onlyyyoneee's Reading List
9 stories
Lentera Takdir (TERBIT) by Alfia_ramadhan11
Alfia_ramadhan11
  • WpView
    Reads 3,291,081
  • WpVote
    Votes 268,173
  • WpPart
    Parts 40
Romansa - Spiritual - Abdi Negara Arshaka Farzan Ghaziullah El-Zein adalah seorang Perwira Polisi berpangkat Ipda. Terlepas dari profesinya, Farzan juga merupakan laki-laki yang memiliki pemahaman agama baik dan hafidz quran. Suatu kejadian membuat Farzan mendapatkan amanah dari Komandannya untuk menjaga putri kesayangannya. Aliza Humeyra, perempuan yang memiliki trauma akan cinta itu sangat sulit diluluhkan. Namun Farzan tak menyerah begitu saja. "Anda lancang sudah menyentuh saya!" "Saya akan bertanggung jawab jika kamu berpikir saya lancang." "Maksudnya?" "Saya akan menikahimu." Lalu apa yang terjadi selanjutnya? Apakah Aliza akan luluh? Apakah Farzan menepati janji untuk menjaga putri kesayangan Komandannya? **** "Ketika takdirku dan takdirmu tertulis sama di lauhul mahfudz-Nya, maka hanya tinggal menunggu waktu terbaik yang Allah tentukan untuk takdir kita bersama." Arshaka Farzan Ghaziullah El-Zein Mulai : Maret 2023
Hi, I'm Ara by AraVan_
AraVan_
  • WpView
    Reads 169,111
  • WpVote
    Votes 13,976
  • WpPart
    Parts 40
[FOLLOW SEBELUM MEMBACA] [JANGAN LUPA VOTE DAN KOMEN] Dunia ini terasa berhenti, ketika aku harus siap menerima kenyataan pahit, memiliki orang tua yang tidak terlalu memperdulikan aku, walaupun kadang mereka peduli. Dimana seharusnya aku menumpahkan keluh kesah ku kepada orang tua ku, dipeluk ketika aku butuh pelukan, di tenang kan ketika aku menangis, tapi itu hanya mustahil bagiku. Ya, aku memang kadang dapat pelukan dari mereka, itupun ketika aku memaksanya. Tapi, aku hanya bisa berbagi keluh kesah ku kepada Allah ketika aku sholat di sepertiga malam ataupun sholat 5 waktu dan dunia malam. Dimana di dunia malam aku bisa menangis sepuasnya tanpa ada yang bertanya 'kenapa? ' , hey aku butuh pelukan bukan pertanyaan kalian.hahha Selamat datang di kisah gelap hidupku -Aurora Meisya Grenata *** Maaf kalo ceritanya agak gaje, soalnya ini cerita pertama ku... Mau tau lebih lanjut tentang gadis bernama Ara ini? Yuk baca kisahnya, jangan lupa ⭐💬 See you next timee... # 27 Malam : 13/06/21 # 18 Malam : 20/06/21 # 5 Malam : 23/06/21 # 3 Malam : 28/06/21 # 1 Malam : 30/06/21 # 1 Salah : 20/07/21 # 1 Kehancuran : 04/08/21 # 3 Salah : 02/09/21 # 1 Buruk : 09/09/21 # 19 Sendiri : 13/09/21 # 8 Sendiri : 15/09/21 # 10 Sendiri : 15/09/21 Start : 10/06/21 Finish : 01/08/21 Revisi Start : 06/09/21 Finish : 05/03/22
ANTARES by rweinda
rweinda
  • WpView
    Reads 64,310,612
  • WpVote
    Votes 3,244,876
  • WpPart
    Parts 61
