SWEETY VENUS [#2 VENUS SERIES]
  • Reads 702,147
  • Votes 56,391
  • Parts 66
  • Reads 702,147
  • Votes 56,391
  • Parts 66
Complete, First published Mar 26, 2017
Mature
The second book of Venus Series [21+]


 Diana datang ke bar setelah memutuskan pacarnya yang telah berselingkuh darinya. Ia ingin melepaskan semua beban pikirannya, melupakan pria berengsek yang telah mengecewakannya. Menari, mabuk dan bahkan jika ia harus kehilangan keperawanannya malam ini, ia tidak peduli.

Keesokan paginya, Diana terbangun di ranjang seorang pria. Lebih parahnya, pria itu adalah pria yang ia kenal, Ethan O'Connor. Diana tidak ingat apa yang terjadi semalam, ia hanya tahu kalau dirinya dan Ethan sama-sama hanya memakai pakaian dalam.

Diana berusaha menjauhi Ethan setelah pagi memalukan itu, tapi keadaan seakan memaksanya untuk terus berada di dekat pria itu. Karena Ethan merupakan seorang artis terkenal, situasi menjadi semakin rumit ketika kedekatan mereka berdua tercium oleh media. Ke mana pun Diana dan Ethan pergi, mereka selalu diikuti wartawan. Hingga akhirnya, Ethan meminta Diana untuk tinggal bersamanya dan pura-pura berpacaran, setidaknya sampai para wartawan meninggalkan mereka.

Hari terus berlalu, tidak butuh waktu lama bagi Diana untuk mulai merasakan jatuh cinta pada Ethan. Apalagi setiap malam, pria itu selalu tidur di sampingnya. 

Diana berusaha membuat Ethan jatuh cinta padanya. Namun, sebuah hal membuat Diana terpaksa menyerah ... ia hamil. 
Apa yang akan dilakukan Ethan saat dia tahu kehamilan Diana? Kehadiran seorang bayi bisa saja mengganggu kariernya...
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add SWEETY VENUS [#2 VENUS SERIES] to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
A DISTAND MAYBE (ON GOING) cover
The King's Owner (COMPLETED) cover
Little Mistress and Big Lord cover
LIMERENCE cover
Happier Than Ever cover
Just an escape cover
In The Eyes Of Yours cover
Beautiful Pain cover
CLEVER VENUS [#3 VENUS SERIES] cover
Love from Sleeping Beauty  cover

A DISTAND MAYBE (ON GOING)

9 parts Ongoing

Karasha Ancasena tidak pernah menyangka pertemuannya dengan Alzam Mahendra, kakak kelas yang dulu sempat menghilang tanpa jejak, akan membangkitkan rasa yang pernah terkubur. Saat hujan deras mempertemukan mereka di halte bus, Alzam menunjukkan sisi yang berbeda dari sikap dinginnya di sekolah. Namun, ketika hubungan mereka mulai mendekat, rahasia masa lalu dan tali takdir yang rumit perlahan terungkap. Bisakah Kara percaya pada perasaan yang kembali tumbuh, atau semua ini hanya permainan takdir yang menyakitkan?" Ikutin kelanjutannya dengan follow, vote and komen sebanyak banyaknyaa, thank youu