🌌 hm 🌌
22 stories
After I Die by darevestevn
darevestevn
  • WpView
    Reads 111,738
  • WpVote
    Votes 17,296
  • WpPart
    Parts 32
[MYSTERY; THRILLER • END] Suatu pagi di akhir musim dingin, Avaline Ives tewas dalam sebuah kecelakaan. Itu terjadi tepat setelah dirinya mengundurkan diri dari komunitas liar para detektif. Para penyidik menduga kecelakaannya disengaja, akan tetapi petunjuk yang ada sangatlah sedikit. Laskar Detektif menjadi satu-satunya tersangka, dan para anggota mulai memperlihatkan sikap asli mereka. Di sisi lain, Avery Sellden, teman dekat Avaline, dikabarkan menghilang pada waktu yang sama. Teori mengatakan hal ini ada kaitannya dengan kematian Avaline Ives. Beruntungnya, Avaline diberi kesempatan untuk hidup sekali lagi sebagai ruh tak kasat mata. Dia harus mencari tahu kedok di balik semua kejadian aneh ini dalam waktu 40 hari. Kemudian Serro muncul, cowok yang ditaksirnya diam-diam, mengaku bisa melihat ruh dan bersedia membantu. Namun, dia juga termasuk anggota Laskar Detektif yang dicurigai.
Great Agent and Genius Girl ✔ by RahmaE27
RahmaE27
  • WpView
    Reads 726,286
  • WpVote
    Votes 38,206
  • WpPart
    Parts 50
"Maafkan aku." Cicit Fina dengan suara yang hampir menghilang. "Plakk.. seharusnya aku tidak mempercayakannya pada gadis kecil sepertimu." Setidaknya Kelly tidak menyebutnya jalang. Ini lebih baik. Wajahnya kini terasa panas. Lebih tepatnya tubuhnya kini panas dingin. "Apa yang kau lakukan sampai dia dalam bahaya begitu?" Kelly mendorong tubuh lemah Fina sampai jatuh jika saja Alby tak menangkapnya. "Hentikan. Apa kau tidak berlebihan?" Bentak Alby membuat Kelly terdiam. Ia tidak menyangka Alby yang ramah akan marah begini. Plak.. Fina menepis tangan Alby yang hinggap di bahunya kasar. Ia kembali berdiri dan mengahadapi kemarahan Kelly. "Sekali lagi maafkan aku. Jika saja aku tidah ceroboh maka Rosse tidak akan seperti ini." Bungkuk Fina meminta pengampunan beribu kali. Kali ini Kelly tak berkata apapun. Ia hanya diam dan kembali duduk disamping adiknya. "Fina.. kita keringkan dirimu lebih dulu." Pinta Alby mendekat tapi Fina justru semakin menjauh. "Jangan pedulikan aku." Tepis Fina pada tangan hangat itu. "Fina..!!" Teriakan Alby memekakkan telinga Fina. Ia tak menyangka Alby akan meninggikan suaranya. Buram.. entah karena bentakan Alby atau apa.. pandangan Fina perlahan sirna. Rasa dingin mendadak memenuhi tubuhnya. Dan tanpa peringatan ia limbung dan terjatuh ke lantai yang dingin, menambah daftar penderitaan dalam hidupnya. "Fina..!!" Panggilan itu memberikan secercah kesadaran pada Fina. Samar ia menatap siapa sang pemilik suara berat itu dan meraih rahang kokoh miliknya. "Niel.." ucap Fina lirih sebelum kegelapan kembali menjemput kesadarannya.
Drop Dead Beautiful by queenrexx
queenrexx
  • WpView
    Reads 65,590
  • WpVote
    Votes 8,684
  • WpPart
    Parts 14
cute cover by @BYBcool *** Kaburnya para remaja yang tergabung dalam keluarga besar Leeds di malam pemilihan peserta tradisi membuat sang nenek marah, dan amarah beliau berimbas paling dahsyat ke kakak beradik Leeds selaku satu-satunya remaja yang tidak ikut kabur. Meski usia keduanya belum legal untuk menjalani tradisi, mereka harus tetap melakukannya demi mempertahankan rahasia sakral keluarga Leeds sekaligus membereskan beragam kasus mistis di Pennsylvania. "Pokoknya ini semua salah nenek moyang." -Alyster Leeds.
