Shafira4
Aku remaja usia 20 Tahun yang sering menatap langit dengan penuh tanda tanya. Aku sudah tidak pernah berdoa supaya hari ku lancar tetapi aku berdoa di setiap masalah aku di kuat kan. Kamu yang saat ini sedang strunggle di usia 20, kamu bertemu tempat yang tepat. Semoga segala cerita yang tertulis disini dapat kamu ambil pelajaran nya supaya kedepannya kamu tidak salah langkah. Salam hangat dari aku, Fira, remaja usia 20 yang hidup nya penuh dengan gebrakan.