g o o d
17 stories
Love For Rent (Antagonist Love Story) by jongchansshi
jongchansshi
  • WpView
    Reads 5,591,680
  • WpVote
    Votes 461,292
  • WpPart
    Parts 63
Ini tentang Ruby Armila, selebritis yang terbiasa memerankan peran antagonis licik hingga dibenci betulan di dunia nyata. Dia diputusi oleh Davin--kekasih 7 tahunnya-- begitu saja setelah pria itu tertangkap basah selingkuh dengan Kanisha Ayu, artis papan atas yang dijuluki Nation's Sweetheart, berkat peran baik-baiknya selama ini. Dalam perjalan move on-nya, Mila mengenal Andaru Harsjad, si putra konglomerat anti komitmen yang mulai bertindak posesif dan mengajaknya melakukan kerjasama dengan bayaran menggiurkan. Mungkin ini adalah kisah Cinderella lainnya, tapi tanpa sepatu kaca.
Sepertinya, Cinta (UPDATE SUNDAYS) by PriciliaChang
PriciliaChang
  • WpView
    Reads 2,543,713
  • WpVote
    Votes 144,687
  • WpPart
    Parts 40
Adhyaksa Prasaja Hagam - 30, ISTJ.Ivy Leaguers, Pewaris takhta Hagam Group, Bachelor of The Year Cosmo Indonesia, and Tatler Magazine's Asia's Most Influential. Runaya Khandra Wimala - 25, former ENFP turn ISFP.Generasi Muda Berprestasi Yayasan Luhur Bangsa, Junior Analyst at Hagam Group Ventures, and Professional Cinderella for Jakarta's most elite. "Ketika seorang rakyat jelata jenis memaksa naik status dari mantan pacar tidak direstui pewaris golongan OKB menjadi pacar tidak diakui pewaris golongan OKL, satu jagat konglomerat Indonesia dan netizen budiman sosmed +62 terguncang." When #CrazyRichIndonesian meets #CinderellaJakarta, it's always #SepertinyaCinta
Will You Not Marry Me? [PUBLISHED] by claeria
claeria
  • WpView
    Reads 1,977,893
  • WpVote
    Votes 24,704
  • WpPart
    Parts 7
Seperti perempuan pada umumnya, Sheren Callista Winata memimpikan kisah romantis yang berakhir dengan mengucapkan janji suci bersama di depan altar. Namun, ketika Joseph Kartawiharja, pria idaman wanita kantor yang tampan dan mapan meminangnya, Sheren justru mati-matian menghindar. "Pokoknya, aku nggak mau nikah sama Mas Jo!" Begitu kata Sheren. Sayangnya, Jo tidak akan menyerah begitu saja. Start: Feb 2022 End: Nov 2023 Previous Title: The Proposal Escape Sebagian besar part dihapus untuk keperluan penerbitan.
Restore Me | TAMAT✔ by hermosavidazach
hermosavidazach
  • WpView
    Reads 1,737,628
  • WpVote
    Votes 123,900
  • WpPart
    Parts 38
Pengalamannya sebagai wanita yang mudah dicampakkan membuat Kaia lupa kalau nggak seharusnya dia disakiti terus menerus, ternyata yang rusak juga butuh dipulihkan, yang sakit juga butuh disembuhkan. #1 novelindonesia #1 bahasa #1 romansa #1 love
End Of The Road by miss_yaz
miss_yaz
  • WpView
    Reads 1,042,841
  • WpVote
    Votes 96,460
  • WpPart
    Parts 29
[18+] Jadi ini semua salah siapa?
Selaras | ✓ by djangles
djangles
  • WpView
    Reads 3,008,659
  • WpVote
    Votes 355,511
  • WpPart
    Parts 42
(Cerita Pilihan @WattpadChicklitID Bulan Januari 2023) Afif Akelio Ramaza Hi, Sherina. Saya udah lihat profil kamu. Bisa datang wawancara ke kantor dua hari lagi? Bertemu saya. Thanks. Putus asa mencari pekerjaan di Jakarta, Sherina memutuskan mau pulang kampung saja setelah menjadi pengangguran satu tahun terakhir. Saat mencari tiket pulang, satu lowongan pekerjaan muncul di sosial medianya yang di-posting oleh seseorang yang selama ini dia kagumi, Afif Akelio Ramaza. Sherina tidak pernah menyangka Law of Attraction benar-benar terjadi dalam hidupnya. Semesta berkonspirasi agar dia bisa bekerjasama dengan Afif dan masuk dalam kerumitan hidup laki-laki itu.
