Reading List mix
155 stories
MADYANTARA [On Going] by Shinhyeo
Shinhyeo
  • WpView
    Reads 31,798
  • WpVote
    Votes 3,678
  • WpPart
    Parts 19
"Tak semua yang tertulis dalam sejarah, adalah kebenaran." Bagaimana jika kalimat diatas, merupakan suatu fakta tersembunyi dari sejarah yang selama ini kita ketahui? Kirana. Seorang Mahasiswi jurusan Ilmu Sejarah yang sedang menjalankan penelitian tugas akhir nya, terjebak di masa lalu setelah ia mendengar permintaan tolong dari salah satu patung perempuan yang ada di museum tempat ia meneliti. Dikirimnya ia ke masa lalu tentu membawa tugas yang jelas, yaitu membersihkan nama baik sang patung sekaligus mengungkapkan kebenaran yang selama ini terkubur dalam catatan sejarah. Namun berada di masa lalu membuat Kirana menyadari bahwa kebenaran tak selalu sesederhana yang ia bayangkan, terlebih ketika hatinya ikut terikat pada sesuatu yang tak seharusnya terjadi. Mampukah Kirana menyelesaikan tugas itu? . . . "Mungkin jika orang-orang mendengar cerita ini, mereka akan menganggap ku gila." "Kalau begitu, ceritakan saja semuanya padaku. Aku tidak akan pernah menganggap mu gila, Kirana."
Under The Oath (END) by suriaputrii
suriaputrii
  • WpView
    Reads 1,546,792
  • WpVote
    Votes 87,694
  • WpPart
    Parts 45
Demi memperkuat keterangannya di persidangan, seseorang wajib disumpah di bawah nama Tuhan. Andreas Kanaka tidak pernah menyangka akan jatuh cinta dengan Ananda Gyna Kasturi-wanita pemberani yang menyambutnya dengan semburan ludah di luar ruang sidang. Sementara itu, Gyna tidak pernah sekalipun berpikir untuk menjatuhkan hatinya kepada Andreas, pengacara yang membela pembunuh kakaknya di persidangan. Mereka terikat oleh benang takdir, erat dan kuat. Lalu ketika pertalian takdir semakin erat memeluk keduanya, kenyataan menyakitkan perlahan mencekik mereka. Dan sebelum Andreas sempat melepaskan Gyna dari hatinya, ia terlanjur bersumpah akan melindungi wanita itu dengan segenap yang ia punya.
BASTARA DARA (SEASON II) by destharan
destharan
  • WpView
    Reads 18,991,054
  • WpVote
    Votes 1,048,470
  • WpPart
    Parts 73
Season 1 dan 2 berada di lapak yang sama. di sini. *** Sayembara sialan! Dara harus terjebak dengan cowok yang dijuluki monster hitam oleh seluruh murid di sekolahnya. Bastara namanya, katanya cowok itu mirip si buruk rupa dalam film romansa Beauty and The Beast. Dara tidak tahu, Bastara sungguhan buruk rupa atau tidak karena cowok itu selalu menutup kepalanya dengan hoodie hitam sehingga menutup separuh wajahnya. Yang Dara tahu, bulu kuduknya akan berdiri jika ia berpapasan dengan Bastara. Cowok itu menyeramkan, memang benar itu faktanya. Sialnya, Dara harus terjebak dengan Bastara karena sebuah sayembara. "Gue kasih duit lima juta bagi kalian yang berhasil pacaran sama...." Auris menjeda, dan ya, Dara si otak kosong malah mengacungkan tangan sebelum kalimat itu selesai. "Oke Dara, lo harus pacaran sama Bastara baru gue kasih lima juta," lanjut Auris berhasil membuat Dara lemas seketika. Bagaimana nasib Dara selanjutnya? Apakah gadis itu akan menyesal atau justru jatuh cinta ketika ternyata, Bastara tidak buruk rupa seperti yang orang lain kira. Cowok itu super tampan, kulitnya seputih pualam dengan bibir merahnya sangat menggiurkan. Bibir yang ternyata pandai membuat Dara senang dengan kecupan serta lumatan yang ia berikan. *** November 2023
Trajectories [Terbit]  by sridwrtnsr
sridwrtnsr
  • WpView
    Reads 1,863,675
  • WpVote
    Votes 70,522
  • WpPart
    Parts 51
Shannin Alnaira tiba-tiba dijodohkan dengan seseorang yang tak terduga di semester lima perkuliahan. Seseorang yang tidak pernah tahu bahwa Shannin hidup didunia. Alagar Favian atau yang kerap disapa Laga sang vokalis--The Hitz--band kampus juga selebgram yang digilai banyak perempuan, termasuk Shannin. Namun saat tahu bahwa Shannin bukan levelnya alias tidak terkenal dikampus, Laga meminta pertunangan mereka dirahasiakan. Shannin yang memang berniat akan melupakan Laga setelah dua tahun menyukainya itu pun setuju. Tapi, kenapa Laga tak sadar bahwa tunangannya itu begitu manis? Dan seolah berkhianat pada dirinya sendiri, Laga mulai menunjukan diri ke permukaan, ia tidak terima saat banyak lelaki yang mendekat pada Shannin. Termasuk temannya sendiri. T R A J E C T O R I E S Copyright©2025 by Sridwrtnsr. Started: 20 mei 2025 End: 9 juli 2025
