Select All
  • Detective Moufrobi : There is Only One Main Character
    24K 5.3K 49

    BUKU KETIGA dari 'Serial Watson' [Disarankan baca S2 lebih dulu.] Buru-buru melanjutkan pencarian Butterfly Effect si pembunuh hewan peliharaan, saat ini terdapat dinding besar dan panas yang mendatangi tokoh utama. Dia mencoba merusak alur cerita dan mengganggu kepercayaan member klub detektif. Murid baru itu mengak...

  • Kamuflase
    3.5M 439K 61

    [Cerita ini akan tersedia gratis pada 15 April 2022] Sari, seorang siswi di sekolah khusus agen intelijen mengemban misi mengungkap dalang narkotika di Jakarta. Dibantu temannya Ganesha, mereka harus berpacu melawan organisasi rahasia dan menerima kenyataan bahwa idealisme mereka tidak selalu sesuai dengan realita di...

    Completed  
  • 25th (Oleh : Hein L. Kreuzz)
    264K 19.2K 29

    Dua puluh lima anak melangkahkan kakinya di kehidupan SMU dengan harapan yang beragam. Mereka ditempatkan dalam sebuah kelas yang tidak lazim dan mendapatkan guru yang memandang mereka tidak lebih dari sekumpulan kelinci percobaan. Seakan belum cukup sial, ternyata bencana-bencana buruk yang diramalkan seorang anak mu...

    Completed  
  • Heaven's Threads
    189K 23.6K 47

    Selamat datang di Heaven World. Sebuah forum yang akan membawa anda sekalian ke dunia impian yang belum pernah ada. Silahkan daftarkan diri anda dan log in untuk meneruskan.

    Completed  
  • Just a Little Spell
    557K 76.6K 23

    Kalau ada yang macem-macem sama aku, aku bakal sihir dia jadi kodok. Dan untungnya, itu bukan kiasan. Karena kebetulan, aku penyihir. --- #14 in Short Story [09/07/16] #17 in Humor [28/01/17] [cover by prohngs]

    Completed  
  • Dear Toby
    5.6K 1.2K 21

    Suatu pagi, seorang cowok berdiri di depan rumah Anna Willow. Kebetulan pula, cowok itu pernah Anna kirimi surat cinta. Tobias Mozkovitz atau Toby--si bintang sekolah yang disenangi semua orang dan setahun di atas Anna--tiba-tiba muncul di hadapan gadis itu untuk meminta bantuan. Anna tahu tidak seharusnya dia memanf...

    Completed  
  • Fall Over Vain
    29.7K 5.7K 17

    Dia sosok yang nyata, namun selalu menjadi bagian dari imaji yang kubuat. Aduh, dramatisnya sih begitu. Padahal mah, ini hanya tentang kehidupan seorang perempuan di SMA yang awalnya pengen ngerasain gimana rasanya pacaran tapi gak ada yang deketin dan berakhir jadi kagum sama cowok yang suka main futsal di lapangan...

    Completed  
  • [END] Detective Moufrobi : Animals Crisis
    44.9K 12.8K 76

    BUKU KEDUA dari 'Kisah Watson' {WARNING: It is advisable to read the first book!} Watson pulang ke kota asalnya, New York. Hal itu meninggalkan jejak kentara bahwa Klub Detektif Madoka kekurangan orang. Tapi tidak mengapa, tak ada kejadian serius yang membutuhkan jasa mereka. Bisa berabe jika klub detektif memperoleh...

    Completed  
  • [END] Gari Gariri - Misteri Hermesate
    16.1K 4.5K 31

    We wish you a merry Christmas. We wish you a merry Christmas. We wish you a merry Christmas. And a Happy Death Day! ♪ Dia menyebut dirinya Santa Claus D-Day. Dia menyenandungkan lagu natal yang liriknya sedikit diubah kala membunuh orang. Dia adalah malaikat maut di Desa Stupido. Kasus baru yang dihadapi klub dete...

    Completed  
  • [END] King Krakal - "Please Find My Brother"
    16.4K 5K 31

    "Kalian tidak penasaran? King suka sekali membaca novel itu. Aku juga sering melihatnya membawa buku itu ke mana-mana." Pertanyaan random dari Aiden memancing sebuah misteri baru. Mereka mungkin memang sering melihat King membaca novel berjudul 'Please Find My Brother', bahkan sesekali menceritakan isinya. Tapi, lain...

