YOU ARE PERFECT (REVISI)
Kisah yang mengajarkan arti kesempurnaan, belajar menghargai serta bersyukur akan titipan Tuhan untuk kita sebagai manusia biasa. Tak ada manusia yang sempurna namun tak ada pula manusia yang tak memiliki kelebihan, semua sudah terukir di helaian kertas yang mengatasnamakan takdir. Inilah kisah yang akan kalian baca...