cintaaamaniez's Reading List
9 stories
Secret Mission [Completed] by aprilianatd
aprilianatd
  • WpView
    Reads 1,187,941
  • WpVote
    Votes 110,269
  • WpPart
    Parts 37
Anya, seorang mahasiswi biasa yang sedang kepepet butuh uang jajan tambahan. Akhirnya, ia menerima tawaran seorang Kakek yang baru dikenalnya untuk membantu cucunya berubah. Tentu saja dengan janji Kakek tersebut akan membayarnya. Tapi, kenapa cucu yang dimaksud tidak seperti yang ada dibayangan Anya? Lalu, mampukah Anya melakukan tugasnya tersebut? Highest Rank #1 Chicklit #1 Trauma #1 Agegap #1 Cuek #1 Couple #1 Happyending #2 Romance #2 Masalalu #3 Love #3 End #3 Completed #5 Cinta [Bisa dibaca lengkap di Karyakarsa: Aprilianatd]
Lubang [Completed] by aprilianatd
aprilianatd
  • WpView
    Reads 3,059,612
  • WpVote
    Votes 280,435
  • WpPart
    Parts 39
Sabrina Elvina Kirana, tanpa sengaja bertemu kembali dengan seseorang dari masa lalunya. Seseorang yang pernah membuatnya bahagia dan hancur secara bersamaan. Seseorang yang ingin ia lupakan, tapi ternyata tidak bisa. Highest Rank #1 Cerai #1 Rujuk #1 Penyesalan #1 Perjuangan #1 Divorce #1 Mantan #1 Happyending #1 Completed #1 Hurt #1 Cinta #1 Married #1 Love #1 Chicklit #1 Anak #1 Menikah #2 End #3 Couple #8 Romance [Bisa dibaca lengkap di Karyakarsa: Aprilianatd]
𝐅𝐈𝐆𝐔𝐑𝐀𝐍  by auzaesthetic
auzaesthetic
  • WpView
    Reads 97,478
  • WpVote
    Votes 3,493
  • WpPart
    Parts 42
🄹🄰🄽🄶🄰🄽 🄹🄰🄳🄸 🄿🄻🄰🄶🄸🄰🅃 FIGURAN _________________________________________ Sebut saja Zay, seorang gadis sederhana yang hanya menjadi tokoh figuran dalam setiap cerita orang, dia hanya mengambil peran tidak penting dan menurutnya kehadiran dirinya sangat membebani banyak orang. Tapi siapa sangka takdir mempertemukan seorang figuran dengan pemeran utama yang membuat mereka terjebak dalam keadaan yang sama? _________________________________________ ©copyright2022 by.falyzaandria Picture cover from pinterest, editing by.fikrnfa_ Start : 28 Februari 2022 Revisi : 27 Maret 2024 Finish : 24 April 2024
Binar Rembulan~Transmigrasi (TERBIT) by Arrinda_sell
Arrinda_sell
  • WpView
    Reads 7,715,266
  • WpVote
    Votes 745,146
  • WpPart
    Parts 64
(PART MASIH LENGKAP) Bulan. Tidak sesuai namanya yang menggambarkan keindahan. Nyatanya kehidupan Bulan jauh dari kata itu. Selalu mendapat kekerasan fisik dari ayahnya membuat Bulan jadi enggan untuk hidup. Bermula dari sang ayah yang menyiksanya hingga berujung kepalanya bocor, Bulan jatuh tak sadarkan diri. Namun kejutan lain datang ketika ia membuka mata. Bukan Rumah Sakit atau alam baka, Bulan malah mengalami kejadian yang menurutnya sangat di luar nalar manusia. Ia bertransmigrasi ke dalam sebuah cerita yang sedang hangat-hangatnya dibicarakan. Binar Rembulan. Adalah tokoh pendukung dalam cerita Possesive Ernest. Tokoh yang Bulan masuki sekarang. Demi menjaga agar alur tidak melenceng, Bulan harus berperan sebagai Binar Rembulan yang terkenal BUCIN setengah mampus kepada Ernest-pacar satu minggunya. 💫💫💫 "Eh, Pacarnya aku udah bangun. Nih, aku bawain bekal khusus buat Pacar lope-lope," "Tadaaa! Ayam rica-rica dengan bumbu kasih sayang yang meresap di setiap dagingnya ala Binar Rembulan. Dijamin hari Pacar akan berwarna seperti 7 pelangi setelah mencicipi bekal buatan Binar." 💫💫💫 "Hadiah ulang tahun pacar adalah...." Binar sengaja menggantungkan kalimatnya dengan maksud agar membuat Ernest penasaran. "Kita putus!!! Yeayy!!! Seneng gak seneng gak? Seneng dongkkk." 👉note👈 Mungkin akan terdapat beberapa dialog atau bahasa yang bercampur baku dan non baku. Mianhae kalo kalian merasa tidak nyaman. Rank: #1 [fantasi] #1 [dunia novel] #1 [klasik] #1 [fiksisejarah] #1 [cerita pendek] #1 [sma] #1 [fantasy] #1 [isekai] #1 [teenfiction] #1 [getaran] #1 [fiksi] #1 [komedi] #1 [obsesi] #1 [posesif] #1 [laga] #1 [getaran] #1 [aksi] #1 [petualangan] #1 [acak]
Tulisan Sastra✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 16,141,158
  • WpVote
    Votes 1,771,072
  • WpPart
    Parts 31
[SUDAH TERBIT] "Sahara, hidup itu perihal menyambut dan kehilangan. Kamu tahu lagu Sampai Jumpa-nya Endank Soekamti, kan? ya kira-kira begitu lah. Tapi kamu tahu alasan kenapa manusia punya perasaan? sebab itu adalah satu-satunya cara kamu mengingat dengan kesan yang tak habis-habis. Jadi jangan terlalu sedih jika menemukan kehilangan-kehilangan lainnya. Sedihlah seperlunya, lalu ingat bahwa sebenarnya kamu tidak benar-benar kehilangan. Sesuatu itu abadi dalam kenang yang kamu bawa dalam perasaanmu. Sampai sini paham, kan?" "Sastra, kamu lupa tentang satu hal. Semakin singkat suatu cerita, semakin dalam luka yang tertoreh. Kehilangan memang akan terus terjadi. Tapi kalau boleh aku memilih, aku belum siap kehilangan kamu." Catatan: baca cerita ini di rumah aja, jangan ditempat umum. Demi keselamatan kita bersama. Terima kasih. Copyright© Tenderlova, 2020 LovRinz Publishing Hak cipta dilindungi undang-undang.
