billannisa
Kamu tidak tahu, bahwa karma itu memang ada. Kamu mengambil kekasihnya, lalu keluarga mu dihancurkan oleh Tuhan karena ulah mu sendiri. Tetapi, mau bagaimana lagi jika kamu sudah jatuh cinta kepada pria yang sudah memiliki kekasih dan kamu sendiri tidak bisa lepas dari jeratan pria itu,
Bara Bagaskara, seorang pria yang sudah terlalu jatuh ke dalam peson Raina Anjani. Apakah, Raina memilih mundur saat kekasih Bara sudah mengetahui hubungan mereka berdua? Ataukah, Raina lebih memilih melanjutkan hubungan terlarang mereka, hingga tidak memperdulikan kedepannya akan terjadi apa.
Saat cinta datang, mereka tidak mengingat bahwa hukum alam memang benar-benar ada.
• • • • •
🥀 Billannisa.