Suara Hati
Banyak rasa yang tak mampu terucap melalui lisan. Untuk itu, kata demi kata dirangkai menjadi kalimat utuh yang mampu menyampaikan isi hati. Tak semua orang mampu menyampaikan rasa dengan baik. Untuk itu, prosa dengan diksi menyentuh hati bisa membantu untuk mengatasinya. Dan, di Suara Hati, semua diungkapkan lewat...