Story cover for Clover by arisanightray
Clover
  • WpView
    Reads 136
  • WpVote
    Votes 18
  • WpPart
    Parts 2
  • WpView
    Reads 136
  • WpVote
    Votes 18
  • WpPart
    Parts 2
Ongoing, First published Mar 05, 2017
Osomatsu hanya tinggal bertiga dengan orang tuanya, meski demikian ayahnya selalu bercerita bahwa Osomatsu punya lima adik kembar laki-laki. Sehari sebelum kematian ayahnya, Osomatsu diminta untuk mencari kelima adiknya dan membawanya pulang ke rumah. Meski Osomatsu takut akan penolakan dari kelima adiknya, namun Osomatsu bertekad untuk membawa pulang ke rumah adik-adiknya.
All Rights Reserved
Sign up to add Clover to your library and receive updates
or
#17osomatsu-san
Content Guidelines
You may also like
Tujuh Hati, Satu Rumah by zialovemeee
23 parts Ongoing
Kehidupan di rumah Baskara penuh dengan kebisingan dan dinamika yang tak terhindarkan. Sejak kehilangan sang ibu tiga tahun lalu, Baskara, seorang ayah pekerja keras, harus membesarkan tujuh anak laki-laki sendirian. Setiap hari, rumah mereka dipenuhi oleh tawa, pertengkaran, dan cinta yang tersembunyi di antara rutinitas yang melelahkan. Namun, ada satu anak yang selalu menjadi perhatian lebih: Elang, anak keempat yang terlahir dengan sistem imun yang lemah. Meskipun sering jatuh sakit, Elang selalu berusaha menunjukkan bahwa dia juga bisa kuat seperti saudara-saudaranya. Tetapi dalam kenyataannya, ia merasa seperti beban di antara mereka yang tampaknya selalu lebih kuat. Setiap saudara memiliki karakter yang berbeda: Bagas yang paling dewasa, Rendra yang lebih suka menutup diri, Farhan yang cenderung tenang, Dion yang cerdas dan cepat tanggap, Raka yang ceria meski masih muda, dan Dito, si bungsu yang belum mengerti banyak, namun penuh dengan kasih sayang. Masing-masing dari mereka memiliki cara mereka sendiri untuk mendukung Elang, meskipun terkadang mereka merasa frustrasi dengan keadaan. Kehidupan keluarga ini terus diuji ketika Elang harus berjuang melawan kondisi kesehatannya, dan seluruh saudara harus belajar bekerja sama untuk menjaga rumah mereka tetap berjalan. Di tengah semua tantangan ini, Baskara, sang ayah, berusaha menjadi pilar yang teguh, namun dia juga manusia biasa yang tak luput dari rasa lelah dan kesulitan.
You may also like
Slide 1 of 8
Jeongwoo vs Abang-Abang cover
Perjuangan Seorang Kakak cover
Belenggu Hiro |Haruto| (TERBIT) cover
BROTHER'S ANGRY cover
Luka Si Bungsu [HIATUS] cover
Tujuh Hati, Satu Rumah cover
Dilema kakak baru cover
Separated Twins | Haruto cover

Jeongwoo vs Abang-Abang

20 parts Ongoing

Bagi Jeongwoo, menjadi anak bungsu di keluarga Kim bukanlah berkah, melainkan cobaan hidup. Setiap hari, dia harus menghadapi tiga abang yang hobi menjahilinya dengan berbagai cara sampai Jeongwoo ingin kabur dari rumah. Tapi apa daya, tiga abang posesifnya selalu punya cara buat menahannya. Akankah Jeongwoo bisa mendapatkan kebebasannya, atau selamanya terjebak dalam genggaman abang-abang terkutuknya?