarga harmonis seperti sahabatnya. Dan lagi, Renjun harus menyiapkan hatinya dan mulai menentang takdir dengan mencintai seorang gadis muslim berkebutuhan khusus. Asmara, keluarga, persahabatan, keadilan, semuanya berbaur menjadi satu menciptakan sebuah cerita abadi. "Renjun itu sempurna untuk menjadi seorang anak, tapi Tuhan menempatkan Renjun di keluarga yang salah" -Haechan "Jika kamu lelah, maka kamu harus bertemu dengan Renjun karna dia akan mengajarimu apa lelah yang sebenarnya" - Jaemin "Renjun? Dia punya sejuta kesempurnaan namun di pandang menjadi beban" -Jeno "Renjun melawan semesta dengan mencintai gadis muslim seperti Sia" -Jisung "Dia pembenci banyak uang haha" -Chenle "............." -Sia "Siwoo gua suka sama lo" -Nara A story by @filiananur_
Geng Santri Kece ! [ SUDAH TERBIT ] by zahrasad27
zahrasad27
  • WpView
    Reads 611,534
  • WpVote
    Votes 89,985
  • WpPart
    Parts 60
Ready Stok @TBO Shopee : zabook01 . ( Drama - Persahabatan - Comedy ) . 1. Fauzan - Anak seorang pengusaha yang bangkrut , softboy visioner yang menyukai dunia bisnis dan ekonomi. 2. Faris - Anak seorang Kyai , tukang pembuat onar ,pembangkang , fakboy , namun pintar dalam mengaji dan ilmu agama. 3. Fathur - Anak seorang narapidana yang putus cinta dan sastrawan romantis yang suka menulis dan bahasa asing. 4. Farhat - Anak broken home yang tidak dekat dengan orang tuanya. Hobi dengan hal yang berhubungan dengan IT dan Programming. Mereka berempat dipertemukan di sebuah pesantren pelosok kampung yang berada di ambang keruntuhan akibat permasalahan yang terjadi di dalam keluarga pesantren. Suatu hari, keempatnya ditugaskan menjalankan misi untuk menyelamatkan pesantren oleh ustadz pembimbing mereka. Misi tersebut harus mereka jalankan bersama Khalisha, anak perempuan dari Kyai pesantren tersebut yang tidak mempercayai pernikahan dan laki-laki. Bagaimana mereka dapat menjalankan misi tersebut ? Apakah mereka berhasil menyelamatkan pesantren ? Sebuah novel tentang perjuangan menjadi Ahlul Qur'an, hijrah, persahabatan, romansa , komedi, drama kehidupan dibumbui tentang masa-masa indah dan lucu menjadi seorang santri di pesantren. Rank #1 ~ Programmer Rank #1 ~ Qur'an Rank #3 ~ Impian
Geng Santri Kece ! S2 [ SUDAH TERBIT ] by zahrasad27
zahrasad27
  • WpView
    Reads 173,282
  • WpVote
    Votes 30,904
  • WpPart
    Parts 46
[ Romance-Spiritual-Travelling ] [ Selesai - Sudah terbit] Ready Stok @TBO Shopee zabook01 . . Lanjutan dari Geng Santri Kece Season 1 dan kolaborasi tokoh [ crossover ] Novel " Two Beyza Pearls ". . Silahkan untuk dibaca terlebih dahulu. . Perjalanan 4 Sahabat [ Fauzan, Faris, Fathur, dan Farhat ] dalam meniti impian, kisah romansa dan karir mereka. . Farhat tidak menyangka di usianya yang menginjak ke 21 tahun, ditakdirkan menikah dengan rekan misinya saat di pesantren, yaitu Khayra. Pernikahan yang mereka lalui ternyata tidak seindah angan, dipenuhi perbedaan prinsip, karakter yang bertabrakan, lika liku , ujian dll. [ Bogor - Jawa Barat - Indonesia • Boston - Massachusetts - USA ] . Faris bertemu dengan seorang gadis di Kairo bernama Naura yang juga seorang mahasiswi Al-Azhar dan mengambil sanad hadits di tempat yang sama. Naura yang mempunyai sifat dingin, berbanding terbalik dengan Faris yang ramah dan supel membuat mereka sering bertengkar, hingga suatu saat Syaikh Muhammad, guru Qiro'at Faris men-ta'arufkan mereka berdua. [ Al-Azhar - Kairo - Mesir ] . Fauzan harus menelan pil pahit ketika impian merintis bisnis teknologi pertanian yang ia ingin persembahkan untuk Khalisha, harus pupus ketika gadis itu menikah