[1] Rain In My Heart
Seorang gadis cantik penderita leukimia yang hidupnya penuh fasilitas mewah tapi dia tidak pernah merasakan bahwa dia anak seorang pengusaha sukses. Dia tinggal hanya dengan ayah dan seorang pembantunya yang sangat dekat dengannya. Sejak ibunya meninggal dia lebih suka bermain biolanya dari pada bergaul dengan orang...