Last Days Of Earth [discontinued] by ReinaKougami
ReinaKougami
  • WpView
    Reads 92,791
  • WpVote
    Votes 8,665
  • WpPart
    Parts 34
Hari - hari terakhir di muka bumi. Apa yang akan kalian lakukan ? Bertahan hiduplah. [THIS WHOLE STORY IS MINE. PLAGIARISM IS STRONGLY PROHIBITED]
Little Agent by MiracleLynx
MiracleLynx
  • WpView
    Reads 2,138,498
  • WpVote
    Votes 224,853
  • WpPart
    Parts 74
Berawal dari ayahku yang memasukkan ku ke sekolah khusus yang mengajarkan murid nya untuk menjadi seorang agent. Mendapatkan misi pertamaku yang tergolong ringan. Sampai suatu saat krisis melanda karena sebuah organisasi gelap melancarkan aksi Bioterorisme. Bahkan agent amatir sepertiku pun dikerahkan dalam mengatasi hal berat seperti ini, entah ini akan menjadi misi terakhirku di umur yang masih 15 tahun atau menjadi awal yang baru.
Journey To The Airport by MrsChal
MrsChal
  • WpView
    Reads 182,163
  • WpVote
    Votes 20,926
  • WpPart
    Parts 20
Semuanya berlalu seperti biasa. Langit biru, mentari yang indah, semilir angin yang menyejukan, nyanyian burung gereja, semua nampak indah di pagi itu. Tetapi, semuanya terasa terbalik begitu bencana itu terjadi. Segalanya terasa mencekam, tak ada lagi kesempatan untukku bernafas lagi. Tak ada lagi. #76 (141117) #53 (090218) #27 (190318)
TS[2] : SHADOW by icha_was_here
icha_was_here
  • WpView
    Reads 53,244
  • WpVote
    Votes 7,431
  • WpPart
    Parts 24
Time Series [2] : SHADOW He's not a vampire, not a night ghost. Just a Shadow. ••• RAYREBLUE Present ; SHADOW A Paranormal-Thriller Story. Copyright @April 2017
TS[1] : 13 DAYS by icha_was_here
icha_was_here
  • WpView
    Reads 165,622
  • WpVote
    Votes 19,377
  • WpPart
    Parts 24
Time Series [1] : 13 DAYS [PRIVATE HANYA UNTUK FOLLOWERS] Tiga belas hari terkurung di hutan. Tiga belas hari terburuk sepanjang hidupku. Tiga belas hari yang merenggut seluruh rombongan kelas dua belas. "Apapun yang terjadi, larilah. " "We already died." "We were left." ••• RAY-REBLUE PRESENT ; 13 DAYS The Adventure-Thriller Story Copyright @February 2017
211 [BOOK ONE OF 211 SERIES] by icha_was_here
icha_was_here
  • WpView
    Reads 271,858
  • WpVote
    Votes 34,301
  • WpPart
    Parts 47
Beberapa chapter di private untuk menghindari plagiarisme. *Cerita masih dalam tahap revisi. ••• Hanya ada dua pilihan. kalian ingin tetap melanjutkan misi ini, atau berhenti dan membiarkan area itu jadi misteri ? -The X Team- ••• RAY-REBLUE PRESENT ; 211 [BOOK 1 OF 211 SERIES] Copyright @2015
Palung Mariana (2) | TERSEDIA DI GRAMEDIA by sugarrrrr_
sugarrrrr_
  • WpView
    Reads 983,132
  • WpVote
    Votes 101,841
  • WpPart
    Parts 42
Diterbitkan oleh Erye Art, 2020 [𝗦𝗲𝗿𝗶 𝗸𝗲𝗱𝘂𝗮 '𝗡𝗔𝗦𝗔'] Ketika NASA tengah sibuk dengan misi penyelamatan salah satu astronot mereka di luar Bumi, di sisi lain NOAA tengah sibuk menangani sesuatu yang berada di planet mereka sendiri. MARIANA TRENCH Cerita scifi yang mengedukasi mengenai ilmu kebumian : Oseanografi. BACA NASA dulu biar paham👌🏻✌🏻 Start : 3 desember 2018 #1 in fiksi ilmiah, November 2019. #2 in Science fiction, November 2019.