KANAYA :Last Immortal(Revisi)
20 parts Ongoing "hidup gue udah hancur,,gue udah ngak layak hidup".
"layak,,Lo layak buat hidup".
"gue mau nyerah,gue capek hidup gini terus".
🥀🥀🥀🥀🥀
Kanaya ketlovly tidak pernah menyangka hidup nya bakal sehancur ini,di setir bagaikan boneka,di tuntut menjadi sempurna nyaris membuat nya gila,di jadikan bahan Bullyan, bahkan keluarga yang di anggap sebagai rumah ternyaman nya justru paling banyak memberikan luka,baik itu luka fisik maupun luka batin nya.
🦋🦋🦋
mengandung criminal act,mental illnes,gore,dan juga konflik berat,,ayok bermain teka-teki,dan temukan siapa antagonis sesungguhnya,dan siapa yang akan bertahan.