Aldi
2 stories
melepaskan  by goresan_kata1
goresan_kata1
  • WpView
    Reads 1,084
  • WpVote
    Votes 810
  • WpPart
    Parts 17
ku kira sebuah kesetiaan dan kejujuran adalah sebuah kenyataan yang berada di hidup ini, namun mereka hanya bayangan diriku. apakah aku salah untuk menerima kehadiran dirinya dalam hidup? keputusan ku untuk menghilangkan dari hadapan dirinya, aku harus menuju sebuah negeri yang sangat indah dalam hidup ku ini, walaupun semesta tidak dapat membuat keadaan yang terjadi menjadi manis. aku harus tetap berada di dunia ini untuk terus mencari semua kesetiaan dan kejujuran yang berarti bagi hidup ini. bagaimana diri ini membuat kejujuran dan kesetiaan itu ada? memulai :3 Oktober 2022 Katagori #69 sadboy 7 Oktober #41 sadboy 8 Oktober #36 sadboy 9 Oktober #35 sadboy 13 Oktober