dengan ustadznya sendiri. Hatinya hancur, dan bayang Khalisha terus melekat pada dirinya. Disaat itu, ia bertemu dengan Najma, seorang anak dari konglomerat dalam suatu peristiwa paspor di Bandara San Fransisco. [ Bogor- Jawa Barat - Indonesia • Stanford - California - USA ] . Fathur bertemu dengan seorang pria bernama Professor Mehmet di Istanbul, Turki ketika mereka berempat diundang untuk menghadiri Konferensi Pemuda Internasional. Kedekatannya dengan pria tersebut, membuat ia nyaman menganggap beliau sebagai seorang Ayah, hingga jatuh cinta dengan Feriha, anak dari Professor Mehmet yang mempunyai gangguan kejiwaan. [ Istanbul - Turki ] . Happy Reading ! ^^ Start : 25 Maret 2022 End : 28 Juni 2022
Narasi, 2021✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 4,007,397
  • WpVote
    Votes 672,799
  • WpPart
    Parts 31
[SUDAH TERBIT] BAGIAN KEDUA TULISAN SASTRA Bulan juni datang lagi. Padahal sisa-sisa juni tahun lalu belum sepenuhnya selesai. Beberapa sedih dan sesal masih tertinggal dan membekas dengan baik. Tapi setiap kali Nana mendongak dan menatap langit yang biru, ia selalu merasa, "Aku pikir setelah dia pergi, dunia akan runtuh. Tapi ternyata langit masih tinggi, burung masih terbang dan waktu masih berlalu." Tahun depan, bulan juni pasti akan datang lagi. Dan sebelum bulan itu datang lagi, Nana berharap, dia bisa menyelesaikan segala hal yang belum selesai. ©tenderlova, 2021 | Narasi, 2021
ANJANU by fincalogy
fincalogy
  • WpView
    Reads 178,075
  • WpVote
    Votes 28,602
  • WpPart
    Parts 42
[ DITERBITKAN ] Jengganis Renalingga. Gadis pribumi yang tumbuh tanpa pendidikan yang cukup, berjalan tanpa alas kaki dan menahan lapar adalah keseharian yang ia jalani. Gadis yang pada akhirnya jatuh hati kepada Anjanu, laki-laki yang ia temui di pesisir pantai sedang mencari kemana perginya boneka kelinci milik adiknya. Rindu yang telah menjamur resah. Kisah kasih masalalu yang ingin dirakit, kini hanya menjadi serpihan-serpihan cikal bakal rasa sakit. Anjanu G. Laksanaraja, untuknya segala alunan cinta, judul puisi dan baris-barisnya. Dan tentang tragedi, perenggut jiwa banyak insani. 𓆩♡𓆪 [ warning ] kematian dan bencana alam 2022. originally written by FIXGLOVE on wattpad.
2. NOT ME ✔️  by Caaay_
Caaay_
  • WpView
    Reads 11,317,355
  • WpVote
    Votes 1,758,103
  • WpPart
    Parts 71
Cakrawala Agnibrata, dia selalu menebar senyum ke semua orang meskipun dunianya sedang hancur berantakan. Sampai pada akhirnya kepura-puraannya untuk bahagia justru merenggut kewarasannya. Ia sakit mental. "Setelah sekian bulan saya mengamati perilakunya, saya bisa menyimpulkan bahwa Cakrawala, salah satu siswa terbaik di SMA Elang. Dia mengidap OCD (Obsessive-Compulsive Disorder)" "Kamu ngapain sih temenan sama Cakra? Dia itu sakit mental!" "Cakrawala, bilang sama Bang Mara, siapa yang mukulin kamu? Kamu bilang temen-temen kamu sayang sama kamu. Kalau mereka sayang sama kamu, nggak mungkin kamu setiap pulang sekolah selalu bawa luka lebam yang baru." "CAKRAWALA!" Suara Tigu menggelar bagaikan petir. Tangan kirinya menggenggam kuat sebuah raket yang akan dia pukulkan ke tubuh Cakrawala. "KELUAR KAMU CAKRA!" Cakrawala menyembunyikan diri di dalam lemari baju. "Bunda... badan Cakra sakit semua dipukulin Ayah. Bunda, tolong jemput Cakra. Cakra mau pulang sama Bunda..." [FOLLOW DULU SEBELUM BACA] [PART MASIH LENGKAP] #Series Me 1 Cover by anaa.inii
游戏 | 00Line ✓ [TELAH TERBIT] by ALO-EVERA
ALO-EVERA
  • WpView
    Reads 2,383,150
  • WpVote
    Votes 542,491
  • WpPart
    Parts 48
❝Kata mama, permainan ini bisa bikin meninggal.❞