Slave2Queens
- Leituras 12,637
- Votos 53
- Capítulos 17
Ketika cinta berubah arah, dan janji tak lagi bermakna, aku hanya bisa menyaksikan dari balik bayang-saat kau memilih dia, meski masih bersamaku. Ini adalah kisah tentang cinta yang pincang, tentang menjadi penonton dalam hubungan sendiri. Tentang luka yang tak berteriak, tapi menganga dalam diam. Aku bukan tak tahu, aku hanya terlalu mencintaimu hingga rela menjadi yang tersisih... di balik pilihanmu yang diam-diam membunuhku perlahan.