[SEBAGIAN CHAPTER DI PRIVATE, FOLLOW DULU BARU BISA MEMBACA.] Ini tentang Antares Sebastian Aldevaro si Iblis pencabut nyawa berwujud dewa dalam mitologi Yunani. Juga tentang Zeanne Queensha Bratadikara yang cantik tapi penuh teka-teki. Diawali cara pertemuan yang klise, membuat Zea secara terpaksa harus berurusan dengan Ares, Ketua Geng Motor Calderioz. Sayangnya ini bukan cerita tentang ketua geng motor yang bertemu gadis lugu, polos, dan perhatian. Zea lebih dari sekadar itu. Dibalik wajah cantiknya, Zea menutup rapat sejuta rahasia yang tak terduga. Untukmu, dan untuk Antares. #1 IN FIKSIREMAJA [09/08/22] #1 IN FIKSIREMAJA [05/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [06/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [07/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [08/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [09/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [10/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [11/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [12/02/20] #1 in junior [17/08/2024] #1 in fiction [24/12/23] #1 in junior [24/12/23] #1 in solid [27/09/23] #1 in junior [14/12/21] #1 in romantis [29/03/21] #1 in badboy [06/11/20] #1 in revenge [09/09/20] #1 in teen [24/05/20] #1 in sahabat [03/05/20] #1 in teenlit [01/05/20] #1 in highschool [06/03/20] #1 in junior [01/03/20] #1 in baper [30/01/20] #1 in love [28/01/20] #1 in sma [23/01/20] #1 in indonesia [23/01/20] #1 in solid [12/01/20] #1 in geng [07/01/20] #1 in mostwanted [12/12/19] #1 in fiction [28/11/19] #1 in ketua [02/11/19] #1 in teenlife [20/10/19] #1 in senior [02/09/19] #1 in manurios [17/08/19] © 2019, 24th June, ANTARES by Rweinda. All Rights Reserved.
Fireflies [Sudah Terbit] by natasya_naa
natasya_naa
  • WpView
    Reads 19,368,802
  • WpVote
    Votes 898,344
  • WpPart
    Parts 73
SUDAH TERSEDIA DI SHOPEE @natasyayulia dan @Reneturosgroup SEBAGIAN CHAPTER TELAH DI-UNPUBLISH UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN Ini kisah Rea. Seorang gadis yang baru beranjak SMA. Semua kisah tentang persahabatan, hati, bahkan persoalan keluarga beradu menjadi satu dalam kisah ini. Rea itu seperti kunang-kunang tanpa sayap. Bersinar. Namun tak ada artinya. Adakah yang mau meminjamkan sayapnya untuk Rea? Oh,ralat. Adakah yang sudi menemani Rea disaat gelap mulai melanda? *** Awal publish: 9 April 2019 Akhir publish: 7 April 2020 Nb: QUOTES DI SETIAP PART HANYA SEBAGAI PELENGKAP! Highest rank: #1-wattpadindo, 28 Januari 2020 #1-wattpaders, 28 Januari 2020 #1-fireflies, 28 Januari 2020 #2-hati, 10 Maret 2020 #1-fiksi remaja, 20 April 2020 #1-Enemy, 26 Juni 2020 #1-Teenfiction, 11 Juni 2020 #1-persahabatan, 28 Juni 2020 #1-family, 29 Juni 2020 #1-Sad, 11 Juli 2020
MYSHA [SELESAI] by NitaAyn_
NitaAyn_
  • WpView
    Reads 31,756,404
  • WpVote
    Votes 1,467,235
  • WpPart
    Parts 103