Annela by AAANNNNZZZZZZ
AAANNNNZZZZZZ
  • WpView
    Reads 6,634,872
  • WpVote
    Votes 360,003
  • WpPart
    Parts 42
"Sana ih! pertandingannya mau dimulai tuh!" Anne mendorong badan Dewa yang tengah memeluk dan menyembunyikan wajahnya di leher gadis itu. "Hm," Balas Dewa sambil menggigit kecil leher Anne. Anne sendiri hanya memutar bola matanya jengah. "Fine! after the match, gue nginep nanti" Kesal Anne dengan tingkah Dewa yang menempel padanya. Sedangkan seluruh anggota timnas yang lainnya tengah briefing bersama coach dan lainnya. Berbeda dengan sang kapten yang tak lain Dewa, ia malah asyik menempel kepada Anne. ~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~ Madewa Bratamasena Putra adalah seorang Atlet sepak bola berusia 19 tahun. Menjadi anggota timnas dan orang-orang menjulukinya sebagai 'the kicking cheetah' karena kecepatannya saat berlari menggiring bola tidak ada yang bisa menandingi, dan prestasinya yang berhasil mencetak rekor sebagai atlet pencetak gol terbanyak selama sejarah anggota timnas lainnya. Annela Wijaya Sekarina sendiri adalah gadis biasa. Menurutnya ia bukanlah gadis cantik, fashionable, dan famous. Anne sadar diri, bahwa dirinya hanya gadis biasa. Namun, lain halnya dengan sang sahabat. Jika ia pergi keluar bersama Dewa maka orang-orang pasti akan memanggil namanya dengan histeris, terutama para perempuan! Nah, apa yang terjadi jika kedua sahabat tersebut ternyata salah satunya memiliki rasa suka, apakah semesta akan merestui mereka?
Bend Over Backwards by jahterra
jahterra
  • WpView
    Reads 643,171
  • WpVote
    Votes 56,875
  • WpPart
    Parts 49
Cantik, berbakat, dicintai seluruh negeri, ialah Cavali Alexandra Tanjungan-sang cinta pertama. Di puncak karirnya yang gemilang, ia memutuskan pensiun dan muncul di publik sebagai istri seorang kandidat terkuat gubernur ibu kota-Gamaliel Atmadjaya Ranju. Pernikahan yang dilaksanakan diam-diam, menolak bicara mengenai keputusannya berhenti bernyanyi, kini bola liar opini publik membawa Maja sebagai pemeran jahat yang memotong sayap sang bidadari untuk dimiliki sendiri. ©Jahterra 2025
Tanda Seru by brainwasher_
brainwasher_
  • WpView
    Reads 1,006,468
  • WpVote
    Votes 106,261
  • WpPart
    Parts 53
"Pergi dari Indonesia atau kau akan mati menderita." Itu seruan yang mengerikan, tetapi kenapa masih banyak yang bertahan di negeri ini? Santoso merelakan beasiswanya demi menjadi musuh pemerintah, alhasil ia harus meninggalkan Indonesia. Hanya ada dua hal berharga yang ia bawa untuk bertahan hidup di Rusia. Nomor satu adalah kepintarannya, dan nomor dua adalah putri bungsu Soeryo Diningrat. Siapa sangka, putri bungsu orang terkaya nomor satu di Indonesia itu, akan menambah keseruannya membalaskan dendamnya kepada tanah airnya sendiri. © Brain Washer copyright 2024
JADI KUCING?! [TAMAT] by pilupi_
pilupi_
  • WpView
    Reads 3,014,691
  • WpVote
    Votes 491,786
  • WpPart
    Parts 50
[2] : [FOLLOW SEBELUM MEMBACA!] BUKAN LAPAK BUAT PLAGIAT!!! _____ "wtf.. kenapa gue malah jadi kucing?!" Livi Marcella atau sering dipanggil Livi, dia adalah 'cegan' alias cewek ganteng, yang mati karna tertabrak mobil oleng. Dia mengira dia akan mati dan jadi hantu gentayangan, tapi ternyata dia salah. Jiwanya malah masuk kedalam tubuh kucing berwarna putih. "DOSA APA GUE JADI KUCHENG?!" ____ Rank terbaik🏅 #1- kucing [31-01-2022] #2- komedi [01-02-2022] #1- fantasy [03-02-2022] #2- fiksipenggemar [16-02-2022] #3- klasik [27-02-2022] #1- komedi [03-03-2022] #4- fiksisejarah [05-03-2022] #1- cegan [05-03-2022] #1- Livi [05-03-2022] Start: 17 Januari 2022 End: 20 Desember 2022 •Editing Cover by @SnowyEllncy •Hasil pemikiran sendiri! Follow me!
