Story cover for Hello, Single! by Alnasdi
Hello, Single!
  • WpView
    reads 75
  • WpVote
    Stemmen 0
  • WpPart
    Delen 6
  • WpView
    reads 75
  • WpVote
    Stemmen 0
  • WpPart
    Delen 6
Lopende, voor het eerst gepubliceerd mrt. 13, 2017
SMA Swasta Kejora Jakarta Selatan adalah sekolah yang memiliki akreditasi A. Sekolah swasta yang paling diminati oleh lulusan SMP di kotanya. Murid-murid yang ada di sana rata-rata sudah memiliki tujuan yang pasti pada saat lulus nanti. Meskipun demikian sekolah tersebut juga memiliki rumor yang tidak lazim dalam sejarahnya. Bisa dipercaya atau tidak, tapi 8 tahun terakhir ini penghuni kelas XI C tidak ada satupun yang memiliki pacar alias jomblo. Hal tersebut seringkali dikaitkan dengan cerita 8 tahun yang lalu bahwa salah satu penghuni kelas XI C dulunya pernah mengutuk kelasnya sendiri sebagai kelasnya para jomblo. Banyak yang beranggapan itu hanyalah bualan, tetapi setelah kutukan itu diberikan hari demi hari mereka yang memiliki pacar di XI C perlahan hubungan yang mereka jalani dengan pacarnya berakhir dengan putus. Setelah itu tidak ada yang bisa memiliki seorang pacar, tak seorang pun. Jika pun ada dapat dipastikan hubungan yang mereka jalani tidak akan bertahan sampai 24 jam.

Mengetahui hal tersebut salah satu murid XI C tahun ini, sebut saja Hendra memiliki gagasan untuk membuat klub tak resmi yang dia beri nama 'Joppy' (Jones but Happy) beranggotakan para jomblo yang tersiksa karena kutukan seperti Hendra, Dani, Ade, dan Ahmad. Tujuan pertama didirikannya klub tersebut adalah mencari penyihir yang mengutuk kelas mereka menjadi kelasnya para jomblo dan mematahkan kutukan tersebut. Dan tujuan keduanya adalah bersenang-senang. Meskipun begitu sebenarnya Ahmad tidak mau ikut serta tetapi dia dipaksa masuk oleh Hendra. Sungguh malang nasibnya.

