Hujan di Matamu | (Completed)
  • Reads 9,895
  • Votes 831
  • Parts 5
  • Reads 9,895
  • Votes 831
  • Parts 5
Complete, First published Mar 08, 2017
Mungkin ini terdengar tolol. Aku masih mencintainya meski aku tahu dia tidak lagi mencintaiku. Aku masih mencintainya bahkan ketika luka yang dia goreskan masih terasa perih. Aku ingin membunuh dia di kepalaku, di hatiku, bahkan menghentikan namanya di detak jantungku. 

Bukan menandai sejarah kami dengan hujan.

-Deema- 

Copyrights 2017 Rhyanie Indriani
All Rights Reserved
Sign up to add Hujan di Matamu | (Completed) to your library and receive updates
or
#19rainydays
Content Guidelines
You may also like
Become the youngest prince [END] by Tatasuran
31 parts Complete
Bagaimana jika seorang pemuda manis, yang meninggal karena ceroboh tidak melihat jalan saat menyeberang, tiba-tiba menemukan dirinya bertransmigrasi ke dunia novel favoritnya? Dunia itu berlatar era kerajaan yang megah, namun ia tidak beruntung karena terbangun dalam tubuh pangeran bungsu yang terkenal sebagai pembuat onar dan aib bagi keluarga kerajaan. Keluarga kerajaan, yang sudah lelah menghadapi ulahnya, hampir menyerah. Bahkan sang kakak, yang dulunya sangat menyayanginya, kini berubah menjadi penuh kebencian karena merasa malu atas tindakan sang adik. Sebagai gantinya, perhatian keluarga lebih tertuju pada keponakan sang raja putra Duke, yang mendapat kasih sayang penuh dan memanjakannya. Sang pangeran bungsu pun dibiarkan terlantar, tanpa perhatian atau cinta dari keluarganya. Namun, segalanya berubah ketika pemuda itu masuk ke tubuh pangeran. Berbekal tekad untuk memperbaiki hidupnya, ia mulai mengubah reputasi buruk sang pangeran, Pangeran pembuat onar kini menjadi anak penurut dan sangat mengemaskan yang sulit untuk tidak disayangi. Perlahan, keluarganya mulai sadar akan perubahan besar itu. Sang kakak yang dulu membenci, kini menjadi posesif dan protektif. Ayah dan ibu yang dulu mengabaikan, kini berlomba-lomba memberinya perhatian. Bagaimana perjalanan sang pemuda dalam tubuh pangeran bungsu ini? Apakah ia berhasil menulis ulang takdir suram sang pangeran menjadi cerita yang lebih bahagia? Cuss langsung dibaca
Rumpelgeist [FIN] by dadodados
72 parts Complete
Daftar Pendek Wattys 2021 [PART LENGKAP] May contain violence. Tumbuh di keluarga yang sangat percaya takhayul membuat Gian tidak pernah percaya pada makhluk tak kasat mata. Baginya, hal-hal seperti itu ditujukan untuk menakutinya, yang sayangnya tidak berhasil. Ibunya lebih menakutkan dari cerita-cerita seram atau pun film horor yang ditontonnya hingga sekarang. Namun, satu persatu keanehan terjadi. Bertemu dengan pria asing di dekat rumahnya hingga kejadian yang dia yakini betul terjadi tapi nampaknya orang-orang di sekitarnya tidak sependapat dengannya. Lambat laun ia melupakan kejadian itu dan pergi ke negara lain untuk melanjutkan jenjang pendidikannya. Harinya yang tenang kembali terusik saat bertemu lagi dengan pria asing yang dulu ditemuinya. Lalu, kejadian aneh kembali lagi. Diculik oleh sekumpulan makhluk yang tidak diketahuinya jelas tidak ada dalam rencana jangka pendek atau pun jangka panjangnya. Benang merahnya dengan pria asing itu tidak berhenti sampai di sana. Katanya, satu-satunya cara untuk membunuh pria itu adalah dengan membunuhnya. Dan ia sekarang terjebak di tengah perang antara makhluk yang memperebutkan takhta kekuasaan yang dipegang oleh pria itu, juga untuk pembalan dendam masa lalu. Bagaiamana Gian dapat bertahan di tengah medan perang? Dan apakah ia dapat kembali ke kehidupan normalnya? ✨Perhatian✨ Cerita ini hanya tersedia di WP, jika kalian membacanya di platform lain maka kemungkinan besar device kalian akan terkena malware. _______________________________________________ Tulisan ini dilindungi oleh Undang-undang Hak Cipta Republik Indonesia No. 19 tahun 2002. Dilarang untuk mendistribusikan beberapa bagian atau seluruh tulisan ini dalam bentuk apapun tanpa izin penulis. _______________________________________________ Paranormal Romance #2 supernatural 21/4/21 #1 supernaturan 1/5/21 #2 Fiksi 20/5/21 #3 Fantasi 20/5/21
You may also like
Slide 1 of 10
Become the youngest prince [END] cover
HOW TO GET A RICH HUSBAND ✔ cover
Pak Kades  cover
Baby Tiger || ErVin cover
Wallflower cover
Over Again [Completed] ✔️ cover
THE FIRST ESSENTIAL CELL cover
Burning Bridges cover
Rumpelgeist [FIN] cover
His Royal Bride (FINISH) cover

Become the youngest prince [END]

31 parts Complete

Bagaimana jika seorang pemuda manis, yang meninggal karena ceroboh tidak melihat jalan saat menyeberang, tiba-tiba menemukan dirinya bertransmigrasi ke dunia novel favoritnya? Dunia itu berlatar era kerajaan yang megah, namun ia tidak beruntung karena terbangun dalam tubuh pangeran bungsu yang terkenal sebagai pembuat onar dan aib bagi keluarga kerajaan. Keluarga kerajaan, yang sudah lelah menghadapi ulahnya, hampir menyerah. Bahkan sang kakak, yang dulunya sangat menyayanginya, kini berubah menjadi penuh kebencian karena merasa malu atas tindakan sang adik. Sebagai gantinya, perhatian keluarga lebih tertuju pada keponakan sang raja putra Duke, yang mendapat kasih sayang penuh dan memanjakannya. Sang pangeran bungsu pun dibiarkan terlantar, tanpa perhatian atau cinta dari keluarganya. Namun, segalanya berubah ketika pemuda itu masuk ke tubuh pangeran. Berbekal tekad untuk memperbaiki hidupnya, ia mulai mengubah reputasi buruk sang pangeran, Pangeran pembuat onar kini menjadi anak penurut dan sangat mengemaskan yang sulit untuk tidak disayangi. Perlahan, keluarganya mulai sadar akan perubahan besar itu. Sang kakak yang dulu membenci, kini menjadi posesif dan protektif. Ayah dan ibu yang dulu mengabaikan, kini berlomba-lomba memberinya perhatian. Bagaimana perjalanan sang pemuda dalam tubuh pangeran bungsu ini? Apakah ia berhasil menulis ulang takdir suram sang pangeran menjadi cerita yang lebih bahagia? Cuss langsung dibaca