    Completed  
  • [END] Jeremy Bari - Fail Snowdown
    16.1K 5.6K 31

    Jerena Bari, itulah nama kakak Jeremy. Seorang wanita tunagrahita yang menghilang selama setahun. Walau sudah meminta bantuan polisi dan divisi pencari orang hilang, Jerena tak kunjung ditemukan. Tampaknya dia tersesat jauh. Di balik keceriaannya, Jeremy menyimpan rasa sedih seorang diri. Di balik ketangguhannya, Jer...

    Completed  
  • [END] Hellen Stern - Penguntit Monokrom
    16.1K 5.4K 31

    Pertama kali penguntit monokrom muncul di kehidupan Hellen saat pemakaman teman masa kecilnya, Rokko Romeron. Orang misterius itu selalu memakai jaket hujan berwarna kuning, menghantui Hellen bertahun-tahun. Hellen tidak bisa digentayangi seperti ini terus. Dia harus mencari tahu, siapa sebenarnya si penguntit itu. T...

    Completed  
  • [END] Aiden Eldwers - Pembunuhan Mupsi
    18.7K 5.9K 31

    'MuPsi' Nama kasus yang mengakhiri nyawa kakak Aiden saat berusaha menguak kebenarannya. Sampai sekarang kasus itu terbengkalai, tidak selesai. Kenapa? Simpel, karena tidak ada yang berniat mengambilnya. Kasus Mupsi sempurna terkubur. Tetapi, klub detektif Madoka tidak bisa bernapas lega di musim panas ini. Kabar me...

    Completed  
  • [END] Detective Moufrobi : The Gloomy Detective and Immoral Predator
    128K 33K 99

    Niat mau berlibur ke Taman Pockleland, yang ada orangtua Watson Dan tewas oleh ledakan bom. Sakit hati dengan kenyataan tersebut, dia pun berhenti menyukai dunia misteri lantas meninggalkan New York. Dia juga mengurungkan niat masuk ke Akademi Alteia (sekolah tempat para pelajar berbakat) memilih homeschooling. Tadin...

    Completed  
  • The Search : Pembunuhan Di Sekolah ✓
    83.9K 11.6K 27

    Penemuan mayat seorang siswi di sekolah menjadi awal mula pencarian ini. Kecurigaan terus bergulir. Siapa pelaku sebenarnya?

    Completed  
  • Midnight's Journal Of Tales
    11.3K 1.9K 30

    Sebuah jurnal berisi koleksi kisah roman-fantasi milik Midnight. Yang mana kisahmu? [Collection of Short Stories, Fantasy-Romance]

    Completed  
  • ZEMBLANITY - The Kingdom of Light [END]
    623K 98.6K 30

    [Fantasy & (Minor)Romance] Ryena hanya seorang gadis desa yang namanya tiba-tiba dikenal seantero negeri karena kekuatannya untuk menyembuhkan penyakit apapun. Suatu hari, Ryena dan keluarganya diundang di Kerajaan Cahaya untuk menyembuhkan penyakit pangeran. Namun dalam perjalanan kembali, mereka dibuntuti oleh sebu...

    Completed  
  • APPETENCE - The Kingdom of Shade [END]
    595K 92.5K 28

    [Fantasy & (Minor)Romance] Carmelize selalu berakhir bermimpi tentang sebuah kerajaan setiap malam. Hanya ada satu orang yang bisa melihatnya, yaitu putri dari kerajaan tersebut. Dalam waktu yang singkat, mereka menjadi teman baik yang saling memberitahu rahasia satu sama lain. Sampai akhirnya Carmelize tahu hal yan...

    Completed  
  • MIZPAH - The Kingdom of Mist [END]
    1.3M 169K 28

    [Fantasy & (Minor)Romance] Flora terbangun dan ia sudah berada di kerajaan asing yang misterius. Lalu, tanpa bisa menjelaskan apapun, ia menjadi tahanan yang akan digantung mati. Mungkin, hanya pangeran di kerajaan itu yang merasakan sesuatu yang aneh tentang Flora. Seri pertama dari: Another Dimension Kingdom. *** ...

    Completed  
  • LFS 2 - Red String [END]
    863K 144K 39

    [Little Fantasy Secret 2] Alenna mungkin terlihat seperti anak SMP kebanyakan, kecuali satu hal yang membuatnya istimewa; Alenna bisa melihat benang merah takdir. Namun Alenna tidak menganggapnya sebagai anugerah yang berarti. Mendapat peringkat pertama paralel dan membuat ibunya bangga adalah keinginannya saat ini. B...

    Completed  
  • LFS 1 - Air Train [END]
    1.1M 145K 26

    [Little Fantasy Secret 1] Pertama kali Tyara merasakan keberadaan kereta api itu adalah setelah malam tahun baru, tepat setelah Kakek dan Nenek-nya tewas karena kecelakaan. Lalu, gadis itu melihat wujud kereta api spiritual yang hanya bisa dilihat olehnya seorang diri. Kereta api itu terus menghantuinya, sampai akhir...

