suka
2 stories
Date Me Anyway por killmill77
killmill77
  • WpView
    LECTURAS 1,785,968
  • WpVote
    Votos 176,806
  • WpPart
    Partes 73
Lala mengenal Libra sebagai gitaris band kampus sekaligus kakak tingkatnya yang tampan dan terkenal, serta memiliki banyak penggemar. Kemudian, teman-temannya bilang kalau Libra menyukai Lala dan sering memerhatikannya diam-diam. Berkenaan dengan hal itu, Lala pun merasa dirinya juga menyukai Libra. Didukung oleh teman-temannya untuk menyatakan perasaan, Lala akhirnya benar-benar mengajak Libra berpacaran. *** Libra tak menyukai Lala. Kenal pun tidak. Namun ia kesal karena Lala terlalu mudah dibodohi, dan makin marah saat orang-orang yang membodohi Lala malah menyeret Libra ke dalam rencana mereka. Saat Lala dijebak untuk menyatakan cinta padanya di depan umum, Libra memilih menyelamatkannya dengan menerima gadis itu. Meski, lelaki itu menyesal setengah mati setelahnya. Selain Lala bukanlah tipenya, segala rencana berkencan yang Lala susun membuat Libra pusing tujuh keliling. Baiklah, Libra akan bertahan sebulan. Dia akan mencari cara supaya Lala memutuskannya dan Libra bisa kembali ke kehidupannya yang tenang.
Hello Shitty (COMPLETED) por liaraaudrina
liaraaudrina
  • WpView
    LECTURAS 1,900,116
  • WpVote
    Votos 137,012
  • WpPart
    Partes 62
Di antara banyaknya teman setongkrongan Kakaknya, kenapa harus Brian yang naksir Alit? Masalahnya, selain wajahnya yang ganteng dan terlahir dari keluarga tajir melintir, Brian enggak punya kelebihan lain yang sesuai dengan kriteria Alit. Bahkan sepertinya semua hal buruk yang ada di dunia ini sudah pernah pria itu lakukan. Bintang-yang mengaku sebagai sohibnya Brian-pun enggak bisa menghitung berapa banyak mantan Brian. Barangkali, setengah dari populasi mahasiswi di Yogyakarta sudah menjadi korban dari kebrengsekan pria itu. Tentu Alit menolak seluruh usaha Brian mendekatinya. Di umurnya yang sedang memasuki fase quarter life crisis, Alit enggak mau membuat kepalanya makin stres karena berurusan dengan orang gila. Namun, bagaimana caranya menghindar dari usaha Brian yang enggak ada habisnya itu? *** Tentang kompetisi: Mengalahkan dan Dikalahkan. Alit selalu bertanya-tanya, dengan kepercayaan diri sebesar itu, siapa yang bisa mengalahkan Brian? Butuh waktu setahun, sampai akhirnya pertanyaan Alit menemukan jawabannya. Start: 20 Oktober 2023 End: 25 November 2024