rohmahniha's Reading List
51 stories
Suci by Vinaandhita
Vinaandhita
  • WpView
    Reads 10,845
  • WpVote
    Votes 2,183
  • WpPart
    Parts 34
BEBAS MEMBACA • ON GOING Tak selamanya kesucian bertahan. Ada kalanya dan masa dimana yang kalis akan ternodai. Darah yang menghitam. Tulang yang remuk. Jiwa yang kotor. Dendam yang mengebu, disertai kesedihan yang mendalam. Bernostalgia akan masa lalu ketika netra tak lagi terbuka. Segalanya tersusun apik di dalam kotak yang tercuat tanah basah, berakhir. Menguak misteri yang tak pernah bisa terpikir oleh akal, selamanya.
Merah : Kursi Belakang [Tamat] by cettagama
cettagama
  • WpView
    Reads 116,721
  • WpVote
    Votes 12,676
  • WpPart
    Parts 34
Kelas IX⁴ punya banyak kursi, semuanya di pakai siswa untuk belajar. Namun tidak dengan kursi yang ada di sudut belakang kelas, tak ada yang berani duduk di sana. Tak ada yang mampu memindahkan, membuang, menghancurkan, ataupun membakar kursi kayu berhantu itu. Banyak yang lengah hingga lupa akan kursi itu, hingga mereka tak sadar kalau kematian mereka sudah di ujung tanduk. Satu demi satu nyawa siswa melayang, sosok misterius itu sangat cerdik untuk mengelabui orang lain untuk duduk di kursi KEMATIAN. --------------------------------------------------- Note : Cerita ini di peruntukan untuk pembaca 13+ karena mengandung adegan pembunuhan. Siapkan nyali yang besar sebelum membaca cerita ini, karena cerita ini bisa membuat mu di hantui ketakutan. Hati-hati, hantu di sekitar mu bisa saja ikut membaca!!! Jangan sampai mereka tahu kalau kita sedang membicarakan dia. Selamat Membaca # 1 kursi # 4 romance (18/04/24) #1 Horor (11/03/24) #1 komedi (11/03/24) #1 Keramat (30/05/21) #1 Scarystory (30/05/21) #1 Sekolah (11/03/24) #1 horror (20/02/22) #4 kelas (07/10/21) #1 Pembunuhan (04/11/21) #1 hantu (06/01/22)
KKN desa Penari (Selesai) by RAFIFB
RAFIFB
  • WpView
    Reads 90,207
  • WpVote
    Votes 2,420
  • WpPart
    Parts 6
Cerita by @simplemanstory SUDAH TAMAT CERITA NYA SUDUT PANDANG NUR
+14 more
RUMAH SEBERANG JALAN by NormalightNormalight
NormalightNormalight
  • WpView
    Reads 1,569,071
  • WpVote
    Votes 91,546
  • WpPart
    Parts 33
Kisah ini, berawal dari kepindahan keluarga Maleka ke Kota besar itu. Gabriel Maleka, adalah seorang Dokter Jiwa yang bekerja disebuah Rumah Sakit Jiwa. Beliau adalah seorang Dokter dengan Satu Istri. Satu orang Puteri, dan Satu orang Putera. Puteri pertama Gabriel Maleka, adalah Adeline Maleka. Seorang Gadis yang duduk dibangku SMP kelas Satu. Dan Putera Gabriel Maleka, adalah Rio Maleka. Yang baru berusia Enam Tahun Lantas bagaimana kisah selanjutnya? Rentetan peristiwa apa saja yang terjadi, semenjak Keluarga Maleka menempati Sebuah rumah di Kawasan Elite tersebut? Ada apa dengan masa lalu Isti Prananta, Istri dari Gabriel Maleka? Apakah ada hubungannya rumah itu dengan keluarga Maleka? Lalu, siapa Gadis yang terkurung di rumah mewah seberang jalan itu? ............