Mampukah mereka menemukan si penyihir dan mematahkan kutukan tersebut? Lalu apakah yang mereka maksud dengan bersenang-senang? Simak cerita 'Hello, Single!' yang menyajikan perpaduan cerita comedy, slice of life, school life, mystery, romance. Selamat membaca.
Alle rechten voorbehouden
Meld je aan om Hello, Single! aan je bibliotheek toe te voegen en updates te ontvangen
of
#269indie
Inhoudsrichtlijnen
Je bent misschien ook geïnteresseerd in
JATUH GAK CUMAN SEKALI door aviershta
18 delen Lopende
Siap! Aku bikin versi yang lebih gokil, penuh lawakan, dan bikin penasaran banget: "JATUH GAK CUMAN SEKALI" Zea cuma pengen sekolah dengan tenang. Tapi, hidup? Ah, dia kayak sinyal WiFi di dalam hutan nggak pernah stabil. Seminggu sebelum MPLS, Zea jatuh dari motor. Hasilnya? Badan lecet-lecet, jalan pincang kayak robot yang kehabisan baterai. Tapi semangat Zea? Tetap nyala, walau kakinya bilang, "Tolong, kasih aku istirahat dong!" Dengan gaya jalan ala zombie setengah patah itu, dia berangkat ke sekolah. Eh, siapa sangka? Itu baru babak pembuka dari drama kehidupan ala Zea. Mulai dari dipanggil "Pincang" oleh Gavin, cowok OSIS yang ngeselin tapi entah kenapa bikin Zea pengen ngelempar sepatu eh, tapi sepatu lagi di kaki yang pincang, jadi nggak bisa. Trus, dia nyasar ke UKS dan ketemu Rafael, kakak kelas yang gantengnya level dewa, sopannya level malaikat, bikin Zea hampir lupa kalau kakinya masih sakit. Drama makin kencang! Ada Acel, si jenius yang bablas soal cinta katanya paham, tapi prakteknya? Duh, bikin kita ketawa sampe perut keram. Terus Alenna, kakak sirkel yang super dewasa dia satu-satunya yang kayak alarm darurat kalau semuanya mulai kacau. Dan Arlan, cowok yang lebih sering nongkrong sama Gavin daripada ngurusin dirinya sendiri. Jadi, hidup SMA itu bukan cuma soal ngerjain PR, nilai, atau guru killer yang galak. Tapi soal patah hati yang nggak keliatan, tawa yang pecah-pecah, dan sahabat yang kadang lebih bikin pusing daripada pelajaran matematika. Pelajaran paling penting buat Zea? Ternyata yang paling bahaya bukan luka di kaki yang bikin jalan pincang. Tapi luka di hati yang datang tanpa peringatan dan itu jauh lebih nyesek daripada jatuh dari motor.
Taksa : Untukmu yang Sulit Dimengerti door Septiandi_AF
23 delen Compleet
Taksa: Hidupmu atau Kehidupanku yang Sulit Dimengerti? Jika kamu pikir hidupmu sulit, coba bayangkan Irene. Siswi SMK Negeri 100 Mimpi ini sudah kenyang dengan drama kehidupan mulai dari guru galak yang hobi ujian dadakan, kelas yang lebih mirip kebun binatang, hingga teman-teman absurd yang selalu bikin geleng kepala. Namun, dari semua itu, Arta adalah yang paling "istimewa". Dengan ide-ide nyelenehnya, dia berhasil mengubah setiap hari Irene menjadi kekacauan kecil yang penuh kejutan. Mulai dari insiden "nasi goreng jeruk" hingga flashdisk misterius yang hilang saat tugas penting, Arta selalu punya cara untuk membuat Irene ingin tertawa dan menangis dalam waktu bersamaan. Tapi hidup Irene tidak hanya soal kekacauan. Di tengah tawa dan kehebohan itu, dia mulai menyadari bahwa setiap kejadian, sekacau apa pun, selalu meninggalkan pelajaran atau bahkan petunjuk. Saat semuanya terasa seperti rangkaian kekonyolan tanpa ujung, Irene akhirnya menemukan sesuatu yang tak pernah dia duga. Ternyata, di balik semua humor dan kekacauan, ada rahasia besar yang perlahan terungkap. Sesuatu yang mengubah cara Irene memandang dunia, teman-temannya, dan dirinya sendiri. Taksa bukan hanya cerita tentang tawa, persahabatan, dan keabsurdan. Ini adalah kisah tentang bagaimana hal-hal tak terduga bisa membawa kita pada jawaban yang paling penting: siapa diri kita sebenarnya. Dan percayalah, akhir ceritanya akan membuatmu terdiam dengan senyuman atau air mata.
Antagonis Kesayangan Ku! END ✔️ door sunflwords
26 delen Compleet Voor volwassenen
Start: 11 Maret 2025 Finish: 5 Mei 2025 • • • °°Part sebagian di hapus untuk kepentingan penerbitan°° Annalise Roses, gadis introvert usia remaja akhir yang menikmati hidup nya setelah lulus sekolah menengah atas dan melalui satu tahun tanpa melakukan apapun setelah di tolak oleh universitas (Gap year). Anna bisa berbaring di kasur seharian hanya untuk belajar dan membaca novel tapi tentu nya memang lebih memilih baca novel dari pada belajar. Hingga suatu hari dia mendapati diri nya dalam sebuah dunia lain yang berbeda dan ternyata itu novel! Mengingat dunia novel yang dia jalani ini, dia tidak bisa untuk tidak bersimpati dengan pemeran wanita antagonis. Padahal dia itu independent dan cerdas poin plus nya dia cantik, aduh gimana bisa ga suka sama karakter ini coba? Jadi, dengan kesadaran penuh dia memilih mengadopsi pemeran antagonis wanita. Tanpa tau apa yang menunggu mereka di depan sana. Hingga... "Menikahlah dengan ku." Apa ini? Kenapa tiba-tiba di lamar menikah oleh ayah Antagonis wanita?! Dan lagi, masalah-masalah keluarga dan mantan suami pemilik tubuh asli belum di selesaikan. • • • • • My first story. Jadi, tolong di maklumi jika alur beserta pengembangan karakter belum memuaskan. WARNING! 🚨📢💨 - Harap bijak dalam membaca! - Cerita ini mengandung kekerasan. - Dan jangan ada yang plagiat!! ⁣Jika ada kesamaan nama tokoh, tempat kejadian ataupun cerita, itu adalah kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan.
Lala untuk Ardi | Seni Mencintai Secara Ugal-ugalan  door Arashipansy
16 delen Lopende
Ardi Hasbiana, siswa SMA yang biasa-biasa saja, tiba-tiba tersambar petir cinta pada pandangan pertama saat melihat Seli Marcella, siswi cantik nan misterius di kantin sekolah. Lalu dengan semangat budak cinta sejati miliknya, ia nekat PDKT ala kadarnya. Ardi menyelinap ala-ala 'kebetulan' lewat depan kelas Seli 10 kali dalam sehari, hingga nekat mengirim 'love letter' beremoji hati. Sayang, upayanya berakhir tragis... Ia ditolak mentah-mentah dengan sadis, "Kamu tahu kan, aku suka yang tinggi?" ujar Seli. Ardi yang hanya memiliki tinggi badan 160 cm, terdiam seketika merasakan perasaan sedihnya yang menyayat dalam diam. Tapi Ardi bukan Ardi jika mudah menyerah. Setelah gagal ujian kenaikan kelas karena sibuk stalk instagram Seli, ia malah dapat kejutan. Seli pindah ke kelasknya! Sayangnya harapan "dekat-djatuh cinta" pupus ketika Seli mengumumkan punya pacar-yang ternyata....-adalah kakak kelas yang berotot. Ardi pun galau level dewa, sampai-sampai nulis puisi "Cintamu Bagai Takjil, Ludes Sebelum Kubeli" di kamar. Nasib berubah saat ia 'dijedor' cewek imut bernama Lala, yang ternyata pengagum rahasianya. Meski awalnya canggung, Ardi akhirnya nyemplung ke hubungan bucin 2.0. Foto couple aesthetic, kencan ke kebun binatang di mana Lala teriak saat melihat kijang bersin, sampai ketiduran sambil video call 5 jam. Tapi bahagia tak lama-keluarga Lala ternyata isinya sekelas komedian semua. Ayahnya tukang prank, ibunya kolektor kucing segala ras 20 ekor, dan adiknya yang suka menyelinap pakai kostum dinosaurus. Ardi pun kebingungan antara gemas dan ketakutan. Puncak kekonyolan terjadi saat Ardi nekat lamar Lala usai ketahuan mesra di taman oleh tukang foto sekolah. Nikah muda? Why not! Tapi Lala mau pesta cosplay ala Attack on Titan, prewedding pakai jas hujan dan damkar karena 'cinta itu panas, harus disiram!, sampai ijab kabul dihadiri kucing-kucing sang ibu.
Je bent misschien ook geïnteresseerd in
Slide 1 of 9
JATUH GAK CUMAN SEKALI cover
AZAM : Satu Langit Dua Doa  cover
Detektif Palsu: Fail Romansa Si Antibetina cover
Taksa : Untukmu yang Sulit Dimengerti cover
Antagonis Kesayangan Ku! END ✔️ cover
Masa Muda Yang Sempurna cover
Beda Tipis (Asli & Palsu) cover
Dated; Engaged [COMPLETED] cover
Lala untuk Ardi | Seni Mencintai Secara Ugal-ugalan  cover

