thef4ntasy's Reading List
51 stories
Let's Be An Elite Extra! [END] by Oviliee_
Oviliee_
  • WpView
    Reads 2,062,459
  • WpVote
    Votes 147,269
  • WpPart
    Parts 35
Sofia Yvonne Madeline adalah karakter Figuran yang naif dan pemalu, dia ditakdirkan mati di tangan Suaminya sendiri-- Liam Draxler Pier Greetia. Namun sesuatu berubah ketika Jiwa bar-bar yang memiliki nama depan sama persis dengan Karakter Figuran itu, kini mengambil alih tubuhnya. Meski menjadi Figuran, dia bertekad menjadi Figuran Elite. Dia melakukan perjanjian gila dengan Liam dan mencari keuntungan darinya, namun semakin lama Sofia mulai menyadari jika sepertinya ada yang salah dengan Karakter Antagonis yang digambarkan Penulis sebagai sosok Tyranny yang tidak tertarik dengan Wanita ini. "Dimana kesalahanku? Aku hanya memotong lidahnya karena dia berani merendahkan mu." Liam menatapnya datar. Sofia menangis dengan frustasi. PRIA TAMPAN INI TERNYATA ORANG GILA.
Reinkarnasi Sang Antagonis (END) by Lucythenoona
Lucythenoona
  • WpView
    Reads 205,228
  • WpVote
    Votes 46,030
  • WpPart
    Parts 53
Anya, seorang kutu buku yang menghabiskan sebagian besar waktunya menyelami berbagai macam novel fantasi, tiba-tiba mendapati dirinya terbangun di kamar asing dengan langit-langit berenda. Lebih aneh lagi, ia menyadari bahwa ia berada di dalam tubuh Elara, tokoh antagonis menyebalkan dari novel romansa fantasi populer yang baru saja ia tamatkan! Elara digambarkan sebagai putri bangsawan yang manja, licik, dan terobsesi untuk mendapatkan pangeran tampan yang merupakan tokoh utama pria dalam cerita. Anya yang memiliki kepribadian bertolak belakang dengan Elara, kini harus beradaptasi dengan kehidupan di dunia novel yang penuh intrik dan siasat. Mengetahui akhir tragis yang menanti Elara-dihukum mati karena perbuatan jahatnya. Anya bertekad untuk mengubah jalan cerita. Ia berusaha keras untuk tidak mengikuti sifat buruk Elara, dan menjauhi pangeran. Namun, mengubah alur cerita sebuah novel ternyata tidak semudah membalikkan telapak tangan. Keputusan-keputusan kecil yang Anya buat mulai menimbulkan efek domino yang tak terduga. Hubungan antar tokoh berubah, kejadian-kejadian baru bermunculan, dan Anya mendapati dirinya terlibat dalam intrik yang bahkan lebih rumit dari yang tertulis di novel. Mampukah Anya, dengan pengetahuannya tentang alur cerita asli, menghindari nasib buruk Elara dan menemukan kebahagiaannya sendiri di dunia yang asing ini? Atau justru usahanya untuk mengubah takdir akan membawa konsekuensi yang lebih berbahaya? *** Cover by @maradisease *** Note: Jangan lupa follow akun ini, tinggalkan komentar dan vote jika ingin cerita ini up lebih cepat. *** Plagiarism is a crime. Respect the author, don't copy-paste. *** Start: 20 November 2024 Publish: 5 Mei 2025 Finish: 31 Juli 2025 Top: # 2 political # 3 fiksisejarah # 1 political # 3 political # 2 king # 3 king # 2 fiksisejarah # 3 princess # 3 historical # 2 prince # 2 princess *** Reinkarnasi Sang Antagonis Copyright © 2025 - Lucythenoona All rights reserved.