Misteri Desa Angker ✓ (Tahap Revisi) by riismawty24
riismawty24
  • WpView
    Reads 350,631
  • WpVote
    Votes 15,735
  • WpPart
    Parts 40
Rendy, Rio, Fathur, Adit, Tiara, Larissa, Agatha dan Dina. 8 sahabat yang memutuskan untuk pergi berlibur ke pantai. Namun menjadi kacau karena bertemu dengan sosok wanita berbaju pengantin. Dan tidak hanya itu, dua diantara mereka pun tiba-tiba menghilang. Mau tak mau mereka harus mencarinya dan menyelesaikan misteri di desa tersebut. Bagaimana cara mereka menemukan sahabat mereka? Dan bagaimana kisah perjuangan mereka dalam menghadapi misteri di desa tersebut? Baca sampai habis yaa.. semoga menyenangkan ... Notes : Cerita singkat yang berisi beberapa part saja! Happy reading🤗
Berhaji Dengan Uang Pesugihan by Ramdan_Nahdi
Ramdan_Nahdi
  • WpView
    Reads 278,053
  • WpVote
    Votes 21,740
  • WpPart
    Parts 23
Malapetaka pun terjadi, ketika suamiku pergi haji dengan uang pesugihan. Teror demi teror pun datang, hingga mengancam nyawa. Apa yang harus kulakukan untuk menyelamatkan keluargaku?
SANTET (TERBIT) by FinaFH_Orysa
FinaFH_Orysa
  • WpView
    Reads 31,085
  • WpVote
    Votes 1,393
  • WpPart
    Parts 17
Bukankah sebuah penolakan adalah hal biasa? Bagaimana jika karena penolakan itu menjadikan orang sakit hati dan membalas lebih kejam? Seperti Damar, akibat penolakan Wulan, membuat laki-laki 27 tahun itu marah dan sakit hati, ia merasa harga dirinya terinjak-injak. Sebuah 'hadiah' Damar kirimkan untuk Wulan, hadiah apakah itu? Bagaimana kelanjutan kisah mereka? Temukan jawabannya di dalam cerita "Santet" Rate 18+
PITUNG DINO [complete] by embekganteng
embekganteng
  • WpView
    Reads 243,589
  • WpVote
    Votes 20,935
  • WpPart
    Parts 27
[Horor - umum] Story #2 Mendengar kabar bahwa terjadi sesuatu pada ibunya di desa, Yudis mengajak Kanaya, sang istri dan bayinya yang baru berusia tiga bulan untuk pulang ke kampung halamannya. Beberapa hari kemudian ibunya justru meninggal dunia. Sejak meninggalnya sang ibu, berturut- turut Naya kerap kali mengalami gangguan- gangguan aneh. Gangguan yang perlahan mengarah kepada bayi mereka. Tujuh hari berada di rumah itu, akan menjadi pengalaman tak terlupakan bagi Yudis ++SAY NO TO PLAGIARISM!!!++ *kisah ini 100% fiktif. Nama tempat dan tokoh memang di ambil dari sekitar penulis agar terasa lebih nyata. **JANGAN LUPA VOTE dan COMMENT ***Cek profil saya untuk cerita yang lain [30 Jan 22 - #1 hantu] [#1 teror]
MATI (Tamat)  by DarahIblis
DarahIblis
  • WpView
    Reads 28,418
  • WpVote
    Votes 2,423
  • WpPart
    Parts 18
Sheila mendapat mimpi buruk tentang kematiannya dan ke 5 temannya sebelum melakukan perjalanan liburan keluar kota. Sheila tidak menduga mimpi itu akan jadi nyata. Tapi Sheila dan beberapa temannya berhasil selamat dari kejadian itu. Setelah kejadian itu berlalu, satu persatu dari mereka "MATI" dengan cara yang sangat tidak wajar. Rudi (teman Sheila) meyakini bahwa itu adalah sebuah Takdir yang sedang memburu mereka. Tapi Sheila yakin pasti ada suatu alasan kenapa dia diberi kemampuan seperti itu secara tiba-tiba. Selamat membaca 😉
Jadi Kuyang (Sudah Terbit)  by YenieIria
YenieIria
  • WpView
    Reads 157,382
  • WpVote
    Votes 8,563
  • WpPart
    Parts 17
Menjadi cantik dan awet muda merupakan impian setiap wanita. Tapi, jika melewati jalan yang salah apa masih bisa di benarkan? Edi membuat istrinya terobsesi dengan kecantikan dan awet muda. Namun, Mayang sang istri tak tahu bahwa itu hanya taktik Edi agar ia Jadi Kuyang. ⚠️ Cerita ini Hanya Fisksi. Isi konten benar-benar hanya karangan penulis. Tinggalkan jejak dengan tap ⭐ di tiap part ya ✌