..
3 stories
Kapan Resign? by viallynn
viallynn
  • WpView
    Reads 1,740,245
  • WpVote
    Votes 167,782
  • WpPart
    Parts 61
Kehidupan Kayshila Diatmika berubah ketika dia bertemu dengan Wiratama Arthawongso, pengganti atasannya yang tengah cuti melahirkan selama tiga bulan. Pekerjaan yang selama ini berjalan aman mendadak berubah menjadi proyek penyiksaan. Namun sebagai tulang punggung keluarga Shila harus mampu bertahan. Berbeda dengan Wira yang selalu menyudutkan dengan pertanyaan "Kapan Resign?" "Jadi, kapan kamu resign?" "Pak, kerja saya sudah benar, selesai tepat waktu juga. Saya kurang apa lagi?" "Kurang akhlak." *** 22-Maret-2025 Viallynn
Pretty in Sin by janesatherin
janesatherin
  • WpView
    Reads 7,374,879
  • WpVote
    Votes 553,291
  • WpPart
    Parts 39
Pernikahan ini sementara, pernikahan ini rahasia, pernikahan ini tidak didasari cinta. Pria penuh intimidasi itu memberi penekanan berulang tentang hubungan keduanya, mengingatkan sang istri akan posisi yang tengah diduduki kini. Tidak ada kontak fisik, tidak ada anak, dan segalanya hanya sebatas kontrak. Itu merupakan syarat mutlak yang diajukan Malika sebagai pengantin pengganti. Ia menyerahkan diri sebagai jaminan atas kaburnya pengantin asli yang entah kapan akan kembali. *** 19+ Pretty In Sin, Jane Sa Therin.
SERA by byfiees
byfiees
  • WpView
    Reads 5,253,544
  • WpVote
    Votes 104,472
  • WpPart
    Parts 99
Sera Abigail, menjual tubuhnya demi bertahan hidup pada pria-pria yang haus pelarian. Hingga takdir membawanya pada seseorang yang salah, ayah dari sahabatnya sendiri. Seorang pria dengan kehidupan sempurna, mapan, berwibawa, dan sudah berkeluarga. Di balik hubungan terlarang yang mulai menjeratnya, Sera menyimpan satu tujuan lain, mengungkap kebenaran tentang kematian ibunya. Akankah Sera terus tenggelam dalam hubungan terlarang atau melepaskan perlindungan semu yang selama ini ia genggam? PERINGATAN! CERITA INI KHUSUS UNTUK 21+