YunhaNha's Reading List
1 story
Queen of Games by Oktyas27
Oktyas27
  • WpView
    Reads 12,830
  • WpVote
    Votes 1,148
  • WpPart
    Parts 24
Shaenyra terlahir dengan dunia di genggamannya. Banyak orang berpikir, segala yang ia inginkan akan didapatkan semudah mengedipkan mata. Well, sebenarnya tidak salah. Namun, tanpa banyak orang tahu, ada satu hal yang Shaenyra tidak dapatkan sebagai pewaris wanita pertama Valerie Empire. Menikahi sang pujaan hati. Tentu saja, sebagai penerus keluarga terkaya dan tertua di dunia, Shaenyra tidak akan bisa menikahi pamannya sendiri, karena hal itu akan menempatkan keluarganya dalam skandal besar. Start: 9 Maret 2025 Fin: