📚
53 stories
Kapten Morgan by Thierogiara_
Thierogiara_
  • WpView
    Reads 35,162
  • WpVote
    Votes 3,234
  • WpPart
    Parts 39
"Gue mau lo jadi pacar gue. Pacar pura-pura," ujar Morgan to the point, sudah tak ada lagi sorot mata sendu yang sebelumnya cowok itu hujamkan ke Hayi, mata itu kembali tajam, membuat Hayi merasa dia sedang dipaksa saat ini. "Lo gak bakal bisa nolak karena gosip pasti udah nyebar." Dan Hayi hanya bisa menghela napasnya, popularitas Morgan memang bukan main, seharusnya Hayi sadar itu. "Kenapa lo terkesan memaksa? Gue bahkan gak ada bilang setuju!" Hayi akhirnya angkat bicara, sangat tidak adil jika dia diseret masuk dengan keadaan tidak tahu apa-apa. "Ngapain lo datengin gue tadi? Itu salah lo juga." Lihatlah sekarang Morgan menyalahkannya? Di mana letak kesalahannya? "Gue datengin lo cuma mau wawancara karena lo salah satu anak berprestasi di SMA Pengubah Bangsa!" Hayi mulai sedikit marah, dia kesal dengan wajah songong Morgan yang seolah menumpukan semuanya ke bahu Hayi. "Gue gak mau tahu, lo harus jadi pacar pura-pura gue." "Gue gak mau!" tolak Hayi mentah-mentah, kini gadis itu menyambar minumannya yang baru saja tiba di mejanya. "Lo harus mau karena ini akan menjadi hubungan simbiosis mutualisme." Morgan menegakkan tubuhnya. "Lo jadi pacar gue dan gue akan dengan senang hati lo wawancara."
Elegi Patah Hati✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 156,400
  • WpVote
    Votes 37,036
  • WpPart
    Parts 10
Part of "Antologi Bulan Desember" Lebih tepatnya, ini adalah sebuah utas. Tentang hari-hari Hendery menghadapi keruhnya sebuah patah hati. "Semoga kamu bahagia, An." dia berlalu dalam tenang.
ANTARES 2 by rweinda
rweinda
  • WpView
    Reads 686,774
  • WpVote
    Votes 84,699
  • WpPart
    Parts 9
Antares Sebastian Aldevaro seperti angan. Sang Ketua Calderioz yang begitu tampan dan adikara dengan latar belakang keluarga, kepintaran, sahabat, juga kekasih yang perfek tanpa cela. Begitu sempurna. Zeanne Queensha Bratadikara bagai khayalan. Caporegime of Wolves yang cantik jelita dan berkuasa dengan nama belakang, kecerdasan, pertemanan, serta kekasih yang rupawan tanpa cacat. Tak kalah sempurna. Semua orang setuju bahwa Ares dan Zea merupakan pasangan sempurna. Mereka serasi dibuat di surga, ditakdirkan bersama, sepadan, dan setara. Tapi bagaimana jika pernyataan itu justru menjadi bumerang bagi mereka berdua? Sebab Ares dan Zea ingin terus bersama, tapi semesta seolah menganggap takdir mereka ialah lelucon belaka. Masih untukmu, Calderioz, dan Antares. © 2021, 17th October, ANTARES 2 by Rweinda. All Rights Reserved.
SEPTIHAN by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 57,442,450
  • WpVote
    Votes 4,304,712
  • WpPart
    Parts 60
Selamat membaca cerita SEPTIHAN: Septian Aidan Nugroho & Jihan Halana BAGIAN Ravispa II Spin Off Novel Galaksi | A Story Teen Fiction by PoppiPertiwi❤️❤️ [PART MASIH LENGKAP] [DAPAT DIBACA TERPISAH OLEH Galaksi & Galaksikejora] [NOVEL SEPTIHAN SUDAH TERBIT 31 JULI 2020 OLEH PENERBIT COCONUT BOOKS] Septian Aidan Nugroho. Murid laki-laki dengan bandana merah di lengan kiri seragamnya. Sangat pintar dan pendiam. Dalam hidupnya, perempuan seperti Jihan Halana tidak akan pernah dibiarkan masuk. Jihan Halana. Murid yang sangat cantik di sekolahan. Orang-orang mengenalnya perempuan yang sangat ekspresif. Mudah menggambarkan apa pun yang dia rasakan. Termasuk kepada Septian-laki-laki yang sudah sejak dulu Jihan suka walau hanya sebatas diam. Perasaan diam-diam yang muncul ketika pertama kali melihat Septian. Jihan yang ceria dan sendu selalu berusaa agar Septian menyukainya. Tahun ini Jihan kembali menyatakan perasaannya pada Septian. Hingga Septian memberinya sebuah syarat, "Belajar dulu yang bener. Kalau dapet peringkat 1. Baru bisa jadi pacar gue. Itu syaratnya." Semua orang pikir Jihan tidak akan mampu. Namun ketika melihat kesungguhan dan ketulusan Jihan membuat Septian ragu. Lantas apa mungkin sejak dulu Septian sudah menaruh hati pada Jihan sehingga Septian mengajukan syarat tersebut? 7 Mei 2018 2 [RAVISPA] Solidaritas Tanpa Batas! 1 IN TEEN FICTION 20 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 21 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 22 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 23 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 24 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIHAN 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIAN 12 NOVEMBER 2020
