Blackstone
3 stories
Aidan & Carmila (TAMAT) by ReaSheren
ReaSheren
  • WpView
    Reads 5,629,955
  • WpVote
    Votes 217,785
  • WpPart
    Parts 48
#3 in romance 04052017
Terjebak Cinta Aaro (TAMAT) by ReaSheren
ReaSheren
  • WpView
    Reads 965,838
  • WpVote
    Votes 102,611
  • WpPart
    Parts 64
Usia pernikahan antara pasangan pengantin muda, pastinya penuh dengan lika-liku yang terkadang menguji keutuhan rumah tangga. Itulah yang dialami oleh pasangan muda Aaro Blackstone dan Zahra Putri Fatma. Aaro Blackstone pemuda berusia tujuh belas tahun sudah harus memegang tanggung jawab penuh sebagai seorang suami atas Zahra Putri Fahma yang berusia tiga tahun lebih tua daripadanya. Rumah tangga selalu diwarnai dengan pertengkaran-pertengkaran khas pasangan pengantin baru. Dan setiap kali ribut, Zahra selalu mengucapkan kata c erai yang tentu saja ditolak mentah-mentah oleh Aaro. Mampukah mereka melewati biduk rumah tangga dengan usia yang masih bisa dibilang belia?
Frozen, Dana & Alea (TAMAT) by ReaSheren
ReaSheren
  • WpView
    Reads 165,704
  • WpVote
    Votes 24,023
  • WpPart
    Parts 25
Dana Ryan Nugraha adalah keturunan campuran dari seorang Raja Sihir terakhir yang ada di muka bumi ini dan manusia biasa. Sebagai keturunan campuran, Dana tidak mewarisi semua bakat sihir yang dimiliki oleh ayahnya. Hanya beberapa yang ia kuasai diantaranya adalah kemampuan untuk menghentikan waktu selama beberapa saat dan memindahkan ruh kehidupannya ke mana yang ia kehendaki. Namun, meski bisa memindahkan kehidupannya ke dalam tubuh lain, Dana tetap memiliki batas waktu atau tubuhnya sendiri akan rusak dan mati. Hingga suatu kali, Alea, gadis yang ia cintai mengalami kecelakaan dan kritis. Dana tak ingin kehilangan Alea hingga ia pun memindahkan kehidupannya sendiri untuk menjaga kehidupan Alea dan meninggalkan tubuhnya sendiri terlalu lama. Mampukah tubuh Dana bertahan?