TITIK TERENDAH  by PenieJingga02
PenieJingga02
  • WpView
    Reads 3,083,356
  • WpVote
    Votes 415,429
  • WpPart
    Parts 46
Aku menangis, Kalian tertawa. Aku kesakitan, Kalian masih tetap tertawa. Apa jika aku mati, kalian masih tetap akan mentertawakanku? _____________ Semua orang pasti pernah mengalami TITIK TERENDAH dalam hidupnya. Jika 'belum' maka 'akan'. Note: start: 14/8/2020 Bijaklah dalam memilih bacaan. Banyak adegan kekerasan🔥 Rank 1 in #fiksiremaja [12-12-2020] Rank 2 in #fiksiremaja [6-03-2021]
00.00 by ameysiaa
ameysiaa
  • WpView
    Reads 61,145,899
  • WpVote
    Votes 5,845,646
  • WpPart
    Parts 51
"𝚂𝚎𝚙𝚊𝚜𝚊𝚗𝚐 𝚕𝚞𝚔𝚊 𝚢𝚊𝚗𝚐 𝚋𝚎𝚛𝚊𝚔𝚑𝚒𝚛 𝚍𝚞𝚔𝚊." -𝒜𝓂𝑒𝓎𝓈𝒾𝒶𝒶, 𝟢𝟢.𝟢𝟢 "Tolong jemput gue, Ka," pinta gadis itu. "Gak bisa, gue mau jemput Nilam." Jawaban dari seberang sana. "Berarti gue boleh minta jemput Sekala?" tanya gadis itu akhirnya. "Ganjen banget! Pesen taksi kan bisa." Gadis itu memasang raut tak percaya. "... gak waras lo, Ka." •••• "Lo lebih ngebela Nilam dibanding gue yang pacar lo sendiri, Ka!?" bentak Kara. "Nilam itu lagi sakit, Kara!" Naka balas membentak gadis itu. "Iya, sakit jiwa!" tandas Kara. •••• "Naka! Lo bilang lo bakal selalu percaya ama gue!" ucap Kara memohon "Itu dulu. Minggir!" ucap Naka dingin. •••• "Bahagia terus, Kara." "Lo peduli?" •••• "Pilihan lo cuma dua." "Mati tragis." "Atau hidup tragis." -00.00 Start ➡️11 April 2021 End ➡️9 Agustus 2021
Narasi, 2021✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 4,022,316
  • WpVote
    Votes 673,626
  • WpPart
    Parts 31
[SUDAH TERBIT] BAGIAN KEDUA TULISAN SASTRA Bulan juni datang lagi. Padahal sisa-sisa juni tahun lalu belum sepenuhnya selesai. Beberapa sedih dan sesal masih tertinggal dan membekas dengan baik. Tapi setiap kali Nana mendongak dan menatap langit yang biru, ia selalu merasa, "Aku pikir setelah dia pergi, dunia akan runtuh. Tapi ternyata langit masih tinggi, burung masih terbang dan waktu masih berlalu." Tahun depan, bulan juni pasti akan datang lagi. Dan sebelum bulan itu datang lagi, Nana berharap, dia bisa menyelesaikan segala hal yang belum selesai. ©tenderlova, 2021 | Narasi, 2021
Garis Luka by khairanihasan
khairanihasan
  • WpView
    Reads 12,997,411
  • WpVote
    Votes 1,234,794
  • WpPart
    Parts 51
"Lo suka sama gue kan?" Zeta mengangguk cepat dengan matanya yang berbinar. "Mau jadi pacar gue kan?" Zeta mengangguk lagi. Agra tersenyum, senyum yang begitu Zeta suka. "Kalo lo bisa selesaikan tugas gue dalam waktu satu jam dan gue dapat nilai sempurna. Kita pacaran." Sudah lima tahun Zeta menyukai Agra. Saat kelas satu SMA gadis itu memberanikan diri mengutarakan perasaannya. Zeta tidak ditolak juga tidak diterima. Agra hanya memberi syarat-syarat yang harus Zeta lakukan agar bisa menjadi pacarnya. Salah satu syaratnya menyelesaikan tugas sekolah Agra. Sampai Zeta sadar. Agra hanya senang memanfaatkan rasa sukanya. Lalu kesalahan terbesar Agra membuat gadis itu bertekad untuk membenci Agra selamanya. -HIGHEST RANK- #6 Fiksi Remaja (19 Maret 2021) #1 Teenfiction (1 April 2021) #1 Sad (23 Maret 2021) #1 Badboy (22 Maret 2021) #1 Acak (9 April 2021) #1 Cinta (28 April 2021) #1 Fiksi (4 Agustus 2021) Khairanihasan 2021