Select All
  • My Sweetest Ex
    905K 40.9K 39

    Protektif dan diktator adalah sifat yang mendarah daging gadis itu, hingga membuat Iqbaal jengah dan memutuskan mengakhiri semua. Tak perduli secantik dan sepopuler dia. Namun ketika ia melepas diri gadis itu, semua terasa berbeda. Bukan kebebasan yang Iqbaal dapatkan melainkan rasa lain yang muncul tiba-tiba ketika s...

    Completed  
  • A Half-Hearted
    25.2K 2.8K 24

    Dia hanya Salsha yang materialistis. Gadis kelahiran Batu, Malang itu beraji mumpung untuk mengadu nasib di kota besar. Berharap jika mimpinya untuk hidup dengan segala kebutuhan terpenuhi itu nyata. Memiliki suami tampan kaya raya yang hartanya tak akan membuat hidupnya sengsara. Hingga kemudian, semesta mempertemuk...

    Completed  
  • Tante Salsha
    1.3M 62.5K 46

    [ REVISI] Ini tentang jatuh cinta dan kesakitannya. Salsha pikir hidup dengan lelaki yang dicinta hanya akan mendatangkan senyum dan tawa, bahagia dan cinta. Rupanya, dawat yang ditulis tak demikian. Lagi-lagi ia harus menerima kenyataan bahwa lara tak pernah lepas dan berhenti membelenggu dirinya. Lalu, bagaimana a...

    Completed  
  • DATA CELLULAR
    84.1K 8K 84

    Kisah romansa bernuansa merah muda pasangan paling disorot melalui data seluler. Iqbaal namanya, ganteng parasnya, pintar otaknya, manis senyumnya. Udah. Pokoknya kalau ngomongin si primadona SMA Cempaka Putih itu nggak akan ada habisnya. Lalu, bagaimana dengan kisah asmara di masa remajanya? Akankah kisahnya semul...