𝗙𝗿𝗼𝗺 𝗩𝗶𝗹𝗹𝗮𝗶𝗻'𝘀 𝗧𝗼 𝗛𝗲𝗿𝗼𝗶𝗻𝗲 || 𝗦𝗲𝗮𝘀𝗼𝗻 𝟭 by Blushyel
Blushyel
  • WpView
    Reads 22,418
  • WpVote
    Votes 10,197
  • WpPart
    Parts 50
[ BUKAN NOVEL TERJEMAHAN! ] [ BUKAN LAPAK PLAGIAT! ] [ Utamakan vote/komen sebelum membaca ] ฅᐢ..ᐢ₎♡ •─────⋅☾ ☽⋅─────• ₍ᐢ..ᐢ₎♡̷̷̷ ༘☆‬ ╰┈➤ 𝗦𝗜𝗡𝗢𝗣𝗦𝗜𝗦: Mengalami ilusi, dimana dunia hanya menampilkan gelap gulita tanpa adanya penerangan. Namun, terbangun di dalam kamar yang sangat asing. Choi Yuna, itulah nama gadis muda yang terperangkap di tubuh Tuan Putri bernama Eliora Achlys Lethiferous De Lune di dalam novel, I Need Your Attention, Duke! Terbangun di tubuh baru tentu tidak mudah untuk dipercaya secara logika. Tapi, inilah kehidupan baru Yuna. Antagonis atau Protagonis, tidaklah penting. Yang terpenting menurutnya sekarang adalah bertahan hidup di sini. Mana mungkin Yuna semudah itu menyerah setelah apa yang dialaminya. Walau Yuna mempunyai banyak pertanyaan yang terselubung di benak, ia memilih diam untuk sementara waktu. Baginya, berlalu biarlah berlalu. Namun, jika ada kesempatan, mungkin saja ia bisa memikirkannya lagi. Sekarang, bukan saatnya untuk bermain-main, Yuna akan membuat antagonis ini bertahan hidup dari marabahaya! "Tidak peduli tantangan apa yang ada di hadapan mata, Ellie pasti bisa mencari solusinya!" ฅᐢ..ᐢ₎♡ •─────⋅☾ ☽⋅─────• ₍ᐢ..ᐢ₎♡̷̷̷ ༘☆‬ 𝗦𝗧𝗔𝗧𝗨𝗦: On-Going 𝗦𝗔𝗠𝗣𝗨𝗟: Pinterest + Canva + Gemini 𝗨𝗣𝗗𝗔𝗧𝗘: Setiap hari, tapi bisa juga sesuai mood. 𝗣𝗨𝗕𝗟𝗜𝗦𝗛: Jum'at, 24 Oktober 2025 𝗘𝗡𝗗𝗜𝗡𝗚: ฅᐢ..ᐢ₎♡ •─────⋅☾ ☽⋅─────• ₍ᐢ..ᐢ₎♡̷̷̷ ༘☆‬ ╰┈➤ 𝗔𝗖𝗛𝗜𝗘𝗩𝗘𝗠𝗘𝗡𝗧: 1 #magis [9-11-2025] 2 #academy [18-11-2025] 2 #princess [26-11-2025] 2 #reverseharem [8-12-2025] 4 #historical [26-12-2025] 6 #fantasyromance [6-1-2026] 2 #noble [7-1-2026] 1 #royalti [8-1-2026] 3 #royalty [9-1-2026]
CHARTREUSE by ayraverda
ayraverda
  • WpView
    Reads 55,036
  • WpVote
    Votes 8,414
  • WpPart
    Parts 76
Sebuah kerajaan dengan segala intriknya. Sang pewaris tahta dengan segala misteri dan rahasianya. Sebuah tempat tersembunyi dengan keindahannya. Keberadaan ketiganya hanya diketahui oleh orang-orang tertentu. Namun takdir membawa seorang gadis biasa untuk menjalani peran tidak terduga yang mungkin akan mengubah masa depan ketiganya. Arsya Kayla Shahenda. Hanyalah gadis biasa yang akhirnya bertekad mengejar mimpinya sebagai penulis. Tapi sayangnya kehidupan nyata tidak seindah alur cerita yang dibuatnya. Saat Arsya berada di titik terendah dalam hidupnya, takdir pun memberikan kejutan tidak terduga. Meskipun Arysa tidak yakin apakah dia harus bersyukur atau kecewa pada takdir itu. Karena kejutan yang diberikan dalam hidupnya, mengharuskan Arsya berhadapan dengan pria bernama Arka. Lucas Arka Aleydis. Kehidupan Arka sudah dipenuhi dengan berbagai hal yang melelahkan yang harus dihadapinya. Karena itulah Arka sama sekali tidak mengharapkan kehadiran gadis seperti Arsya dalam hidupnya. Tapi sayangnya Arka juga tidak bisa mengusir Arsya begitu saja. Arka dan Arsya. Sang pewaris tahta dan gadis yang dipilih takdir. Memulai kisah dengan kesalahpahaman. Mengarungi cerita kehidupan yang membuat keduanya membutuhkan satu sama lain. Akan kah keduanya mendapatkan akhir yang mereka harapkan?