JATUH GAK CUMAN SEKALI

18 delen Lopende

Siap! Aku bikin versi yang lebih gokil, penuh lawakan, dan bikin penasaran banget: "JATUH GAK CUMAN SEKALI" Zea cuma pengen sekolah dengan tenang. Tapi, hidup? Ah, dia kayak sinyal WiFi di dalam hutan nggak pernah stabil. Seminggu sebelum MPLS, Zea jatuh dari motor. Hasilnya? Badan lecet-lecet, jalan pincang kayak robot yang kehabisan baterai. Tapi semangat Zea? Tetap nyala, walau kakinya bilang, "Tolong, kasih aku istirahat dong!" Dengan gaya jalan ala zombie setengah patah itu, dia berangkat ke sekolah. Eh, siapa sangka? Itu baru babak pembuka dari drama kehidupan ala Zea. Mulai dari dipanggil "Pincang" oleh Gavin, cowok OSIS yang ngeselin tapi entah kenapa bikin Zea pengen ngelempar sepatu eh, tapi sepatu lagi di kaki yang pincang, jadi nggak bisa. Trus, dia nyasar ke UKS dan ketemu Rafael, kakak kelas yang gantengnya level dewa, sopannya level malaikat, bikin Zea hampir lupa kalau kakinya masih sakit. Drama makin kencang! Ada Acel, si jenius yang bablas soal cinta katanya paham, tapi prakteknya? Duh, bikin kita ketawa sampe perut keram. Terus Alenna, kakak sirkel yang super dewasa dia satu-satunya yang kayak alarm darurat kalau semuanya mulai kacau. Dan Arlan, cowok yang lebih sering nongkrong sama Gavin daripada ngurusin dirinya sendiri. Jadi, hidup SMA itu bukan cuma soal ngerjain PR, nilai, atau guru killer yang galak. Tapi soal patah hati yang nggak keliatan, tawa yang pecah-pecah, dan sahabat yang kadang lebih bikin pusing daripada pelajaran matematika. Pelajaran paling penting buat Zea? Ternyata yang paling bahaya bukan luka di kaki yang bikin jalan pincang. Tapi luka di hati yang datang tanpa peringatan dan itu jauh lebih nyesek daripada jatuh dari motor.