hiranyi08
Ini cerita tentang aku yang akhirnya berani jujur sama kamu. Bukan buat bikin kamu sedih, tapi karena aku pengen kamu tahu betapa berharganya kamu di hidup aku. Kadang ada rasa takut yang gak bisa aku bilang takut kehilangan kamu, takut bikin kamu sakit hati, dan takut suatu hari semuanya berubah.
Tapi di antara semua rasa itu, ada satu hal yang gak pernah berubah: aku sayang sama kamu, tulus dari hati. Cerita ini adalah cara aku bilang kalau kehadiran kamu itu berarti banget buat aku, lebih dari yang bisa aku ungkapin lewat kata-kata.