-
Secret
Keyra menganggap Bintang seorang pengganggu. Gadis itu selalu merasa kesal jika berada di dekat Bintang, walaupun Bintang tidak melakukan apapun. Keyra sangat kesal ketika ia mengusik Natasha, Bintang yang akan membalasnya. Bintang sangat pendiam, namun siapa yang tahu dibalik kediamannya itu menyimpan banyak rahasia...
-
Surender
Calder Rafael Garman merupakan salah satu cowok terkenal di sekolahnya. Sifat nakalnya telah dikenal oleh semua kalangan. Bukan hanya teman seangkatan saja, bahkan kakak kelas dan guru juga mengenalnya. Suatu hari ia bertemu dengan seorang gadis pendiam yang menarik untuknya. Ia ingin mendekatinya, namun ada seseorang...
-
Move On
"Tidak baik jika sesuatu dilakukan secara berlebihan. Begitu juga dalam hal mencintai dan menyayangi seseorang" ~Aldenathan Rafa Prasetya. *** Kata orang, jika kita mencintai seseorang maka kita harus siap melepaskan orang itu. Tapi nyatanya, melepaskan itu tidak semudah membuka genggaman tangan. Apalagi harus merelak...
-
Rewrite
Shasha tahu, menulis kisahnya kembali merupakan hal yang paling sulit ia lakukan. Ia bahkan harus lari dari kota asalnya, meninggalkan orang-orang yang ia sayangi dan menempuh hidup baru di kota yang baru. Perjalanannya di kota California tidak diketahui oleh teman-temannya bahkan keluarganya sendiri. Keluarganya men...