Silvia
8 stories
RANJU: Yaudah Lah! by pulpenabu
pulpenabu
  • WpView
    Reads 4,372,423
  • WpVote
    Votes 329,392
  • WpPart
    Parts 51
Tidak juga mendapatkan pekerjaan setelah dua tahun sejak lulus kuliah, Rania terus menjadi gosip tetangga. Tetapi, ketika kesempatan datang dan mengharuskan Rania untuk merantau, bertemu laki-laki yang susah move on bernama Juan membuat Rania sakit kepala. *** Rania tidak juga beruntung dalam mendapatkan pekerjaan meski sudah dua tahun lamanya sejak dia lulus kuliah. Omongan tetangga dan ibunya yang membuat kuping Rania panas karena disebut-sebut beban keluarga. Jadi, ketika sahabat Rania menawarkan pekerjaan sebagai announcer, Rania menyanggupi meski harus merantau. Tetapi, bayangan Rania yang akan bahagia dengan perantauannya dipatahkan oleh pertemuannya dengan Juan. Laki-laki ngenes yang susah move on itu kerap mengganggu Rania dan permintaan Juan agar Rania dapat membantunya move on membuat Rania terkejut. Lalu, bagaimana kalau mereka akhirnya benar-benar jatuh cinta? ... Cover by SPIRITEDAMAY
ABI UNTUK NAJWA (End) by Nona-Wanut
Nona-Wanut
  • WpView
    Reads 2,455,622
  • WpVote
    Votes 172,737
  • WpPart
    Parts 39
#rank1 Repost- dalam tahap revisi Menjadi single mother diusia muda bukanlah hal mudah. Aku tahu perceraian adalah hal yang paling dibenci Allah... Tapi aku bisa apa?? 'Ummah kenapa babah ngga pernah pulang?' 'Kapan babah pulang ummah?' 'Ummah, apa babah tidak rindu Najwa?' Hatiku teriris saat mendengar Najwa menanyakan itu. Sungguh..... -Khumaira-
FATIMAH [ TERBIT ] by Safitri_2
Safitri_2
  • WpView
    Reads 2,874,461
  • WpVote
    Votes 140,500
  • WpPart
    Parts 73
[ TERBIT ] Sudah Tersedia di Shopee dan Tokopedia Aku bukanlah Saudah binti Zam'ah, yang rela dimadu oleh banyak Wanita. Aku hanya Wanita biasa yang selalu merasakan cemburu ketika Suamiku dengan Wanita lain. Aku hanya Wanita biasa yang tak rela Suamiku berpoligami. Dan Aku hanyalah Wanita Akhir Zaman yang berusaha untuk Ikhlas dan Tabah.
GALAKSIKEJORA [SUDAH TERBIT] by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 44,008,057
  • WpVote
    Votes 3,461,318
  • WpPart
    Parts 63
GALAKSIKEJORA by PoppiPertiwi | Bagian 2 atau Sekuel novel Galaksi. Dapat dibaca terpisah Selamat membaca kisah Galaksi Aldebaran & Kejora Ayodhya❤❤ Bercerita tentang Galaksi Aldebaran. Murid laki-laki paling berpengaruh di SMA Ganesha. Ravispa adalah nama geng besar yang dipimpin oleh Galaksi. Murid laki-laki dengan tongkat baseball di pundak kanan dan dasi sekolah di dahinya. Ini juga cerita tentang Kejora Ayodhya. Perempuan paling berprestasi, pintar, dan teladan milik SMA Ganesha. Kejora adalah pacar dari Galaksi. Suatu ketika ada satu kesalahan Kejora yang tidak bisa dimaafkan Galaksi yang membuat Galaksi tidak bisa lagi percaya padanya. Bahkan melihat Kejora pun Galaksi enggan. Hidup Kejora yang semula aman pun berantakan. Seluruh teman, keluarga, bahkan pacarnya sendiri tak ada yang mau membantu Kejora keluar dari jurang kehancurannya. Berkali-kali Kejora dengan sabar mengejar maaf Galaksi namun yang Kejora dapat hanya penolakan. Penolakan-penolakan yang membuat Kejora mati rasa. Berkali-kali Kejora menyakinkan Galaksi namun Galaksi seolah menutup matanya. Bahkan sengaja menggaet banyak perempuan. Berganti-ganti di depan mata kepala Kejora yang membuat Kejora benar-benar terluka atas perlakuannya. Tapi, apakah Kejora akan berhenti mempertahankan hubungan mereka atau justru Galaksi yang memilih pergi? Atau akankah Galaksi berbalik arah kembali kepada Kejora ketika Galaksi tahu penyebab Kejora mengkhianatinya? Kisah ini untuk yang sedang berjuang, patah hati, dan terluka. Untuk persahabatan penuh canda tawa dan masa-masa SMA yang tidak akan pernah terlupakan. RAVISPA: Solidaritas Tanpa Batas! 8 Juli 2018 SEKUEL GALAKSI **** Happy reading untuk kalian semua yang baca yaa. Cerita ini akan membuat kalian hanyut, baper, tertawa, menangis, senang, cinta, dan suka menjadi satu❤️❤️ **** 1 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 2 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 3 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 4 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 28,29,30 JULI: 1 IN RAVISPA 2