[Tahap revisi] Mysha Adeline Shunie. Siswi cantik SMA Highstar yang terkenal memiliki sifat: ✔Hiperaktif ✔Ceria ✔Pantang Menyerah Sifat itu tentu ia tunjukkan kepada 'si tampan' yang terkenal cuek juga dingin untuk mendapatkan hatinya. Gadis itu tidak pernah sekalipun mendapat respon baik dari 'si tampan' hingga membuatnya harus benar-benar extra bersabar untuk mendapatkan hati cowok tampan yang bernama Erlangga Qausar Wijaya. Penolakan demi penolakan ia dapatkan, membuat tekadnya semakin tinggi untuk mendapatkan hati cowok itu. Hari demi hari pun Mysha lalui, berbagai cara untuk mendapatkan hati si cowok pun telah ia lakukan. Entah terkadang mendapat respon baik, ataupun respon buruk. Cara yang dilakukan gadis itu membuat respon negatif dari teman-temannya, sehingga disuatu hari ia merasa dijauhi, merasa dirinya adalah biang kesialan. Hingga menemukan suatu hal mengejutkan dari keluarganya bahwa dirinya hanyalah 'anak angkat'. Keluarga yang selalu menyalahkan dirinya atas kejadian dimasalalu, keluarga yang selalu memperlakukan dirinya tidak selayaknya anak. Sampai suatu hari, Mysha mendapatkan sebuah kejutan. Kejutan yang tak pernah ia dapatkan sebelumnya. Mendapatkan suatu fakta penting hingga ia tahu siapakah dirinya, dan dimanakah seharusnya dirinya berada. Mendapati sebuah fakta bahwa keluarganya ada sangkutpautnya dengan 'si tampan'. Membuat Mysha mengambil beberapa langkah untuk mengatasi hal itu. Hal yang mungkin akan membuatnya patah hati. Dan menurutnya, perjuangan yang ia lewati pun telah mencapai pada titik puncaknya. Apakah sesuai dengan keinginannya? Atau justru kebalikkannya?
PrimRose [PROSES TERBIT] by PenieJingga02
PenieJingga02
  • WpView
    Reads 5,894,586
  • WpVote
    Votes 641,780
  • WpPart
    Parts 44
Ini tentang Kinanti dengan penyakit mematikan yang dideritanya dan bagaimana adiknya, Kinara selalu dijadikan kambing hitam jika ia kambuh oleh orang tua mereka. Start-->#17052020
Lava dan Magma [END] by aftertastee_
aftertastee_
  • WpView
    Reads 61,224
  • WpVote
    Votes 3,888
  • WpPart
    Parts 34
Ini kisah Lava&Magma. Kisah tentang dua orang remaja yang mempunyai persoalan masing-masing. Lava dengan persoalan keluarganya yang rumit, dan Magma dengan sandiwaranya untuk melindungi Lava. Akankah Lava mampu melewati semuanya? Dan apakah Magma mampu untuk membuat Lava menerimanya kembali setelah dia menolaknya dulu? NB: ini cerita dibuat udah lamaaaa banget dan sebagian belum direvisi jadi maaf ya kalau ga enak di bacanya:) Cover by: @WysteriaBlood
00.00 by ameysiaa
ameysiaa
  • WpView
    Reads 61,147,147
  • WpVote
    Votes 5,845,675
  • WpPart
    Parts 51
"𝚂𝚎𝚙𝚊𝚜𝚊𝚗𝚐 𝚕𝚞𝚔𝚊 𝚢𝚊𝚗𝚐 𝚋𝚎𝚛𝚊𝚔𝚑𝚒𝚛 𝚍𝚞𝚔𝚊." -𝒜𝓂𝑒𝓎𝓈𝒾𝒶𝒶, 𝟢𝟢.𝟢𝟢 "Tolong jemput gue, Ka," pinta gadis itu. "Gak bisa, gue mau jemput Nilam." Jawaban dari seberang sana. "Berarti gue boleh minta jemput Sekala?" tanya gadis itu akhirnya. "Ganjen banget! Pesen taksi kan bisa." Gadis itu memasang raut tak percaya. "... gak waras lo, Ka." •••• "Lo lebih ngebela Nilam dibanding gue yang pacar lo sendiri, Ka!?" bentak Kara. "Nilam itu lagi sakit, Kara!" Naka balas membentak gadis itu. "Iya, sakit jiwa!" tandas Kara. •••• "Naka! Lo bilang lo bakal selalu percaya ama gue!" ucap Kara memohon "Itu dulu. Minggir!" ucap Naka dingin. •••• "Bahagia terus, Kara." "Lo peduli?" •••• "Pilihan lo cuma dua." "Mati tragis." "Atau hidup tragis." -00.00 Start ➡️11 April 2021 End ➡️9 Agustus 2021