☆☆☆☆☆
7 stories
Menggapai Cinta Sang Gus [END] by nsfitri_
nsfitri_
  • WpView
    Reads 284,340
  • WpVote
    Votes 19,666
  • WpPart
    Parts 48
Jika laki - laki yang baik untuk wanita yang baik, boleh tidak jika dirinya yang jauh dari kata baik ini mendapatkan seorang laki - laki yang baik nan sholeh? Annansya Aira. Gadis cantik yang harus masuk pada tempat dimana orang - orang menyebutnya sebagai penjara suci. Pertemuan nya dengan seorang laki - laki di Pesantren membuatnya tertarik untuk mendapatkan hati sang laki - laki tersebut. Awalnya Aira kira dia hanya santri biasa. Lambat laun dirinya tau bahwa laki - laki itu adalah, Gus! Bagaimana cara Aira menggapai cinta sang Gus? Dan, Mampukah Aira mengambil hatinya?
Kavian untuk Viona [TAMAT] by Refannyputrii
Refannyputrii
  • WpView
    Reads 1,597,102
  • WpVote
    Votes 144,788
  • WpPart
    Parts 65
⛔ WARNING! CERITA INI MEMBUAT KALIAN TERTAWA HINGGA RAHANG SAKIT, DAN BAPER TAK TERTOLONG!❤ Viona Adrenallina, spesies manusia yang tidak suka dibantah, berteman dengan dunia nakal. Motto hidup Viona : "Tobat bisa nanti, yang penting hepi aja dulu." Melihat gaya Viona yang sangat memprihatinkan, Orang tua Viona menjodohkan anaknya dengan Kavian Derello, Pemuda muslim taat beragama. Bagaimana pernikahan mereka? Inilah kisah bagaimana seorang Badgirl keras kepala dengan Pemuda alim. Siap ikut kisah mereka? Hayu meluncur!❤ # 1 IN MENIKAH MUDA [21/05/2020] # 1 IN RICHMAN [21/06/2020] # 1 ALIM [25/07/2020] ⛔ Dan, untuk para plagiat diharapkan menjauh! Ingat, membuat cerita dengan hasil sendiri lebih puas dan membanggakan ya, say. Start : 5 April 2020. End : 4 Juni 2021.
Senja Assyifa [COMPLETED] by Fauziyahk
Fauziyahk
  • WpView
    Reads 1,971,782
  • WpVote
    Votes 197,075
  • WpPart
    Parts 57
"Boleh minta alamat rumahmu?" "Untuk apa?" ketus Syifa. "Ketemu Ayah kamu," "Ada urusan dengan Ayahku?" tanya Syifa. "Iya." jawab Lelaki itu. "Urusan apa?" "Untuk melamar kamu." Deg! Shofia Assyifa Zafran. Gadis yang suka membully salah satu siswi pandai dan pendiam sekelas bersama dua orang sahabatnya. Hingga gelombang datang melanda keluarganya menjadikan hidup Syifa berbalik 180 derajat. Badai berlalu menerpa keluarganya sampai Ia sadar bahwa hidupnya sangat jauh dengan Sang Pencipta. Cobaan, Ujian hingga ditinggal sahabatnya menjadikan ia memutuskan untuk berhijrah di jalan Allah dan berteman dengan seseorang yang pernah Ia bully. Tidak sampai disana saja, Syifa jatuh cinta pada seseorang kakak kelas di Kampus yang tidak berakhir bahagia, justru kandas ditengah jalan. Jodoh memang tiada yang tau. Musuh SMA Syifa justru menjadi kekasih halalnya lewat pertemuan singkat yang tidak disangka-sangka. Bagaimana kelanjutan cerita Syifa?