GALAKSI by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 46,317,877
  • WpVote
    Votes 2,774,612
  • WpPart
    Parts 73
GALAKSI by Poppi Pertiwi Bagian Pertama Galaksi : Bagian Kedua Galaksikejora [Dapat Dibaca Terpisah]❤️❤️ Dear pembaca baru & pembaca lama tahap repost ini supaya kalian bisa membaca dan terbayang bagaimana isi Novel Galaksi yaa so ikuti terus perjalan mereka di sini [SUDAH TAYANG DI BIOSKOP 24 Agustus 2023] [TELAH TERBIT OLEH COCONUT BOOKS & TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA] Galaksi Aldebaran. Panggilannya Galak. Orangnya juga galak. Ketua geng Ravispa di SMA Ganesha. Tukang damprat adik-adik kelas. Paling benci diatur-atur apalagi sama cewek yang ia suka, Kejora. Biarpun nakal dan susah diatur tapi Galaksi nggak pernah main cewek. Hidup dengan dibeda-bedakan oleh orangtuanya membuat cowok itu mempunyai sifat keras termasuk pada Kejora. Ketika Kejora sadar kalau ia juga menyukai Galaksi. Apa Galaksi masih mau menerimanya? 1. [Ravispa : Solidaritas Tanpa Batas!] Copyright © 2016, Poppi Pertiwi #1 in Teen Fiction - 11 November 2017 #2 in Teen Fiction - 06 November 2017 #3 in Teen Fiction - 28 Oktober 2017
[✔] 1. DEAR J by tx421cph
tx421cph
  • WpView
    Reads 49,790,953
  • WpVote
    Votes 4,170,141
  • WpPart
    Parts 38
[Telah Dibukukan, Tidak tersedia di Gramedia] ❝Untukmu, Na Jaemin. Laki-laki tak sempurna Sang pengagum hujan dan sajak❞ ©tx421cph
ELMERO by keyz19A
keyz19A
  • WpView
    Reads 549,732
  • WpVote
    Votes 24,597
  • WpPart
    Parts 65
Elmero Gio Pranaja ketua geng Xavier, sebuah geng motor yang disegani dan sudah dianggap seperti keluarga bagi Elmero. El mempunyai prinsip bahwa seorang penghianat harus di hancurkan, siapapun dan bagaimanapun caranya. Kesepian dan kekerasan itulah kata yang menggambarkan hidup seorang Elmero dari kecil hingga ia tumbuh menjadi lelaki yg keras dan tak tersentuh. Melepas suatu yang telah di genggam bukanlah hal yang mudah -Elmero Gio Pranaja FOLLOW SEBELUM MEMBACA!!
Mantan •h.hyunjin• ✔ by cokibearr
cokibearr
  • WpView
    Reads 1,404,994
  • WpVote
    Votes 120,343
  • WpPart
    Parts 35
Di jodohin ??? Sama mantan ??? Bunuh gue sekarang !!! Strt =30/08/18 End = 19/10/18 Typo bertebaran.
SI TAMPAN AERO  by jaffcorey
jaffcorey
  • WpView
    Reads 2,847,895
  • WpVote
    Votes 226,687
  • WpPart
    Parts 46
(FOLLOW SEBELUM MEMBACA!) Part tidak lengkap •Laskar series• Aero Alterio, si cowok tampan dengan prestasi yang membanggakan. Terkenal bad boy berkelas di SMA Gardapati yang menyandang status most wanted dan ketua geng besar di sekolah. Mendengar gombalan dan rayuan Alena Kezia, sudah menjadi kebiasaannya. Alena Kezia, si bad girl yang sering keluar masuk BK. Namun, berparas cantik menjadi suatu keberuntungan baginya. Selain bisa menjadi idola, kecantikannya bisa dimanfaatkan untuk mendekati Aero. Walaupun sudah ditolak beberapa kali tidak membuatnya menyerah. - - - - - - - - - - - - - - - - Sekarang kamu bilang gak cinta sama aku, tapi liat aja, kamu bakalan nyesel. - Alena Kezia Lebih nyesel lagi kalo gue suka sama lo. - Aero Alterio RANK: [01/11/20] #1 in Fiksi remaja [02/11/20] #1 in Fiksi remaja [05/11/20] #1 in Asmara [06/11/20] #4 in Sad [06/11/20] #6 in Cool boy [06/11/20] #9 in Teenfiction [11/11/20] #1 in High school [11/01/21] #1 in Baper [23/01/21] #4 in posesif [09/03/21] #1 in Sma Cover : pinterest Copyright©2020