putrytelaumbanua12's Reading List
22 stories
Dicari: Tan Malik by intanzs
intanzs
  • WpView
    Reads 425,699
  • WpVote
    Votes 27,307
  • WpPart
    Parts 37
Demi menolak tradisi perjodohan politik di keluarganya, Savita membuat keputusan nekat yaitu menikah dengan Tan Malik, jurnalis yang dikenal sering menguliti kebijakan ibunya yang merupakan orang nomor satu di negara ini. Namun, tepat sehari setelah pernikahan mereka, Tan Malik tak pernah kembali pulang. Kehilangan Tan Malik menimbulkan spekulasi liar. Mulai dari konspirasi politik hingga rumor bahwa ia sengaja dilenyapkan oleh ibu Savita demi menutupi sebuah rahasia besar. Kemana perginya Tan Malik? Apakah rumor-rumor itu benar atau ada sesuatu hal yang lebih mengejutkan tentang kehilangannya? 17+ | political romance ©️copyright 2025 by Intanzs.
Stupid Cupid [End] by ILLOENI
ILLOENI
  • WpView
    Reads 339,522
  • WpVote
    Votes 23,239
  • WpPart
    Parts 62
"Saya Becky." Becky yang berinisiatif memulai perkenalan menjulurkan tangan kanannya. "Saya.... Budi," jawab lelaki berkacamata dengan sedikit tersendat. "Maaf, saya masih punya wudhu...." Kemudian menangkupkan kedua tangan dengan raut serba salah. My God. Becky tidak bisa tidak takjub. Lelaki dengan aura testosteron yang sangat kuat ini, alim? [Sebagian bab bisa dibaca di KaryaKarsa] *** ⚠️ Mature content harap bijak memilih bacaan ⚠️DILARANG mempublikasikan karya di platform lain. Dilarang memperbanyak, memperjualbelikan, mengunggah, menulis ulang, memplagiat dan menerjemahkan karya ke dalam bahasa lain.
My Hani (END)  by indahsrimuliani
indahsrimuliani
  • WpView
    Reads 144,552
  • WpVote
    Votes 4,407
  • WpPart
    Parts 58
Nasril Khairi, seorang pemuda yang cukup populer dikalangan wanita, tapi sikap dingin nya tak jarang membuat wanita menganggap nya pria yang sombong. Sedangkan Hani Pratiwi adalah gadis yang baik, ceria, dan mandiri, banyak lelaki yang menyukai nya tapi tak satupun menarik perhatian nya. Bagaimana jadinya ketika Nasril yang sudah lama memperhatikan Hani akhirnya memiliki kesempatan untuk menikahi gadis itu. "Kesempatan tidak akan datang dua kali, kali ini ku pastikan akan mendapatkan mu". ~Nasril Khairi~ " Andai waktu bisa di ulang, dari awal aku pasti memilih mu" ~Hani Pratiwi~ _ Warning!!! -Maaf jika berantakan, belum di revisi. - Cerita ini hanya fiktif belaka murni hasil pemikiran penulis sendiri - Plagiat dilarang mendekat!! - Jangan lupa Vote and comment Note : Terimakasih sudah membaca cerita ini. Ini cerita pertama author, maaf jika masih banyak kekurangan. Happy Reading!! 🤗 JANGAN PLAGIAT!!!! JANGAN PLAGIAT!!!! JANGAN PLAGIAT!!!! PAKAI OTAK UNTUK BERPIKIR DAN MEMBUAT KARYA SENDIRI. JANGAN JADI PENCURI KARYA ORANG LAIN!!! "Setiap Orang yang dengan tanpa hak dan/atau tanpa izin Pencipta atau pemegang Hak Cipta melakukan pelanggaran hak ekonomi Pencipta sebagaimana dimaksud dalam Pasal 9 ayat (l) huruf a, huruf b, huruf e, dan/atau huruf g untuk Penggunaan Secara Komersial dipidana dengan pidana penjara paling lama 4 (empat) tahun dan/atau pidana denda paling banyak Rp1.000.000.000,00 (satu miliar rupiah)."
LINGER (Completed) by raemanuellaa
raemanuellaa
  • WpView
    Reads 1,729,712
  • WpVote
    Votes 113,130
  • WpPart
    Parts 40
"Melepas kamu nggak semudah membenci kamu, Kinira." Jeshiro mencintai Kinira; Seperti air yang selalu kembali ke lautan. Seperti buah yang selalu kembali ke tanah. Seperti matahari yang selalu terbit dari timur. Jeshiro, adalah rasa yang selalu kembali pada satu raga.
Cinta Sejuta Rasa by PriciliaChang
PriciliaChang
  • WpView
    Reads 3,702,395
  • WpVote
    Votes 213,118
  • WpPart
    Parts 42
Kirana tuh cewek yang gengsinya setinggi langit, tapi hari Valentine tahun ini dia terpaksa ikutan ngirim coklat biar nggak jadi beban sahabat. Masalahnya, Arjuna, ketua kelasnya yang ganteng tapi irit ngomong itu selalu ditempelin si Rasita, ciwi hits angkatan mereka yang hobinya ngelabrak cewek yang berani deketin Arjuna. Diawali dengan kesalahpahaman, terjunlah Kirana ke dalam cinta sejuta rasa.