ALAÏA by radexn
radexn
  • WpView
    Reads 23,247,213
  • WpVote
    Votes 2,328,153
  • WpPart
    Parts 78
[available on offline/online bookstores; gramedia, shopee, etc.] ━━━━━━━━━━━━━━━━━━━━ ❝ Dia pergi, membawa dan meninggalkan banyak kesalahan yang seharusnya tidak pernah ada. ❞ - 𝐀 𝐋 𝐀 𝐈̈ 𝐀 - 𝑟𝑎𝑑𝑒𝑥𝑛, 𝟤𝟢𝟢𝟦𝟤𝟢 Fantasy - Romance - Comedy ⚠️WARNING: story contains sex scenes, violence, harsh words. [HIGHEST RANK IN 2020-2023] #1 - mermaid #1 - langit #1 - sea #1 - siren #1 - ocean #1 - adorable #1 - love #1 - girl #1 - boy #1 - hurt #1 - radexn #1 - ragas #1 - badboy #1 - funny #1 - relationship #2 - innocent #2 - friendship
ABOUT HEART [ End ] by AtikaFee
AtikaFee
  • WpView
    Reads 2,388,929
  • WpVote
    Votes 142,342
  • WpPart
    Parts 51
SQUEL » Mushaf Cinta Dari-Nya (Tamat) *** Hanindiya Puspita, seorang gadis berusia 24 tahun harus menanggung ujian kehidupan yang seolah selalu mempermainkannya. Ia sudah menjadi yatim piatu di usianya yang berumur 17 tahun. Kedua orang tuanya meninggal akibat kecelakaan. Saat itu masalah selalu saja menerpanya. Puncaknya ketika gadis itu harus menjadi pengantin pengganti sahabatnya yang meninggal akibat kecelakaan. Belum lagi sikap Arya-calon suami sahabatnya yang nantinya akan menjadi calon suaminya-begitu dingin. Mampukah Hanin bertahan? Ataukah justru takdir terus mempermainkannya? Silakan baca ceritanya dan nantikan setiap chapternya. ~~~ Publish : 31 Agustus 2019 End : 23 Mei 2020 ~~~ ⚠⚠DILARANG MENCOPY, MEMPERBANYAK, MENYALIN KARYA INI⚠⚠ 📌📌NO PLAGIAT📌📌 ➡Hasilkan karya sendiri dengan pemikiran sendiri ❗❗❗❗❗ ~•~ Rank : #02 Spiritual ~ 17-08-20 #02 Kisah ~ 17-08-20 #01 Religi ~ 17-08-20 #01 Religi ~ 16-08-20 #01 Pernikahan ~ 07-08-20 #01 Religi ~ 07-08-20 #01 Dingin ~ 06-08-20 #01 Spiritual ~ 03-08-20 #01 Marriage ~ 03-08-20 #02 Kisah ~ 03-08-20 #02 Spiritual ~ 02-08-20 #03 Spiritual ~ 01-08-20 #02 Spiritual ~ 30-07-20 #02 Kisah ~ 26-06-21 #02 Kisah ~ 27-06-21 Copyright © 2019 by AtikaFee
Ayo Putus by AnandaRyu
AnandaRyu
  • WpView
    Reads 17,834,455
  • WpVote
    Votes 1,616,219
  • WpPart
    Parts 37
SUDAH TERBIT TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN TBO [Sebelum baca follow akun ini dulu biar lebih enak, bro. Terima kasih] _______________________________________________________ SELATAN AZADA DIRGANTARA Panggilan : Selatan Hobi : Godain, modusin, dan bucinin Alma Skill : Bikin cewek baper. Pacarin selama tiga hari. Tinggalin Status : Sebentar lagi putus Buat gue, cewek itu ... Mahkluk yang baperan. Gampang banget dibuat jatuh cinta. Gampang juga buat ditinggalin. Dan, tiga hari adalah waktu yang cukup buat pa-ca-ran, habis itu, pu-tu-sin. ALMA AMRILIAZZIA Panggilan : Alma. Selatan namain gue dikontaknya 'Alm' Hobi : Bergerak, bernapas, minum yoghurt, main basket, tersakiti oleh Selatan Skill : Bikin orang gemes tanpa usaha Status : Belum mau kawin Gue adalah siswi baru di sekolah. Belum pernah pacaran sama sekali. Tapi, gue punya satu sahabat cowok yang super baik, namanya Bryan. Dan satu sahabat cewek, namanya Luna. Kenapa dulu gue nggak mau pacaran, karena belum ketemu yang asyik aja. Hingga akhirnya ... Pandangan gue sama cowok berubah ketika ketemu Selatan. Sayangnya, kata satu sekolahan, dia playboy. Jadi, gimana? Jadiin atau nggak? _______________________________________________________ All picture ©Pinterest TW: Harsh words, etc. P. S. Sebagian jokes saya terinspirasi dari Twitter.
SanuLora by zerry_izka
zerry_izka
  • WpView
    Reads 369,026
  • WpVote
    Votes 27,990
  • WpPart
    Parts 74
[CERITA KE 2] Follow biar Teman bisa baca semua chapter🤗 💞 kategori : baper somvlak Kepincut Gelora, gadis berhijab yang sudah sangat lama menginginkan bisa masuk ke dunia para cogan dan menjadi satu-satunya rebutan. Lora, begitu orang-orang hidup memanggilnya, setamat SMA memutuskan untuk masuk jurusan teknik, terserah teknik apa, yang penting teknik. Karena menurutnya disana ada banyak manusia-manusia tamvan berkeliaran. Maklum, yang ia tahu tentang teknik adalah... itu jurusan para cowok. Mimpinya kesampaian, Lora berhasil jadi mahasiswi teknik sipil di universitas negri di Jakarta. Tapi... setelah masuk, anggapannya tentang jurusan teknik adalah surganya cowok tamvan luntur seketika. Penyesalan demi penyesalan muncul menghantuinya, dan hal itu semakin dipersulit dengan kehadiran Muhammad Ikhsanul Ibram, senior yang senang membuat Lora menderita secara mental. Yang tak lain dan tak bukan, si senior adalah Putra Mahkota salah satu pesantren ternama. Dan sebuah keadaan memaksa Lora untuk menjadi nyonya pesantren. Hidup menjalani pernikahan bersama Ikhsan sambil kucing2an di kampus. Bagaimana perjalanan hidup mereka? Benarkah Ikhsan mampu mengubur mimpi2 Lora untuk menjadi rebutan cowok kampus? Bisakah mereka saling ikhlas dan menerima satu sama lain? Start : 13 Oktober 2020 Finish : 29 Maret 2021