The Crown's Second Chance by thef4ntasy
thef4ntasy
  • WpView
    Reads 180
  • WpVote
    Votes 81
  • WpPart
    Parts 6
Title: The Crown's Second Chance Lavertha De Enderthon, seorang putri mahkota yang anggun dan cantik jelita. Di pinang oleh keluarga kerajaan adalah sebuah impian tiap gadis bangsawan. Betapa indah saat mereka membayangkan tinggal di istana yang megah dan memiliki suami seorang pangeran yang wajahnya rupawan. Tapi nyatanya, dihari paling membahagiankan saat menunggu kepulangan suaminya setelah berperang selama 7 tahun lamanya, Lavertha harus berakhir tragis ditangan suaminya, Chendrick De Enderthon. Tak disangka, saat Cendrick menghunuskan pedang ke lehernya, takdir memberikan Lavertha kesempatan kedua untuk memutar kembali waktu. Kira kira apa yang akan dilakukan Lavertha kedepannya? Akankah dia membalas dendam atau kembali menerima takdir tragisnya. ⚠️Remake dari judul postingan pertama dengan judul yang berbeda, disuguhkan dengan alur cerita yang lebih kompleks agar pembaca lebih mudah memahami alur cerita.
The Duchess Wants a Divorce by Anna_Kanina
Anna_Kanina
  • WpView
    Reads 1,072,473
  • WpVote
    Votes 129,614
  • WpPart
    Parts 73
***WATTYS WINNER 2021 KATEGORI FANTASI*** --- Setelah menikah dengan seorang duke paling berpengaruh di negaranya, Gwen harus berperang melawan intrik politik, sihir, dan patah hati. --- Gwen pikir menikah dengan Edmund, cinta pertamanya, akan membawa mereka ke kehidupan romantis. Kenyataannya, menyandang gelar duchess dari keluarga bangsawan terpandang memaksa Gwen harus tunduk pada penguasa dan menyampingkan cita-cita. Selain itu, Gwen merasa belum mendapatkan cinta Edmund seutuhnya. Usaha untuk bertahan demi menunjukkan loyalitas akhirnya runtuh ketika Gwen mendapati dirinya telah menjadi korban dari kobaran ambisi sang duke. Gwen yakin satu-satunya jalan keluar hanyalah perceraian. Namun, dunia ternyata lebih rumit dari anggapannya. Edmund diam-diam memendam rencana besar yang menyeret mereka ke dalam pusaran dunia iblis penuh hawa nafsu, tipu muslihat, dan pengorbanan.
CITO. [COMPLETED] by Michimitha
Michimitha
  • WpView
    Reads 836,623
  • WpVote
    Votes 48,091
  • WpPart
    Parts 41
[SPIN OFF SUNSHINE] bisa dibaca terpisah :) CITO : /swiftly/ swif(t)lē dengan cepat. Highest Rank : #1 : Sheenaz (as of november, 27th 2020) #1 : Career (as of april, 11th 2021) #1 : Alvino (as of february, 12th 2022) #1 : Adultfiction (as of march, 4th 2022) #1 : Metropop (as april, 11th 2022) #1 : Doctor (as of may, 12th 2022) #1 : Dokter (as of june, 6th 2022) #1 : Bahasa (as of june, 21th 2022) #6 : Impian (as of january, 28th 2022) #37 : Bahasa Indonesia (as of february, 16th 2022) #45 : Adultromance (as of december, 2nd 2020) Cover : Pinterest.
