nusantara_ra
Kehidupan Liu Zhang berjalan normal hingga ia didatangi seorang pria yang mengaku sebagai anaknya dari masa depan.
"Halo, namaku Liu Yu putra dari Liu Zhang. Aku datang kemari untuk menyatukan Papa dengan cinta pertamanya, Linmo.''
"Ha???''