JidiKim
Muka manis bak permen kapas yang lembut. Tidak ada yang menyadari jika wajah bak bidadari itu memiliki adu fisik yang kuat.
Jay akui, ia kalah telak sesudah menyaksikan sendiri betapa bringasnya pukulan yang dilayangkan serta tendangan lurus mengenai telak pada rahang tegasnya.
sudah dipastikan......
Jay kalah.
Dan Jay....jatuh cinta karena itu.
.
.
.
.
BXB
JAYWON AREA⚠