UmudamiaUmudamia's Reading List
1 story
Bidadari dengan Sayap Patah by KusumaCantik
KusumaCantik
  • WpView
    Reads 475,181
  • WpVote
    Votes 14,726
  • WpPart
    Parts 25
Aku, Moreno Alvaro Ardiansyah. Demi Kayla aku dipaksa menikah dengannya, dengan alasan bahwa cinta akan datang seiring waktu dalam kebersamaan. Dia ... sama sekali bukan kriteriaku, bergamis, sopan dan pemalu. Wanita itu sangat lugu. Sama sekali tak menarik di mataku. Menurutku, jika tak ada gelenyer rasa walau seribu tahun bersama pun, tak kan terjadi apa-apa. Shit! sudah semestinya ungkapan ala cinta karena biasa itu dimusnahkan dari kamus cinta. Menyesatkan!