ar_um05
Start : 23/10/2020
End/Finished : 20/12/2020
Cover : by @izaa___
Story : by @andira_i
Editor : by @izaa___
Tentang bagaimana cara mereka menghormati perbedaan, menghargai setiap waktu, saling berbagi pikiran, apapun itu mereka lewati bersama-sama karena mereka memang saling membutuhkan.
Rasa itu pun muncul lalu tumbuh semakin besar, namun terdapat penghalang yang bisa dibilang sulit, bisakah mereka melewatinya?
Mencintainya? apakah boleh?
Hingga ada seseorang yang ingin sekali mengambil kebahagiaan mereka tersebut, siapa dan mengapa?
Melewati masa sulit bukan hal mudah, semua orang juga tahu itu
Tapi mereka yakin Tuhan tahu apa yang terbaik untuk mereka.