Duke's Grip (END) by sherclare
sherclare
  • WpView
    Reads 1,572,530
  • WpVote
    Votes 131,411
  • WpPart
    Parts 94
[Fanfiction AU of COBYB] Ibarat masuk isekai ala-ala series anime yang sering ia tonton. Cleaire Cornelian tercengang sendiri ketika ia memasuki dunia baru 'Cry Or Better Yet Beg' sebuah novel dark romance yang ia tahu sedikit spoilernya karena seliweran di reels IGnya. Meskipun mengetahui sedikit spoiler dari alur cerita, dia tidak pernah membayangkan bahwa perjalanan di dalam novel akan membawanya pada kejutan yang begitu besar. Matthias Von Heardhard, yang disebut-sebut sebagai mahakarya Arvis. Seharusnya terobsesi pada Layla Llywellyn, gadis dari anak tukang kebun di kediamannya. Namun, keberadaan Cleaire dalam dunia novel tersebut mengubah segalanya. Matthias malah tergila-gila pada Cleaire, menyebabkan alur cerita berubah arah secara drastis. Pria yang seharusnya mencekik kebebasan Layla, kini merencanakan segala cara untuk memperoleh Cleaire sepenuhnya. Obsesi gelapnya memuncak kala wanita pujaannya melakukan segala cara untuk bisa lepas dari cengkramannya. "She was not his, but in this world nothing ever escaped his grip." TW! AU/OOC/Alittlesmut/OOP/etc. *** Cry, or better Yet, beg | Web novel and Manhwa by © solche & VAN JI 2024© sherclare
Ketos Galak by cappuc_cino
cappuc_cino
  • WpView
    Reads 5,671,510
  • WpVote
    Votes 486,571
  • WpPart
    Parts 59
[TSDP #1] Siapa sih yang nggak mau jadi pengurus inti OSIS? Satu sekolah bakal kenal, "Oh, dia Shahia Jenaya? Sekretaris OSIS Angkatan 72?" Seenggaknya itu yang ada dipikiranku ketika terpilih menjadi pengurus OSIS SMA Adiwangsa. Namun, itu semua nggak penting lagi sejak aku tahu kepengurusan OSIS ini diketuai oleh seorang Alkaezar Pilar yang punya program kerja kayak struk belanjaan makanan pokok di rumah untuk stok satu tahun milik mamiku. Orang di luar sana melihat sosok Kaezar itu sempurna banget, tanpa cela dengan segala prestasinya di dalam maupun di luar sekolah. Padahal, dia tuh otoriter dan moody banget! Apalagi setelah hubungannya dengan Kalina putus, Kaezar nggak lebih dari seonggok tubuh yang isinya dikuasai sekumpulan dedemit gedung sekolah-dia bisa diam kayak batu dan berganti jadi marah-marah dalam satu waktu. Sebenarnya, aku sama sekali masa bodoh dengan itu semua. Namun yang membuat aku syok adalah pengakuan Kaezar tentang alasan putusnya dengan Kalina. Aku jadi yakin dengan kecurigaanku selama ini, bahwa sebenarnya di kehidupan masa lalu aku ini adalah pelakor di zaman Kerajaan Majapahit. 18/01/21 s.d 04/08/21 Cover : pinetreeforest.jpg