Story cover for Elathor The Kingdom of Light by Blue_Sapphirine
Elathor The Kingdom of Light
  • WpView
    Reads 140,252
  • WpVote
    Votes 6,170
  • WpPart
    Parts 31
  • WpView
    Reads 140,252
  • WpVote
    Votes 6,170
  • WpPart
    Parts 31
Ongoing, First published Dec 04, 2013
Copyright © by Blue_Sapphirine 2014 Dilarang memperbanyak, mengubah, dan menjiplak cerita ini tanpa sepengetahuan dari Author

***

Golden Army yang terdiri dari Atlanta Ellenia Derquill, Miraqua Enesa Arestric, Victoria Lecsia Trizen, Winexon Nathan Erecthron, dan Flamentum Redinath Rexcyl memulai perjalanan mereka untuk mencari cahaya yang telah hilang dari dunia sihir Extrin dan kerajaan Elathor. Mereka semua yang bisa dibilang belum berpengalaman harus mencari cahaya itu dalam gelap yang sangat pekat hanya dengan bersenjata otak dan kemampuan semampunya. Tetapi, dibalik itu semua, mereka berlima memiiki kemampuan yang sangat langka dimana kemampuan mereka hanya pernah dimiliki oleh para petinggi istana sebelumnya. Apakah yang harus mereka lakukan untuk menyelamatkan dunia sihir Extrin dan mengembalikan cahaya kerajaan Elathor?
All Rights Reserved
Sign up to add Elathor The Kingdom of Light to your library and receive updates
or
#3elements
Content Guidelines
You may also like
Mahkota Phoenix: Awal Dari Permulaan S1|End (Revisi) by Guinevere2203
48 parts Complete
Di saat aku membuka mata aku pikir ini semua hanya sebuah mimpi, tapi begitu aku melihat ke sekeliling hal yang membuatku tidak percaya selain pemandangan asing yang sangat indah nan mempesona ini adalah teman-temanku juga ada disini bersamaku. "Tunggu...! A-apa...? K-kenapa kami bisa ada d-disini? B-bukankah tadi kami di perpustakaan dan mengendalikan sihir aneh yang keluar dari buku usang itu? T-tunggu... i-itu tidak mungkin kan? Buku usang itu... tidak mungkin kan kalau buku itu yang membawa kami ke tempat aneh ini!? ha-hahaha...i-ini pasti mimpi kan!?" ucapku atau lebih tepatnya mungkin sebuah pernyataan yang tidak bisa ku percaya dengan apa yang kulihat sendiri saat ini. Bahkan untuk membuktikannya sendiri aku harus mencubit wajahku sendiri dan hasilnya, "auw, ini sakit!!" Apa aku bisa menemukan jalan untuk kami kembali ke dunia kami? Lalu siapa orang yang mengaku sebagai pewaris Kerajaan Elf Oaineagea dan Kerajaan Duyung Hali itu? Dan rahasia apa yang tersembunyi disini? P.S. ⛔ karya ini 100% murni hasil dari imajinasi author sendiri tidak menjiplak karya orang lain! ⛔ untuk legolas disini author tidak menyangkut pautkan dengan legolas milik J.R.R Tolkien! ⛔ Dilarang keras menjiplak karya author!! ⛔ Penyihir disini tidak menggunakan tongkat sihir melainkan menggunakan tangan dan benda disekitarnya yang diberi sentuhan sihir serta mereka juga menggunakan lingkaran sihir untuk berpindah tempat. Tongkat sihir yang mereka dapatkan dari akademi hanya dijadikan sebagai hiasan saja oleh mereka. *** = Flashback ~~~ = Ganti scene ★★★ = Mimpi Sebelum baca jangan lupa vote dan follow ya😇☺️🙏🏻 Arigatou, gamsahabnida, xie xie, thank you, merci, terima kasih
The Valcrone: Hidden Daughter & The Fallen Prince by doux_reveur_
71 parts Ongoing
WELCOME TO THE VALCRONE ~~~ Gadis cerdas dengan jutaan tingkah anehnya namun mudah disogok dengan segala macam kudapan manis. Aletha Clarine Davenport, baru saja menginjakkan kaki kembali di Valcrone setelah 9 tahun lamanya menetap di negara tetangga. Sebagai calon anggota perwakilan Crimson Olympic dari Silverthorn Academy, dia diharuskan mempelajari beragam hal yang tidak biasa bagi seorang pelajar. Jika saja ia datang dari kalangan masyarakat biasa, semuanya akan menjadi mudah. Dan Aletha hanya dapat berharap. Hingga perjumpaannya dengan seorang Aldrich Devereaux Salvatore, putra mahkota Valcrone yang terkenal akan sifat otoriter dan tidak pedulinya. Dibekali spek dewa layaknya tokoh utama dari film dan novel terkenal, nyatanya Aldrich juga memiliki cela dalam hidupnnya yang sempurna. Siapa sangka pertemuan keduanya membuka tabir baru yang dulu pernah menjadi kunci dari sebuah kenangan? Aldrich punya rahasia, begitu juga Aletha. Aldrich punya luka, begitu juga Aletha. Aldrich punya harapan, begitu juga Aletha. Satu hal yang menjadi pertanyaan, siapa yang akan lebih dulu mengibarkan bendera putih? Seakan belum puas takdir mempermainkan, berbagai rahasia yang ternyata telah lama disembunyikan pun akhirnya satu-persatu terkuak. Aletha dan Aldrich sadar, mulai saat itu kisah hidup mereka akan penuh drama, tawa, dan air mata. 'Kenangan hanya dapat kita simpan dan si waktu tak suka untuk diulang.' ~~~ . Written & published from: 12/08/2021 Republished from: 07/05/2022
You may also like
Slide 1 of 9
legend of ANQĀ | ZB1 END | cover
𝐕𝖾𝗂𐓣𝗌 ⱺ𝖿 𝐄ᥣ𝖾ꭑ𝖾𐓣𝗍𝗋α  cover
Our Story - HololiveID Fanfiction [w/illust] cover
Whispers Of The Veiled Dominion 《ON GOING》 cover
Mahkota Phoenix: Awal Dari Permulaan S1|End (Revisi) cover
The Valcrone: Hidden Daughter & The Fallen Prince cover
HEART OF FIRE [End] cover
Mezmerizing Ghost Doctor 10 cover
The Scrivener's Curse cover

legend of ANQĀ | ZB1 END |

9 parts Complete

sebuah legenda mengatakan dulu kala, ʿanqāʾ seekor burung misterius berukuran besar yang bisa dikatakan pula burung phoniex, yang awalnya diciptakan oleh Tuhan dengan segala kesempurnaan akan tetapi kemudian menjadi wabah mala petaka besar bagi bumi. sementara itu, di klan sihir terus kehilangan kekuatan nya. kemampuan generasi dari generasi mereka menurun drastis yang mengakibat segel Anqa semakin melemah. tetua dari klan sihir kemudian memasuki ruang dan waktu yang menuju klan manusia, untuk mencari jiwa muda yang memiliki energi kuat didalamnya. disis lain zerobaseone yang merupakan idol gen 5, hoobae dengan ambisi kuat telah melewati masa sulitnya melalui ajang survival terbesar. dan terpililah 9 member dengan bakat yang luar biasa. bagaimana cerita ini akan berlanjut?! let's see!!!