Anomali Hati (Completed) by MrsKMayer
MrsKMayer
  • WpView
    Reads 2,295,355
  • WpVote
    Votes 153,065
  • WpPart
    Parts 57
Kayra Venusia Rasjid. Diplomat dan politisi muda kebanggaan Indonesia. Menghabiskan 40% waktunya di Kantor, 30% untuk konferensi di luar negeri, 30% lagi untuk kehidupan pribadi. Menurut sahabatnya, ia pantas masuk kedalam eligible bachelorette di Jakarta. Tetapi masalahnya, bagaimana bisa ia menggubris eligible bachelors yang berniat mendekatinya, kalau hatinya terpaku pada seorang Dokter Spesialis Penyakit Dalam muda yang juga merupakan salah satu teman dekatnya? Karena bagi Kayra, asas what the heart wants, the heart get tidak selalu berlaku. Justru, baginya adalah i know i deserve better, but the heart wants what it wants. ••• Dr. Kayser Marsson Risyad Sp. Pd. Spesialis penyakit dalam termuda di Indonesia. Menghabiskan hampir 70% waktunya di Rumah Sakit. Salah satu eligible bachelor di Jakarta yang masih gemar berpetualang namun selalu kembali ke 'rumah' nya sejauh apapun ia pergi. Namun, seiring berjalannya waktu yang menjadi masalah adalah, banyak pembeli yang mengincar rumah tersebut sekarang. Tetapi Kayser percaya betul, bahwa kita akan selalu kembali ke rumah. ••• Segala hal terlihat 'mungkin' bagi Kayra, tetapi yang tidak banyak orang tau, Kayser Marsson Risyad adalah satu dari segala ketidak mungkinan yang Kayra mungkinkan.
God Gives Me You by MrsJugo
MrsJugo
  • WpView
    Reads 3,642,881
  • WpVote
    Votes 97,392
  • WpPart
    Parts 16
Bagi Aria, membahagiakan eyangnya adalah tujuan hidupnya. Apapun dia lakukan, termasuk menikahi Satriya. Bagi Satriya, menikah atau tidak menikah sama saja. Menikahi Aria atau orang lain, tidak ada bedanya baginya. Pernikahan mereka berjalan dengan baik tanpa drama. Tak ada bedanya sama sekali menikah atau tidak menikah. Mereka hidup masing-masing. Aria di Jogja dan Satriya di Jakarta. Tapi bagaimana ketika akhirnya Satriya memutuskan hidup di Jogja dan mereka tinggal di satu rumah yang sama? Bahkan satu kantor yang sama? But, what if love never says hi to them? 🌻🌻🌻🌻🌻🌻 Start : 5 Juni 2022 Finish : 21 April 2023
Let's Be Together (selesai) by pulpenabu
pulpenabu
  • WpView
    Reads 5,443,753
  • WpVote
    Votes 482,959
  • WpPart
    Parts 38
Nayara Swastika punya hidup yang sempurna; menjadi model ternama, bergelimang harta, tak lupa paras cantik yang membuat siapapun terpesona. Namun, dirinya malah memilih meninggalkan karir modelingnya dan membangun sebuah kafe yang namanya langsung melesat tinggi beberapa waktu kemudian. Semuanya hasil jerih payahnya yang sudah bekerja keras dan sifat perfeksionis yang dimilikinya. Bukan hanya perfeksionis di bidang pekerjaan, hal itu juga terjadi ketika dirinya memilih pasangan. Hingga di umurnya kini, dirinya masih saja sendiri. Toh baginya, memiliki seseorang seperti Agam Djatiharsono sebagai sahabatnya yang multifungsi membuatnya merasa cukup dan tak membutuhkan lelaki lain lagi. Meski lelaki itu pendiam dan tak banyak bicara. Dan demi membuat Agam selalu berada di sampingnya, Naya akan melakukan apapun. Seperti membatalkan kencan buta yang disiapkan oleh mama sahabatnya itu, bahkan dengan nekat dirinya akan membuat perempuan-perempuan itu mundur teratur, atau bahkan ilfil pada Agam. "Mas Agam, aku hamil," ujarnya seraya mengusap air mata palsunya. Agam menghela napasnya lelah sambil memijit pelipisnya yang tiba-tiba pusing. ... Cover by me.
CONNECTED (COMPLETED) by embrassesmoi
embrassesmoi
  • WpView
    Reads 2,499,632
  • WpVote
    Votes 222,509
  • WpPart
    Parts 39
[note : dilarang membagikan atau merepost cerita saya di menfess base twitter.] connected [ kuh-nek-tid ]: having a connection Alfian Djanuar Nandiardji is my first love. He is the only person I wish I could pass the future with. It used to be like that. Without knowing anything, I thought everything is fine. I will have my own perfect life soon... Until that night changed everything. "Maaf, sebenarnya rasa itu sudah lama nggak ada lagi, Na." I believe that I have laid my heart on a man who deserves it. But not with that all of the lies and what he had hidden behind me--behind the things that we called as a 'relationship'--when I have to admit that for all these years I'm just the extra person in his life. And then, it happened again, without realizing anything I have found someone... from my random lunch invitation. "Until he's gone... On the day when people told me that he's not here anymore... they don't know... for both of us, deep down in our hearts, we're both know..." ... that we're still connected."