Dated; Engaged [COMPLETED] by Kaggrenn
Kaggrenn
  • WpView
    Reads 2,827,762
  • WpVote
    Votes 191,252
  • WpPart
    Parts 66
Sekian lama move on, Trinda mendadak CLBK-crush lama belum kelar-melihat mas-mas mempesona berkemeja batik slimfit incarannya delapan tahun silam muncul tanpa gandengan di depan publik untuk pertama kali, plus terkonfirmasi jomblo. Harapan auto terbit. Dia bukan lagi anak SMP creepy yang diam-diam naksir sahabat masnya. Sekarang, Trinda sudah glow up, sebentar lagi lulus S1. Masa iya, masih tetep nggak ada kesempatan? "Cil ... astaga, udah pake kebaya cakep-cakep, makan es krim masih aja berantakan. Makanya kalau makan tuh sambil duduk, Nduk." Tanpa banyak usaha, keberadaannya sebagai adik satu-satunya calon mempelai pria segera ter-notice sang tamu agung. Tapi, bukan situasi seperti ini yang Trinda harapkan. Juga ... 'cil' dan 'nduk', katanya? Jadi, sudah setua ini Trinda masih dianggep bocil, gitu? Ya Tuhan ....
Mr. Right by Defanny18
Defanny18
  • WpView
    Reads 3,059,212
  • WpVote
    Votes 226,310
  • WpPart
    Parts 55
​Alexis pattinson dan Darrel Kneiling sudah bersahabat sejak kecil, hubungan mereka berubah menjadi sedikit lebih rumit ketika Darrel menyatakan cinta kepada Alexis. *** Bagi Darrel, Alexis hanyalah perempuan tomboy sekaligus menyebalkan yang hingga dewasa tak pernah berubah. Sementara bagi Alexis, Darrel tak lebih dari seorang lelaki yang keras kepala dan selalu merasa benar sendiri. Lalu bagaimana jadinya jika Darrel tiba-tiba menyatakan cinta kepada Alexis? Sementara yang Alexis tahu, Darrel tidak pernah memiliki perasaan lebih terhadap dirinya. Pria itu hanya mencintai satu sosok wanita, dan itu tentu saja bukanlah Alexis. Desain kover oleh: Ria Amelia
Serendipity [END] by causejee
causejee
  • WpView
    Reads 242,690
  • WpVote
    Votes 12,197
  • WpPart
    Parts 20
⚠️ Cerita serupa di wattpad maupun lapak lainnya itu plagiat. Usia Nebiru sudah menginjak kepala dua dan punya keinginan besar untuk segera menikah dengan kekasihnya, tetapi justru sang kekasih diam-diam menyusun rapi persiapan pernikahan dengan orang lain, yang jelas bukan dengan dirinya. Untuk menyembuhkan luka batinnya setiap ada waktu luang Nebiru mengajak adiknya bermain ke tempat berbagai wahana. Ketika sedang asik memilih wahana mana yang akan dinaiki lagi, Nebiru bertemu dengan seorang cewek yang sedang mabuk berat. "Lo naik wahana berapa kali? Jangan nyoba buat nyiksa diri lo sendiri." Nebiru bertanya kepada cewek yang ditemuinya. "5," jawabnya enteng. Nebiru dan Olive spontan melebarkan matanya. "Wahana di sini udah dibuka lama. Nggak perlu tumbal proyek lagi kayaknya. Alamat lo di mana?" -- Apakah Nebiru masih membutuhkan waktu yang lama lagi untuk sembuh sedangkan Tuhan sudah mengirimkan dia di depan mata? Beri banyak cinta untuk NeBIRU dan VIOLETta. 18 des 16 feb (end) #1 rollercoster #1 wahana #1 girlfriend
Not Your Princess [End] by killmill77
killmill77
  • WpView
    Reads 6,737,361
  • WpVote
    Votes 445,089
  • WpPart
    Parts 56
Almaratu Sesilia Pramesti tidak pernah membenci seseorang sebesar dia membenci Arjuna Nakala Anugerah. Laki-laki tampan yang selalu dielu-elukan oleh semua gadis-gadis sejak dulu. Naka adalah pangeran bagi setiap wanita. Namun bagi Alma, Naka adalah mimpi buruk. Sayangnya, untuk keluar dari mimpi buruk tersebut amatlah sulit karena tiga alasan : 1. Naka adalah Kakak dari sahabatnya. 2. Naka adalah investor di perusahaan tempatnya bekerja. 3. Naka yang tanpa perasaan berusaha menerobos masuk ke sisi hidup terdalamnya. ..... Arjuna itu pangeran. Seleranya pasti yang princess-princess. Kalau gue jelas nggak cocok buat dia. Karena gue adalah .... seorang Ratu. Selera gue ... sekelas raja, dong. -HER-
A Feather Away by eternalblooms
eternalblooms
  • WpView
    Reads 581,268
  • WpVote
    Votes 43,377
  • WpPart
    Parts 40
Pada pesta dansa musim dingin bertema masquerade, siapa sangka kalau Lyra berpasangan dengan laki-laki yang paling didambakan di Foxcroft Academy? Meskipun menggunakan topeng, semua orang tentunya akan mengenal River Monroe yang senyum tampannya sangat khas itu. Namun, River tidak tahu siapa gadis di balik gaun biru dan topeng abu-abu berbulu yang berdansa dengannya. River juga tidak tahu kalau bisa jatuh cinta hanya karena satu dansa, dan semua seharusnya berjalan baik-baik saja kalau ia tidak bertindak bodoh. Jatuh cinta dengan seseorang yang tidak dikenali saja sudah aneh, apa lagi menciumnya di tengah-tengah pesta? Hal itu justru membuat Lyra kabur, meninggalkan sehelai bulu yang jatuh dari topengnya. Dengan jejak itu, River berjanji untuk mengetahui siapa sebenarnya sosok yang membuatnya jatuh hati dalam sekejap. [ 16+ for kissing and suggestive scenes ]