MARIPOSA by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 134,352,012
  • WpVote
    Votes 4,392,262
  • WpPart
    Parts 56
(NOVEL MARIPOSA SUDAH ADA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA) Maaf ini bukanlah cerita Bad boy yang bertemu good girl. Maaf juga ini bukanlah cerita Bad Boy yang bertemu Bad Girl. Ini cerita paling anti-mainstream tentang Prasasti Hidup bertemu Landak betina. Kalau kalian Jomblo dan baca cerita ini? Saran dari saya cuma satu. Siapin oksigen lebih untuk bernapas dan Selalu waspada dengan Jantung anda. Nikmati sensasi pengalaman paling baper di dalam cerita ini. Lebih dari 21 juta kali udah buat Readers BAPER. Kamu tidak mau mencobanya juga? LET'S READ MARIPOSA ^ ^
The Ice Boy Is My Boyfriend by Annishaaulia_
Annishaaulia_
  • WpView
    Reads 1,487,756
  • WpVote
    Votes 77,016
  • WpPart
    Parts 45
[On Going] Sebagian Chapter Di Private! Follow dulu agar bisa baca ya :) 15++++ ❝Enak ya jadi lo! Gue perjuangin mulu. lah gue? gapernah lo perjuangin,❞ -Keysha Khalisa Albert ❝Yaudah, kita berjuang bareng deh, gue merjuangin lo! Lo merjuangin gue! Berjuang bareng buat hubungan kita,❞ -Darren Aliandra Regan Copyright ©2018 oleh Annishaaulia_
Psychopath Damar [SUDAH TERBIT]  by fani_septiandini
fani_septiandini
  • WpView
    Reads 722,467
  • WpVote
    Votes 8,056
  • WpPart
    Parts 11
Sudah terbit, tersedia di Shopee RD Publisher PART SUDAH TIDAK LENGKAP BOOK 1 PSYCHOPATH DAMAR BOOK 2 REZALEA #1 Fiksipenggemar [09 September 2020] #1 Damar [11 September 2020] #1 Marimembaca [20 September 2020] #1 Psikopat [27 September 2020] #1 Alea [06 November 2020] Damar Ravendra, seorang psikopat yang sangat mencintai gadisnya, Airin Pradipta. Dengan tatapan matanya mampu membuat seorang Damar jatuh hati kepadanya. Namun takdir berkata lain, secara paksa mereka harus dipisahkan karena takdir yang tidak memihak kepada mereka dan hanya takdirlah yang memutuskan siapa yang akan menjadi kekasihnya kelak. Hingga ia bertemu dengan seorang gadis cantik yang bertolak belakang dengannya, Alea Permata. Tetapi tidak ada persahabatan diantara mereka, melainkan kebencian. Kebencian yang ada pada keduanya membuat mereka terus menerus menobarkan api peperangan. Hingga Alea merasakan hidupnya terus berubah setelah bertemu dengan Damar. Bahkan, hidupnya berada diambang kematian. Apakah nyawa Alea akan selamat? Lalu, apakah Damar akan diam saja setelah mengetahui nyawa Alea terancam karena dirinya? <<<>>> Warning🔥 •Mengandung teka-teki. •Membuat jantung tidak tenang. •Mengakibatkan rasa penasaran berkepanjangan. Fyi, cerita ini berisi tentang kebencian, pengkhianatan, dan kematian. Kalian siap menghadapinya? <<<>>> Start : 23 April 2020 Finish : 11 September 2020 PROSES REVISI copyright© 2020 @fani_septiandini
Warning: Physical Distancing! [COMPLETED] by Kaggrenn
Kaggrenn
  • WpView
    Reads 25,861,738
  • WpVote
    Votes 2,091,522
  • WpPart
    Parts 92
[CHAPTER MASIH LENGKAP, EXTRA CHAPTER TERSEDIA DI KARYAKARSA] Sembari menunggu jadwal wisuda, Sabrina memutuskan menerima tawaran bekerja sementara di Event Planner startup milik seniornya di kampus. Tentu saja, dia nggak berharap banyak. Berurusan tiap hari dengan Bang Zane yang menyebalkan itu, siapa juga yang betah? Sayangnya ... pandemi berkata lain. Jika rencananya paling lama hanya bekerja selama tiga bulan, sekarang dia bukan saja harus mengulur-ulur durasi menjadi bawahan sang bos kampret, tapi juga jadi salah satu teman karantinanya ... entah sampai kapan. PS. For better experience, baca WRONGFUL ENCOUNTER dulu