Anaktengah cerita

Saring berdasarkan tag:
anaktengah
anaktengah

8 Stories

  • "Senyum yang tak pernah utuh" oleh Dicky_15
    Dicky_15
    • WpView
      Membaca 26
    • WpPart
      Bab 7
    Menjadi anak tengah berarti belajar berdiri di antara dua dunia-tidak seterang sang kakak yang selalu dibanggakan, dan tidak semanja sang adik yang selalu dimengerti. Bagi Arka, hidup adalah tentang belajar dewasa sebelum waktunya, menelan luka dalam diam, dan menyembunyikan tangis di balik senyum yang dipaksakan. Di rumah, ia hanyalah bayangan. Di sekolah, ia hanyalah wajah yang mudah dilupakan. Namun, di balik kesepian itu, Arka menyimpan segudang cerita yang tak pernah terucap. Tentang rasa sakit karena dibandingkan, tentang sahabat yang tak pernah ada, tentang cinta pertama yang hanya berujung perih, dan tentang mimpi kecil untuk sekadar merasa cukup. Hingga suatu hari, ketika kelelahan hampir menenggelamkannya, hadir seseorang yang dengan sederhana berkata: "Kamu nggak sendirian, Arka." Kata-kata itu menjadi cahaya kecil yang perlahan memecah gelap di hatinya. "Senyum yang Tak Pernah Utuh" adalah kisah perjalanan seorang anak tengah yang terlupakan, tentang bagaimana ia bertahan di tengah luka, menemukan arti keberanian untuk jujur pada dirinya sendiri, dan belajar bahwa bahkan senyum yang retak pun bisa menemukan maknanya.
  • Story of Middle Childe oleh MichioKrisse
    MichioKrisse
    • WpView
      Membaca 46
    • WpPart
      Bab 2
    Lebih ke curhatan kali ye... gausah dibaca gajebo
  • Anak Tengah oleh senyuminaaja
    senyuminaaja
    • WpView
      Membaca 6
    • WpPart
      Bab 1
    -Dan Senja tidak tahu sejak kapan, pikiran buruk melintas di kepalanya... "Sudahlah Senja." "Diam Senja." "Mati saja Senja." Ujar dirinya kepada dirinya.
  • Rumah yang bukan tempat untuk pulang oleh udanggoreng_
    udanggoreng_
    • WpView
      Membaca 23
    • WpPart
      Bab 3
    Rumah yang Bukan Tempat untuk Pulang adalah sebuah novel yang menggali kegetiran kehidupan melalui kisah dua jiwa yang terasing. Di balik tembok-tembok yang seharusnya menjadi pelukan hangat, 'Nadine Aruna Himawari' seorang gadis yang penuh luka dan keheningan, berjuang melawan bayang-bayang masa lalu yang terus membayangi setiap langkahnya. Rumah yang dulu dianggap sebagai tempat perlindungan kini berubah menjadi penjara emosi, menyimpan retakan-retakan kenangan pahit yang tak pernah bisa dihapus oleh waktu. Dalam kegelapan itulah, Devanka Nandikara muncul sebagai sosok yang penuh misteri dan ketenangan. Walaupun ia sendiri membawa beban dan rahasia, Devanka adalah cahaya yang perlahan menyusup ke dalam dunia Nadine, memberikan kehangatan dan penghiburan di saat-saat yang paling mencekam. Tanpa banyak kata, kehadirannya menjadi sandaran yang tak ternilai bagi Nadine, menyuntikkan secercah harapan di tengah kekosongan dan penderitaan. Novel ini mengajak pembaca untuk menyelami labirin konflik batin, pengkhianatan, dan perjuangan menemukan arti "rumah" yang sesungguhnya, bukan sebagai sekadar bangunan, melainkan sebagai tempat di mana jiwa menemukan kedamaian. Apakah Nadine akan pernah menemukan tempat yang layak untuk dipanggil pulang? Ataukah ia akan terus terjebak dalam lingkaran kesepian dan kegelapan, meski ada Devanka yang berusaha menyelamatkan setiap potongan hati yang hancur? "Rumah yang Bukan Tempat untuk Pulang" adalah perjalanan emosional yang mendalam, sebuah kisah tentang keberanian untuk bertahan, dan tentang harapan yang tumbuh di antara reruntuhan kenangan.
  • Kebahagiaan Sempurna oleh fadinglunaya
    fadinglunaya
    • WpView
      Membaca 132
    • WpPart
      Bab 8
    Kadang-kadang, kita lahir dalam keluarga yang tidak tahu bagaimana mahu mencintai dengan cara yang kita perlukan. Bukan kerana mereka tak mahu, tapi kerana mereka sendiri tak pernah diajar. Dan dalam diam itu, kita membesar - cuba untuk faham, cuba untuk tidak menyalahkan sesiapa, cuba untuk kekal ada. Naskhah kecil ini ditulis bukan untuk menyalahkan, bukan untuk membuka luka, tetapi untuk menunjukkan bahawa kita masih di sini - walaupun pernah hampir hilang diri. Ini adalah kisah seorang anak. Anak yang berada di tengah, yang suaranya perlahan, tapi jiwanya penuh. Kalau kau juga pernah rasa rumah tak rasa macam rumah, naskhah ini untuk kau juga.
  • anak nombor 2 oleh thvvry
    thvvry
    • WpView
      Membaca 10
    • WpPart
      Bab 1
    luahan hati dari seorang anak tengah ataupun anak nombor 2 , jangan judge ini hanya sekadar luahan hati
  • Di lahirkan untuk Di benci oleh Daegal_anjing
    Daegal_anjing
    • WpView
      Membaca 218
    • WpPart
      Bab 3
    [ USAHAKAN VOTMEN NYA ] Dari luar, keluarga Adrian tampak sempurna-kaya, disegani, dan penuh senyuman palsu. Tapi bagi Rael, rumah itu adalah tempat di mana cinta berubah menjadi senjata, dan keluarga menjadi musuh paling kejam. Ia tumbuh tanpa pelukan, tanpa kata sayang, hanya luka dan hinaan yang jadi makanan sehari-harinya. Disiksa oleh ayahnya, dihina oleh ibunya, dijadikan mainan oleh kakak dan adiknya-Rael hidup seperti bayangan yang tak pernah diinginkan. Namun segalanya berubah ketika ia menemukan sebuah kotak tua berisi rahasia yang bisa membongkar kebusukan keluarga Adrian. Di tengah rasa sakit yang menumpuk, Rael perlahan bangkit. Karena bahkan anak yang paling dibenci pun... bisa menjadi ancaman paling mematikan...
  • Anak Tengah dan Segala Usahanya. oleh authorniaa
    authorniaa
    • WpView
      Membaca 2,383
    • WpPart
      Bab 9
    Sering orang bilang jika anak sulung itu harus mempunyai bahu yang kuat, dan anak bungsu harus menjadi anak yang berbakat, lantas si anak tengah harus berperan sebagai apa? Jika anak sulung lebih disayang Ayah, dan anak bungsu lebih disayang Ibu, lantas siapa yang menyayangi si anak tengah? Dan jika anak sulung harus dihormati oleh adik-adiknya, dan anak bungsu harus disayang oleh kakak-kakaknya, lantas si anak tengah harus dihormati atau disayangi? "Apa gua sebagai anak tengah gak pantes untuk dapet kasih sayang yang sama seperti kakak dan adik gue?" - Aksara Gio Sanjaya