OLIVER'S PUZZLE [COMPLETED] by elzethwrites
elzethwrites
  • WpView
    Reads 693,773
  • WpVote
    Votes 70,694
  • WpPart
    Parts 88
[Ambassador's Pick Oktober 2024] [Cerita ini akan tersedia gratis pada 6 Agustus 2021] *** Pembunuhan berantai di Andromeda City mengincar nyawa para Anak Spesial. Oliver harus menemukan kembali ingatannya yang hilang agar dapat menghentikan aksi seorang pembunuh berantai itu. *** Tiga minggu berlalu sejak kematian orang tua angkatnya, pada saat itu Oliver menemukan pesan ancaman pembunuhan terhadap Anak Spesial dan tak lama setelah itu, kasus pembunuhan pun mulai bermunculan di Andromeda City menargetkan para Anak Spesial. Merasa bersalah dan bertanggung jawab akan kematian para korban, Oliver memutuskan untuk mencari tahu mengenai memori yang hilang akibat amnesia yang dideritanya sebelum lebih banyak korban berjatuhan. Dengan bantuan kedua sahabatnya--Alice dan Peter, Oliver mencoba menguak misteri di balik orang tua asli dan amnesianya. Ketika kunci untuk mengakhiri kerumitan yang naas sudah berada di depan mata, Oliver dihadapkan pada kenyataan yang lebih gelap dari perkiraannya. Bersama Alice dan Peter, mampukah Oliver mencegah jatuhnya lebih banyak korban dan mengakhiri pembunuhan berantai di Andromeda City? Desain kover oleh: Adam Budny
Huge Crush by _lovsbook
_lovsbook
  • WpView
    Reads 76,610
  • WpVote
    Votes 10,972
  • WpPart
    Parts 29
Pada malam itu, Sean sama sekali tidak menyangka kalau gadis yang sudah ia cari selama sepuluh tahun terakhir akan kembali muncul di hadapannya. Sayang, Mika yang sekarang berbeda dengan Mika yang dulu. Jelas-jelas dia masih memiliki perasaan padanya, lalu kenapa harus bersikap acuh dan berpura-pura lupa dengan masa lalu mereka? Tapi, Sean tetaplah Sean. Di saat ia mencari cara supaya terbebas dari perjodohan yang direncanakan keluarganya, otak cerdasnya menciptakan sebuah ide cemerlang. Baginya, Dyatmika adalah sosok Kambing Hitam yang sempurna untuk melengkapi rencananya. "Pilihannya cuma ada dua. Ganti rugi uang dua milyar sekarang juga atau masuk penjara." "Kamu yakin aku gak punya pilihan lain?" "Ada." Sean tersenyum simpul. "Pura-pura jadi pacarku, di depan keluargaku. setuju?" ♡♡♡♡♡ Dimulai, 14 Desember, 2021
The Heritage of Throne ✓ by SkiaLingga
SkiaLingga
  • WpView
    Reads 2,697,328
  • WpVote
    Votes 280,746
  • WpPart
    Parts 99
Lavender baru saja mengetahui identitasnya sebagai keturunan penyihir dan harus melanjutkan bersekolah di Akademi Castrattope, akademi khusus untuk penyihir di Naverdamus. Namun, saat semua informasi itu sudah sulit untuk dicerna, Lavender mendapati bahwa petualangan berbahaya sudah menunggunya. *** Dari semua kejadian aneh dan menyusahkan yang terjadi di hidupnya, kedatangan pria tampan yang menyampaikan bahwa dia adalah keturunan penyihir tidak pernah terpikirkan sekali pun oleh Lavender. Meski awalnya kebingungan, dengan konfirmasi dari sang ibu, Lavender menerima statusnya sebagai manusia yang berada di dunia yang salah selama ini. Setelah itu diputuskan bahwa Lavender harus memasuki Akademi Castrattrope, sekolah untuk para penyihir di Naverdamus. Lavender salah besar saat berpikir bahwa kesehariannya hanya akan menjalani latihan dan kelas untuk mempelajari berbagai ilmu sihir; mulai dari mendapatkan teman baru, berbincang pertama kali dengan pamannya, terjebak satu tim dengan kakak tingkat angkuh, dan pertemuan tak disangka dengan pangeran tukang onar. Lavender lambat menyadari perannya sebagai anggota Klan Utara dan seleksi angrái, untuk menjadi pendamping calon raja Naverdamus, yang sudah di depan mata mungkin akan mengubah hidup Lavender ke arah tak terduga. #Fantasy-Adventure-Minor Romance ___________________ Dilarang untuk MENGCOPY/MENIRU atau MENGAMBIL SEBAGIAN maupun SELURUH dari isi cerita ini. Copyright©2017 SKIA LINGGA