    Completed  
  • Diary of the Cursed Eyes | ✔
    36.4K 6.5K 29

    "Terkadang gue berpikir, gue dikutuk. Mata gue terutama." Raka Angkasa menulis buku harian tentang kutukannya. Kutukan dimana ia harus melihat orang-orang terbunuh setiap hari Minggu, dan tak ada yang bisa mencegahnya. Sampai ia bertemu dengan Naela Natasya, satu-satunya dalam sejarah kutukan Raka, yang gagal terbu...

    Completed  
  • CLAIR [Sudah Terbit]
    183K 34.1K 60

    Seorang gadis clairtangent. Sesosok kenangan yang dihidupkan. Seorang pemuda yang luput dari kematian. Dan sebuah janji untuk saling menjaga. Rhea Rafanda, siswi kelas 12, memiliki kemampuan clairtangency. Ia dapat membaca kenangan melalui sentuhan. Dengan bakatnya, ia membantu polisi memecahkan kasus-kasus buntu dan...

    Completed  
  • CIRCLE OF LIES - SHADOW IN THE DARK
    585K 88.6K 80

    Cocok untuk kamu peminat cerita dengan genre #misteri dan penuh #tekateki, juga berbalut #action serta #scifi yang dilatarbelakangi #balasdendam. Kasus yang menyeret nama sang papa membuat Nona terpaksa keluar dari sekolahnya di Jakarta, dan harus melanjutkan kehidupannya di Bandung. Semuanya berjalan normal, namun, k...

    Completed  
  • PROTECTOR / MINGYU ✓
    57.2K 13.1K 15

    Egor Evgeny menyatakan akan melakukan 'pembersihan' besar-besaran di seluruh Rusia. Dan Moskow adalah kota pertama yang akan menjadi target utamanya. Sementara Mingyu adalah salah satu target 'pembersihan' itu. Kim Mingyu . SEVENTEEN b e i g e ㅡ p r o j e c t (2)

    Completed  
  • Parallel Universe -StrayKids ✔
    252K 40.7K 43

    THE HOLLOW EARTH THEORY Bagaimana jika benar-benar dunia parallel ada? Karna nyatanya dunia kita menyimpan banyak misteri didalamnya. Mari pecahkan rahasianya, bersama delapan penglana yang membongkar sudut rahasia semesta....! ⚠ Bahasa Semi baku ⚠ BrotherShip area ⚠ Straykids area ⚠ Konten sedikit berbahaya ⚠ Mar...

  • M O T - Lee Felix
    209K 36.7K 32

    (Selesai) ✔ Karena kasus bullying yang menimpanya, Lee Felix terpaksa pindah ke luar kota dan menyewa kamar di sebuah rumah yang ditinggali empat orang. Nyonya Chung si pemilik rumah yang memiliki usaha restoran kari sapi di pinggir jalan, Hyunjin si cowok cupu yang kaku, Rose si cewek yang selalu tersenyum, termasuk...

    Completed  
  • Charlotte: The Forgotten [FIN]
    37.5K 11.4K 1

    [ Fantasi Gelap - Paranormal ] Ini kisah tentang petualangan Mark di dunia antah-berantah bersama Jacobus Laye, kakak kandungnya yang jenaka. Di dunia penuh keajaiban sekaligus kemustahilan, mereka berdua menyaksikan berbagai hal luar biasa. Pemakaman penuh tawa. Festival yang diwarnai tangis. Pohon penumbuh gumpalan...

    Completed  
  • Suicide Restaurant [✓]
    84.6K 20K 20

    Sebuah fiksi tentang restoran terkenal disuatu kota yang menyajikan berbagai menu lezat teruntuk Anda sekalian. ❝ Peraturan utama, dilarang bodoh. ❞ Kim Taehyung Kang Daniel Irene Bae Iriyama Anna (( COMPLETED!)) Highest rank #17 in MYSTERY / THRILLER (disc.) bwijei x chicken_wing5 present, it's not ROMANCE or YAOI f...

    Completed  
  • I'm Into You ( AS 6 )
    1.1M 283K 43

    MAK COMBLANG 2 Ada dua hal yang Ical cintai di dunia ini. Pertama dirinya sendiri, kedua kelincinya. Karena tak sengaja melihat kelinci unik di sekolah yang membuat rasa ingin memilikinya meninggi, Ical harus berhadapan dulu dengan adik kelas lemot bernama Yuuka yang sulit sekali diajak bernegoisasi. Tapi karena Ical...